Topik Terkait: Syeikh Abdurrahman Bin Abdul Aziz ASsudais (halaman 5)

  • Nasehat Syaikh Abdul...
    Tausyiah
    Senin, 18 Januari 2021 - 17:43 WIB
    Masalah pertama yang patut diperhatikan oleh orang yang berakal ialah keadaan dan suasana dirinya sendiri, setelah itu barulah ia melihat atau memperhatikan seluruh makhluk dan ciptaan.
  • Soal Si Cantik Laila,...
    Hikmah
    Senin, 17 Agustus 2020 - 11:33 WIB
    Khalid keluar dari tempat Khalifah dengan tetap sebagai seorang pemimpin pasukan. Ia bersiap-siap akan kembali kepada mereka dan akan memimpin mereka ke Yamamah.
  • Kesaksian Amr bin Maimun...
    Hikmah
    Sabtu, 18 Desember 2021 - 13:13 WIB
    Amr bin Maimun bercerita tentang syahidnya Khalifah Umar bin Khattab. Amr mengaku mengikuti beberapa hari sebelum Umar diserang pembunuhnya sampai pemakaman sahabat Nabi tersebut.
  • Kisah Sa’id bin Musayya...
    Hikmah
    Kamis, 21 April 2022 - 17:14 WIB
    Said bin Musayyab adalah seorang tabiin yang zuhud. Beliau menolak pinangan al-Walid, putra Khalifah Abdul Malik untuk putrinya, dan justru memilih duda miskin sebagai menantu.
  • Kisah Khalifah Umar...
    Hikmah
    Senin, 14 Maret 2022 - 18:57 WIB
    Khalifah Umar bin Khatab memecat Khalid bin Walid diganti oleh Abu Ubaidah sebagai pimpinan militer di Syam. Benarkah ini sebagai langkah Khalifah menyelamatkan tauhid umat?
  • cover top ayah
    وَحُشِرَ لِسُلَيۡمٰنَ جُنُوۡدُهٗ مِنَ الۡجِنِّ وَالۡاِنۡسِ وَالطَّيۡرِ فَهُمۡ يُوۡزَعُوۡنَ (١٧) حَتّٰٓى اِذَاۤ اَتَوۡا عَلٰى وَادِ النَّمۡلِۙ قَالَتۡ نَمۡلَةٌ يّٰۤاَيُّهَا النَّمۡلُ ادۡخُلُوۡا مَسٰكِنَكُمۡ‌ۚ لَا يَحۡطِمَنَّكُمۡ سُلَيۡمٰنُ وَجُنُوۡدُهٗۙ وَهُمۡ لَا يَشۡعُرُوۡنَ‏ (١٨) فَتَبَسَّمَ ضَاحِكًا مِّنۡ قَوۡلِهَا وَقَالَ رَبِّ اَوۡزِعۡنِىۡۤ اَنۡ اَشۡكُرَ نِعۡمَتَكَ الَّتِىۡۤ اَنۡعَمۡتَ عَلَىَّ وَعَلٰى وَالِدَىَّ وَاَنۡ اَعۡمَلَ صَالِحًـا تَرۡضٰٮهُ وَاَدۡخِلۡنِىۡ بِرَحۡمَتِكَ فِىۡ عِبَادِكَ الصّٰلِحِيۡنَ (١٩)
    Dan untuk Sulaiman dikumpulkan bala tentaranya dari jin, manusia dan burung, lalu mereka berbaris dengan tertib. Hingga ketika mereka sampai di lembah semut, berkatalah seekor semut, Wahai semut-semut! Masuklah ke dalam sarang-sarangmu, agar kamu tidak diinjak oleh Sulaiman dan bala tentaranya, sedangkan mereka tidak menyadari. Maka dia (Sulaiman) tersenyum lalu tertawa karena (mendengar) perkataan semut itu. Dan dia berdoa, Ya Tuhanku, anugerahkanlah aku ilham untuk tetap mensyukuri nikmat-Mu yang telah Engkau anugerahkan kepadaku dan kepada kedua orang tuaku dan agar aku mengerjakan kebajikan yang Engkau ridhai; dan masukkanlah aku dengan rahmat-Mu ke dalam golongan hamba-hamba-Mu yang shalih.

    (QS. An-Naml Ayat 17-19)
    cover bottom ayah
  • Kisah Kegagalan Khalifah...
    Hikmah
    Kamis, 03 Oktober 2024 - 13:19 WIB
    Pada gelombang kedua, penaklukan Spanyol di masa pemerintahan Khalifah Umar bin Abdul Aziz (717 M) sasarannya untuk menguasai pegunungan Pyrenia dan Perancis selatan.
  • Nasihat Syaikh Abdul...
    Muslimah
    Selasa, 22 Maret 2022 - 15:05 WIB
    Ada kasus yang tengah viral, yakni seorang istri yang mendapat perlakukan tidak baik dari suaminya, akhirnya tega membunuh buah hatinya sendiri. Bagaimana pandangan Islam tentang perlakukan suami tersebut?
