Topik Terkait: Zikir Dan Aktivitas (halaman 22)
Tausyiah
Kamis, 22 September 2022 - 10:16 WIB
Terjadinya musibah, bencana dan malapetaka yang terjadi pada diri seseorang, keluarga, hingga masyarakat, bisa jadi karena adanya dosa-dosa yang diremehkan oleh manusia.
Tausyiah
Senin, 18 Juli 2022 - 05:15 WIB
Islam telah menyerukan kepada umatnya supaya berhias dan menentang keras kepada siapa yang mengharamkannya namun Islam mengharamkan bagi laki-laki emas dan sutera alam.
Tips
Kamis, 25 April 2024 - 12:35 WIB
Zikir atau selalu mengingat Allah SWT merupakan salah satu bentuk ibadah dalam ajaran agama Islam yang sangat penting untuk dilakukan
Tips
Sabtu, 15 Juni 2024 - 09:04 WIB
Doa setelah bacaan Yasin ini jarang diketahui oleh umat muslim. Padahal surah ke-36 dalam Al Quran ini cukup dikenal dan sering dibaca pada waktu-waktu tertentu oleh umat muslim.
Tausyiah
Minggu, 21 Februari 2021 - 19:43 WIB
Ketika seseorang menyaksikan atau mendengarkan sesuatu yang tidak sesuai dengan keagungan Allah, maka dianjurkan untuk mengungkapkan Subhanallah atau Mahasuci Allah.
Tips
Jum'at, 21 Juli 2023 - 22:23 WIB
Doa dan dzikir setelah dan sebelum sholat Subuh berikut sangat baik diamalkan kaum muslim. Wirid ini memiliki keutamaan besar dan pahala yang tak terhitung.
Hikmah
Jum'at, 15 Oktober 2021 - 15:18 WIB
Titik kelemahan Jin pada tubuh manusia dan perilakunya dapat kita ketahui berdasarkan nash-nash Hadis. Jin memiliki karakter pendusta dan suka menipu manusia.
Tausyiah
Senin, 21 Februari 2022 - 18:11 WIB
Cendekiawan Muslim Musthafa Al-Kik mencoba menghubungkan kejadian saat kematian, kehidupan barzakh, dan peristiwa sesudahnya dengan teori frekuensi dan gelombang-gelombang suara.
Tausyiah
Selasa, 22 Februari 2022 - 17:48 WIB
Para ulama menyebutkan bahwa shirath tersebut lebih halus daripada rambut, lebih tajam dari pada pedang, dan lebih panas daripada bara api, licin dan menggelincirkan.
Muslimah
Senin, 31 Oktober 2022 - 11:53 WIB
Anak adalah amanah bagi kedua orang tuanya. Hatinya bersih laksana mutiara. Jika orang tuanya mengajarkan kebaikan, anak akan mengikuti. Jika orang tuanya senang dengan perbuatan sia-sia, anak juga akan mencontohnya.
Tips
Sabtu, 02 September 2023 - 07:05 WIB
Islam adalah agama yang sangat perhatian dengan adab dan etika, termasuk dalam hal bersin. Berikut adab bersin sebagaimana diajarkan oleh Rasulullah SAW.
Dunia Islam
Jum'at, 15 Maret 2024 - 14:51 WIB
Pada 2023, aktivitas ekonomi non-migas Arab Saudi berkontribusi 50 persen terhadap produk domestik bruto. Ini adalah tingkat tertinggi yang pernah terjadi.
Hikmah
Selasa, 07 Desember 2021 - 05:15 WIB
banyak sekali riwayat yang menyebutkan penyebab terbunuhnya Nabi Yahya as. Selanjutnya Ibnu Katsir menyampaikan salah satu kisah yang paling masyhur.
Tips
Rabu, 08 Juni 2022 - 05:15 WIB
Syaikh Abdullah bin Abdurrahman Al-Jibrin menyebut 8 hal yang perlu dilakukan seseorang yang akan berangkat haji. Pertama adalah harus membayar utangnya dulu.
Tausyiah
Sabtu, 09 Mei 2020 - 04:05 WIB
Tiap insan sudah pasti akan mati. Hanya saja, Nabi Ibrahim dan Nabi Musa bisa menawar kematiannya. Berikut kisah sebagian para Nabi menjelang sakaratul maut.
Tips
Sabtu, 03 Agustus 2024 - 12:25 WIB
Banyak aktivitas ringan yang bisa dilakukan sehari hari, yang ternyata menjadi sebab turunnya Rahmat Allah Taala dan nantinya akan menambah timbangan amal perbuatan kita kelak.
Tips
Minggu, 21 Mei 2023 - 21:57 WIB
Banyak cara dan ikhtiar yang dapat kita lakukan untuk menjemput rezeki dari Allah. Berikut 7 amalan zikir pembuka pintu Rezeki berdasarkan Hadis-hadis Nabi.
Tips
Rabu, 26 Juli 2023 - 20:53 WIB
Surat Al-Falaq lengkap dengan arti dan keutamaan ini dianjurkan dibaca ketika hendak tidur maupun dalam sholat. Surat ini terdiri 5 ayat dan surat ke-113 dalam mushaf Al-Quran.
Hikmah
Selasa, 11 Januari 2022 - 14:43 WIB
Jin seringkali sering menampakkan diri di masa Rasulullah SAW. Kadangkala mereka tampil laiknya manusia. Hal ini terjadi, misalnya, pada saat awal Nabi Muhammad diangkat menjadi rasul.
Hikmah
Kamis, 17 Agustus 2023 - 13:00 WIB
Ucapan MasyaAllah dan Tabarakallah sudah familiar di kalangan kaum muslimin. Sebenarnya apa arti makna ucapan tersebut, serta apa pula manfaatnya?