Topik Terkait: Tingkatan Hadis (halaman 23)
Tausyiah
Rabu, 03 Juni 2020 - 07:30 WIB
Dalam satu hadis, Rasulullah pernah berkata bahwa hati manusia dapat berkarat sebagaimana berkaratnya besi. Berikut 2 amalan yang dapat membersihkan hati berkarat.
Tausyiah
Minggu, 23 Januari 2022 - 08:48 WIB
Salah satu keniscayaan hidup yang tak terhindarkan adalah kenyataan bahwa segala sesuatu yang masuk dalam ruang lingkup makhluk (ciptaan) pasti berakhir.
Hikmah
Senin, 10 Oktober 2022 - 18:14 WIB
Setidaknya ada 3 tanda kiamat yang datang dari Arab Saudi. Tanda-tanda itu antara lain kembalinya tanah Arab hijau penuh dengan tumbuhan dan sungai dan banyaknya gedung bermunculan.
Tausyiah
Sabtu, 16 Juli 2022 - 16:35 WIB
Syaikh Muhammad Nashruddin al-Albani menyebut salah satu hadis yang lumayan panjang tentang kondisi sebagian umat Nabi Muhammad SAW ketika kiamat tiba sebagai hadis palsu atau maudhu.
Hikmah
Rabu, 09 Maret 2022 - 05:15 WIB
Nabi Musa as berjuluk Kalimullah. Tatkala Allah Taala menugaskan malaikat Izrail untuk mencabut nyawanya, sang Nabi terkesan enggan. Padahal Nabi Musa pada saat itu sudah berusia 120 tahun.
Tausyiah
Selasa, 26 Mei 2020 - 16:53 WIB
Al-Hasan bin Abdullah bin Sahal bin Sad Abu Hilal as-Askary mengungkap fakta unik, sudah ada orang yang mengharamkan miras sebelum Islam datang.
Hikmah
Minggu, 19 Juli 2020 - 21:58 WIB
Dinamakan Dajjal karena ia menutup kebenaran dengan kebatilan atau ia menutupi kekafirannya terhadap orang lain dengan kebohongan, kepalsuan, dan penipuan. Berikut cirinya.
Tausyiah
Sabtu, 18 Desember 2021 - 20:28 WIB
Setiap mukmin tentu ingin doanya cepat dikabulkan atau diijabah Allah. Siapa sajakah orang yang doanya mustajab? Mari kita simak sabda Nabi berikut.
Tausyiah
Kamis, 10 Maret 2022 - 15:32 WIB
Hari Jumat selain sebagai hari raya umat Islam, juga menjadi momentum untuk memperbanyak ibadah sunnah. Membaca Surat Al-Kahfi merupakan salah satu amalan sunnah.
Tips
Rabu, 15 November 2023 - 10:52 WIB
Berikut ini adalah hadis Arbain ke-8 dari 42 daftar hadis Arbain karangan Imam Nawawi. Meski bernama Arban (berarti 40), kitab ini tak memuat hadis dengan jumlah persis 40, melainkan 42 hadis.
Hikmah
Senin, 24 Juli 2023 - 16:51 WIB
Pada akhir zaman, Rasulullah mengabarkan bahwa dunia Islam akan menjadi sasaran pemusnahan. Mengapa umat Islam menjadi sasaran pemusnahan? Simak ulasan berikut.
Tausyiah
Rabu, 17 Maret 2021 - 15:27 WIB
Siapakah orang paling dicintai Allah Taala? Pertanyaan ini sering dibahas di berbagai kajian. Bahkan di zaman Nabi hal ini pernah ditanyakan seseorang kepada Rasulullah.
Tausyiah
Senin, 28 September 2020 - 15:25 WIB
Rasulullah bersabda tidak ada seorang pun yang berlindung (dari segala keburukan) seperti orang orang yang berlindung dengannya (tiga surat) tersebut
Tausyiah
Kamis, 16 Februari 2023 - 19:57 WIB
Para ulama membagi tingkatan sabar menjadi tiga bagian. Sabar berasal dari kata Ash-Shobru yang artinya menahan diri dari keluh kesah. Berkut penjelasannya.
Tips
Selasa, 25 April 2023 - 12:24 WIB
Keutamaan meninggal di hari Lebaran adalah baik dengan asumsi bahwa yang meninggal telah menjalankan kewajiban selama Ramadan dan mengeluarkan zakat fitrah pada saat sebelum lebaran.
Muslimah
Kamis, 17 Juni 2021 - 17:49 WIB
Berbuat baik dan menyayangi binatang adalah bagian dari ajaran Islam. Ketika berbuat baik pada hewan, maka akan mendapat ampunan Allah Taala,. Sebaliknya orang yang menzaliminya akan diancam dengan azab.
Tausyiah
Jum'at, 02 Oktober 2020 - 06:58 WIB
Sebagian besar dari surah ini menerangkan kepemurahan Allah SWT kepada hamba-hamba-Nya, yaitu dengan memberikan nikmat-nikmat yang tidak terhingga baik di dunia maupun di akhirat nanti.
Hikmah
Rabu, 17 April 2024 - 11:38 WIB
Setidaknya ada 5 keutamaan Persia dalam Islam. Salah satunya, Persia tersirat dalam Al-Quran Surat Al-Jumah ayat 3 dan Surat Muhammad ayat 38.
Tausyiah
Senin, 04 Mei 2020 - 16:15 WIB
Jalaluddin As-Suyuthi dalam kitab Tadribur Rawi mengutip sebuah kisah tentang nasihat Imam Al-Bukhari kepada seorang murid yang ingin belajar hadis kepadanya.
Hikmah
Selasa, 25 Juli 2023 - 22:12 WIB
Kisah Al-Qanabi belajar Hadis bisa kita jadikan pelajaran betapa pentingnya adab sebelum menunut ilmu. Kisah ini salah satu kisah menarik dalam buku 100 Kisah Menarik Penuh Ibrah.