Topik Terkait: Ummu Salamah (halaman 2)
Hikmah
Kamis, 09 September 2021 - 13:19 WIB
Salamah bin al-Akwa sempat uring-uringan karena omongan sahabat nabi lainnya yang menganggap saudaranya tewas dalam perang sebagai tewas karena bunuh diri sehingga tidak mendapatkan pahala syahid.
Muslimah
Jum'at, 11 September 2020 - 12:53 WIB
Sosok muslimah teladan ini, merupakan salah seorang dari empat perempuan yang keimanannya dipersaksikan oleh Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam
Muslimah
Selasa, 15 Desember 2020 - 14:31 WIB
Kisah ini datang dari salah satu shahabiyah (sahabat perempuan Rasulullah) yang bernama Ummu Mabad Al-Khuzaiyyah. Muslimah yang bernama Atikah binti Khalid bin Munqidz dan dikenal dengan Ummu Mabad . Siapakah dia?
Hikmah
Senin, 28 Oktober 2024 - 12:52 WIB
Sang bunda terbunuh pada masa Nabi Muhammad SAW dengan mengerikan sekali. Ummu Ziml mengidap luka dendam kepada Muslimin yang tak kunjung sembuh kendati sudah berlalu beberapa tahun silam.
Muslimah
Minggu, 09 Agustus 2020 - 11:43 WIB
Banyak kisah inspiratif dari perempuan muslimah di zaman Rasulullah, yang bisa diteladani muslimah di era saat ini. Salah satunya tentang Ummu Syuraik, perempuan kaya raya dan dermawan, yang juga konsisten berdakwah.
Muslimah
Minggu, 14 Februari 2021 - 05:01 WIB
Ummu Hakim rela berkorban dan terus berjuang demi suaminya. Ia mengamalkan al-wala wal bara, berupaya sekuat tenaga untuk menyadarkan suaminya dari kubangan kekufuran.
Tips
Jum'at, 20 Mei 2022 - 15:46 WIB
Doa mustajab adalah doa yang langsung dikabulkan oleh Allah Subhanahu wa taala. Tentang doa mustajab sendiri, banyak tercatum dalam hadis.
Muslimah
Selasa, 08 Februari 2022 - 15:30 WIB
Namanya memang tidak sepopuler para shahabiyah, namun Ummu Hani memiliki keistimewaan di mata Rasulullah, karena ia merupakan saksi peristiwa besar yang dialami Nabi SAW yakni Isra Miraj.
Muslimah
Sabtu, 06 Maret 2021 - 15:56 WIB
Kata hijrah beberapa tahun terakhir menjadi kata yang sangat populer di Indonesia. Tentang hijrah ini, ada salah satu contoh terbaik dari seorang shahabiyah yakni Ummu Kultsum binti Uqbah.
Muslimah
Rabu, 23 Agustus 2023 - 10:12 WIB
Nasihat untuk kaum muslimah disampaikan Hubabah Ummu Salim bin Hafidz, istri dari Habib Umar bin Hafidz, sangat menggetarkan hati. kehadiran istri dari ulama dan dzurriat Rasulullah SAW ini menjadi inspirasi yang berarti bagi kaum muslimah zaman ini.
Hikmah
Rabu, 26 Januari 2022 - 10:19 WIB
Tatkala Rasulullah SAW masih menunggu wahyu untuk menjawab pertanyaan kaum kafir Quraisy, Ummu Jamil meledek Nabi. Setanmu telah meninggalkanmu! serunya.
Hikmah
Rabu, 18 Mei 2022 - 18:21 WIB
Sudah menjadi syariat, sholat berjamaah bagi laki-laki dan perempuan diimami oleh seorang laki-laki. Namun, ada satu riwayat bahwa perempuan pernah menjadi imam sholat bagi laki-laki.
Muslimah
Selasa, 10 November 2020 - 18:34 WIB
Ketika banyak orang menggunjing dan meragukan Aisyah akibat berita bohong yang tersebar, ada seorang shahabiyah yang senantiasa menemani dan membelanya, ialah Ummu Misthah.
Hikmah
Rabu, 07 Juli 2021 - 10:23 WIB
Dalam surat itu Rasulullah SAW meminta agar Najasyi bertindak sebagai wakil untuk pernikahan beliau dengan Ramlah binti Abu Sufyan yang termasuk rombongan Muhajirin ke Habasyah.
Tausyiah
Senin, 29 Agustus 2022 - 05:15 WIB
Debat Ummu Yaqub dengan Abdullah bin Masud terkait tato ini dinukil dari hadis yang diriwayatkan Imam Muslim dan dikutip Abdul Halim Abu Syuqqah dalam bukunya berjudul Tahrirul-Marah fi Ashrir-Risalah
Hikmah
Kamis, 18 April 2024 - 05:15 WIB
Pada bulan Syawal tahun ke-4 Hijriyah, Nabi Muhammad SAW menikahi Ummu Salamah, janda yang lahir 24 tahun sebelum hijrah dan wafat pada tahun 61 H.
Hikmah
Senin, 30 Mei 2022 - 16:22 WIB
Khalifah berkata, mengapa kita membenci kematian? Salamah bin Dinar menjawab, karena kita telah memakmurkan dunia dan menghancurkan akhirat kita.
Muslimah
Jum'at, 22 Oktober 2021 - 12:43 WIB
Ummu Zufar al-Habasyiyah adalah perempuan berkulit hitam dan bertumbuh tinggi. Sosok muslimah yang gigih menutup auratnya walau dirinya mengalami sakit jiwa. Kisah hidupnya penuh hikmah bagi kalangan muslimah zaman ini.
Muslimah
Rabu, 06 September 2023 - 17:35 WIB
Ummu Umarah adalah panggilannya, ia bernama lengkap Nusaibah bin Kaab. Seorang muslimah yang menorehkan tinta emas dalam sejarah Islam .
Hikmah
Rabu, 27 April 2022 - 05:15 WIB
Salamah bin Dinar menolak datang ketika diminta menceramai Amir dari Bani Umayyah. Apabila engkau punya hajat kepada kami, maka datangilah kami, jawabnya.