Topik Terkait: Tanda Akhir Zaman (halaman 27)
Tausyiah
Minggu, 11 Oktober 2020 - 19:00 WIB
Entah disadari atau tidak, kita kerap mendramatisasi sebuah persoalan hingga persoalan yang sebenarnya sederhana jadi tampak luar biasa besar dan rumit.
Tausyiah
Senin, 30 Oktober 2023 - 10:23 WIB
Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam telah mengisyaratkan tentang keadaan di akhir zaman dalam sabdanya, Bagaimana sikap kalian apabila fitnah telah mengelilingi kalian?
Muslimah
Kamis, 13 Juli 2023 - 19:31 WIB
Iffah secara bahasa yaitu menahan, sedangkan secara istilah, menahan diri sepenuhnya dari hal-hal yang Allah Subhanahu wa taala telah haramkan. Hakikat muslimah adalah menutup auratnya, menjaga kehormatannya, menjaga kesucian dirinya dan lain sebagainya.
Muslimah
Rabu, 20 Oktober 2021 - 12:09 WIB
Cara berdandan istri nabi menjadi potret keteladanan bagi kaum perempuan muslimah dalam berbusana dan berhias diri. Untuk itu, kaum muslimah hendaknya melihat para istri (ummul mukminin) Rasulullah Shallalahu alaihi wa sallam.
Hikmah
Kamis, 06 Agustus 2020 - 14:09 WIB
Musthafa Kemal mengusulkan proyek pembubaran khilafah yang dia sebut sebagal bisul sejak abad pertengahan. Keputusan pun diambil yang mencakup pembuangan khalifah pada hari berikutnya.
Hikmah
Senin, 20 November 2023 - 20:49 WIB
Gus Musa Muhammad menjelaskan tentang makna waktu semakin singkat sebagaimana tersebut dalam Hadis Nabi. Berikut penjelasannya.
Hikmah
Senin, 07 Oktober 2024 - 10:02 WIB
Dalam sejarah Islam, Rabiul Akhir disebut juga bulan peperangan, karena pada bulan itu banyak terjadi perang melibatkan kaum muslimin di masa Rasulullah dan para Sahabat.
Hikmah
Senin, 04 Desember 2023 - 06:40 WIB
Berhala itulah yang dipergunakan untuk berhaji dan diagungkan oleh suku Azd dan Ghassan. Apabila mereka thawaf di Kakbah, meninggalkan Arafah dan selesai dari Mina, mereka tidak mencukur rambut kecuali di sisi Manat.
Tips
Sabtu, 20 Mei 2023 - 12:05 WIB
Imam Nawawi mengatakan doa setelah tasyahud akhir adalah syariat yang tidak diperselisihkan oleh para ulama. Setidaknya, minimal orang yang salat disunahkan membaca doa.
Tausyiah
Rabu, 30 November 2022 - 15:19 WIB
Sejak zaman sahabat telah terjadi perubahan-perubahan dalam syariat Islam. Bidah-bidah ini telah mengubah sunnah Rasulullah SAW. Sebagian sahabat mulai mengeluhkan terjadinya perubahan ini.
Hikmah
Kamis, 10 Februari 2022 - 10:50 WIB
Abu Bakar Ash-Shiddiq memiliki 3 guru rohani pada zaman jahiliyah. Salah satunya adalah Qus bin Saidah al-Iyyadi. Dia adalah seorang sastrawan penganut agama Ibrahim.
Tausyiah
Jum'at, 27 Mei 2022 - 17:23 WIB
Alasan mengapa waktu pasti kiamat dirahasiakan oleh Allah karena perkara gaib. Seandainya waktu pasti kiamat itu diberitahu kepada makhluk, maka perkara tersebut tidaklah menjadi perkara yang gaib.
Hikmah
Minggu, 19 November 2023 - 05:15 WIB
Dajjal merupakan sebutan untuk makhluk yang akan muncul di akhir zaman sebagai fitnah terbesar bagi manusia. Dajjal berarti pembohong atau penipu, karena ia akan mengaku sebagai Tuhan dan menyesatkan banyak orang.
Tips
Selasa, 07 Juni 2022 - 15:30 WIB
Setiap manusia tentu mendambakan kebahagiaan dalam menjalani hidup, seperti dilapangkan dadanya oleh Sang Pencipta dan dijauhkan dari hal hal yang bisa mempersempit dada sang pemiliknya.
Hikmah
Minggu, 07 Mei 2023 - 19:20 WIB
Ketentuan ujian dari Allah Subhanahu wa taala tidak hanya berupa kesusahan dan keburukan saja. Ujian juga bisa berupa kebaikan.
Tausyiah
Rabu, 29 Desember 2021 - 20:40 WIB
Dai yang juga pakar Hadis asal Sumatera Barat Dr Buya Arrazy Hasyim menyebutkan ada dua tanda matinya qalbu (hati) manusia. Berikut tausiyahnya.
Tausyiah
Rabu, 04 Oktober 2023 - 10:05 WIB
Hari kiamat merupakan hari akhir dari segala kehidupan yang ada di bumi dan pasti akan terjadi. Sebagai umat Islam, kita menyakini dan percaya pada hari kiamat.
Tips
Selasa, 02 November 2021 - 15:44 WIB
Taubat adalah jalan yang ditunjukkan oleh Allah Taala sebagai sarana agar para hamba-Nya memperbaiki diri atas dosa, maksiat, dan kesalahan yang telah mereka perbuat.
Tips
Kamis, 07 September 2023 - 10:20 WIB
Bacaan salat menurut Muhammadiyah tidak jauh berbeda dengan bacaan salat yang umumnya dipakai. Namun, terdapat beberapa perbedaan dalam tata cara salat antara Muhammadiyah dan organisasi keagamaan lainnya.
Hikmah
Selasa, 17 Oktober 2023 - 12:27 WIB
Kiamat adalah peristiwa hancurnya seluruh alam semesta beserta isinya, termasuk manusia dan makhluk lainnya. Kiamat juga merupakan awal dari kehidupan yang sebenarnya, yaitu kehidupan di akhirat yang kekal abadi.