  • Konsep Sholat Thariqah...
    Tausyiah
    Senin, 15 Februari 2021 - 10:57 WIB
    Menurut Syaikh Abdul Qdir al-Jlani, pahala bagi orang yang melaksanakan salat syariah adalah surga, dan pahala bagi orang yang menjalankan shalat thariqah adalah al-Qurbah.
  • Wasiat Syeikh Abdul...
    Hikmah
    Jum'at, 04 September 2020 - 20:36 WIB
    Syeikh Abdul Qadir Al-Jilani (470561 H), pemimpin para wali yang dijuluki Sulthanul Auliya kelahiran Persia. Kedalaman ilmunya tak perlu diragukan lagi. Berikut wasiatnya.
  • Nasehat Syaikh Abdul...
    Tausyiah
    Kamis, 19 November 2020 - 09:32 WIB
    Syaikh Abdul Qadir mengatakan pegang teguh dan ridhalah atas sedikit yang kau miliki, hingga ketentuan nasib mencapai puncaknya, dan kau dibawa ke keadaan yang lebih tinggi.
  • Kisah Kedermawanan Tiga...
    Tausyiah
    Sabtu, 26 Maret 2022 - 17:25 WIB
    Di dalam Al-Quran Allah SWT menyinggung tentang buah dari kedermawanan tiga sahabat Nabi Muhammad SAW, yakni Utsman bin Affan, Abdurahman bin Auf, dan ABu Bakar Ash-Shiddiq.
  • Gara-gara Harta Kekayaan,...
    Hikmah
    Selasa, 03 November 2020 - 13:58 WIB
    Umar berkata, demi Allah, jika Allah memberikan yang semacam ini kepada suatu bangsa, pasti mereka akan saling mendengki, saling membenci. Setelah itu permusuhan antara mereka akan berlarut-larut.
  • Kisah Umar Bin Khattab...
    Hikmah
    Minggu, 05 Juni 2022 - 18:51 WIB
    Tantangan yang dihadapi Umar bin Khattab saat menjadi khalifah tidaklah ringan. Terutama pada saat beliau melakukan ijtihad dalam persoalan ummat.
  • Kisah Bilal Mengikat...
    Hikmah
    Kamis, 13 Juni 2024 - 14:33 WIB
    Kisah ini dipicu ketika Khalid bin Walid memberi hadiah kepada Al-Asyas bin Qais yang datang kepadanya meminta bantuan. Khalid memberi 10.000 dirham.
  • Jika Syair yang Dihafal...
    Hikmah
    Rabu, 19 Agustus 2020 - 13:33 WIB
    Beliau seorang Tabiin. Namanya, Amir bin Syurahabil Al-Humairi, namun dikenal dengan panggilan singkat: Asy-Syabi. Soal hafalan, dia tanpa tanding. Setidaknya pada zamannya.
  • Kisah Khalifah Umar...
    Hikmah
    Sabtu, 16 Desember 2023 - 07:28 WIB
    Umar bin Khattab mengatakan kalaupun harus menunjuk seorang yang akan menggantikan ia harus orang yang lebih baik daridirinya. Dan kalau saya tinggalkan, saya juga ditinggalkan oleh orang yang lebih baik dari saya.
  • Surat Umar bin Abdul...
    Hikmah
    Selasa, 01 September 2020 - 14:16 WIB
    Sejurus kemudian, gubernur memerintahkan kepada seluruh pasukan kaum muslimin untuk meninggalkan kota Samarkand dan kembali ke markas-markas mereka.
  • Doa Mendapatkan Kesempurnaan...
    Tips
    Minggu, 14 Mei 2023 - 12:58 WIB
    Di dalam kitab Kunuz al-Asrar wa al-Maani karya Syaikh Abdul Majid bin Thaha al-Jilani, disebutkandi antara hizib dan doa yang dibaca oleh Syaikh Abdul Qadir al-Jilani untuk kesempurnaan nikmat dari Allah .
  • Kisah Umar bin Khattab...
    Hikmah
    Selasa, 15 Oktober 2024 - 13:41 WIB
    Berita pengkhianatan itu tidak sampai kepada Amr bin Ash, karena oleh Romawi sangat dirahasiakan. Amr sendiri sangat sibuk karena adanya perbedaan paham dia dengan Khalifah Umar bin Khattab yang begitu dalam.
  • Doa Syekh Abdul Qadir...
    Tips
    Sabtu, 10 April 2021 - 15:26 WIB
    Berikut Doa dari Sulthon Al-Aulia Syeikh Abdul Qodir Al-Jilani ketika menyambut bulan Ramadhan. Doa ini dinukil dari salah satu kitab beliau Al-Ghunyah li Tholibi Thoriq Al-Haq.