Kumpulan Artikel: Hari Akhirat

  • Prof Wilson Bertanya, Pentingkah Percaya Alam Baka? Begini Jawaban Imam Chirri
    Dunia Islam
    Kamis, 07 Desember 2023 - 10:00 WIB
    Adanya dunia masa depan tak dapat dibuktikan secara langsung dan kenyataan yang terwujud. Hal itu diluar lingkungan penglihatan atau pengertian dan pengalaman kita.
  • Dialog Prof Wilson dan Imam Chirri: Yahudi Tidak Menekankan Hidup setelah Mati
    Dunia Islam
    Kamis, 07 Desember 2023 - 09:49 WIB
    Perjanjian Lama tidak jelas dalam hal Alam Baka. Yahudi tidak menekankan hidup setelah mati. Perjanjian Baru telah berhubungan dengan masalah itu, dan membicarakan dengan jelas dari Alam Baka.
  • Tanda-Tanda Akhir Zaman: Penguasa Zalim Banyak yang Membela
    Hikmah
    Minggu, 04 Desember 2022 - 13:02 WIB
    Salah satu tanda akhir zaman adalah banyaknya orang yang membela penguasa zalim. Rasulullah bersabda: Akan keluar beberapa orang dari umat ini di akhir zaman-, mereka membawa cambuk-cambuk bagaikan ekor sapi,
  • Tanda-Tanda Kiamat: 3 Penenggelaman ke Dalam Bumi, Sudahkah Terjadi?
    Hikmah
    Rabu, 09 November 2022 - 14:01 WIB
    Salah satu tanda-tanda kiamat adalah terjadinya 3 penenggalaman ke bumi: penenggelaman di sebelah timur, penenggelaman di sebelah barat, dan penenggelaman di Jazirah Arab.
  • 12 Manfaat Beriman pada Hari Akhir
    Hikmah
    Jum'at, 26 Agustus 2022 - 14:49 WIB
    Manfaat beriman pada hari akhir sangat banyak. Salah satunya, dengan meyakini bahwa hari akhir akan tiba, setiap muslim akan semakin menyadari bahwa kehidupan di dunia tidaklah selamanya.
  • 5 Tahapan Kehidupan Menurut Al-Quran, Akhirat Ujung dari Semuanya
    Tausyiah
    Selasa, 12 Juli 2022 - 19:39 WIB
    Ibnu Taimiyah mengatakan termasuk beriman dengan hari akhir adalah beriman dengan segala sesuatu yang Nabi SAW kabarkan tentang apa yang terjadi setelah mati.
  • Alam Barzakh: Teori Frekuensi dan Gelombang-Gelombang Suara
    Tausyiah
    Senin, 21 Februari 2022 - 18:11 WIB
    Cendekiawan Muslim Musthafa Al-Kik mencoba menghubungkan kejadian saat kematian, kehidupan barzakh, dan peristiwa sesudahnya dengan teori frekuensi dan gelombang-gelombang suara.
  • Pandangan Al-Quran, Kematian Bukan Hanya Sekali, tetapi Dua Kali
    Tausyiah
    Senin, 21 Februari 2022 - 05:15 WIB
    Sejatinya, kematian tidak hanya terjadi sekali, tetapi dua kali. Begitu menurut pandangan Al-Quran sebagaimana tertera dalam surat Ghafir ayat 11 dan Surat Al Baqarah ayat 28.
  • Siksa dan Nikmat Kubur: Beberapa Fase Perjalanan Setelah Kematian Manusia
    Tausyiah
    Minggu, 20 Februari 2022 - 08:40 WIB
    Yang dimaksud beriman kepada hari akhir yaitu mengilmui dengan setiap perkara yang berkaitan dengan kejadian setelah kematian seorang hamba sambil dibarengi keyakinan yang sempurna.
  • Perkara Gaib Qonthoroh, Jembatan antara Surga dan Neraka
    Tausyiah
    Jum'at, 18 Februari 2022 - 16:39 WIB
    Nabi Muhammad SAW bersabda, tatkala orang-orang beriman telah selamat dari api neraka, mereka lalu tertahan di qonthoroh (jembatan) yang berada di antara surga dan neraka.
  • Rintihan Orang yang Menyesal di Akhirat
    Tausyiah
    Kamis, 17 Desember 2020 - 21:45 WIB
    Hidup di dunia sangatlah singkat dan kesenangan yang kita miliki saat ini hanya sementara. Jika dihitung dengan waktu, umur kita di dunia hanya 1,5 jam.
  • Kiamat Kian Dekat dan Pembalasan bagi Orang  yang Mendustakan Ad-din?
    Tausyiah
    Jum'at, 02 Oktober 2020 - 13:19 WIB
  • Kematian, Satu-satunya Jalan Dapatkan Kenikmatan dan Kesempurnaan
    Tausyiah
    Jum'at, 02 Oktober 2020 - 07:58 WIB
    Betapa kehidupan ukhrawi itu tidak sempurna, sedang di sanalah diperoleh keadilan sejati yang menjadi dambaan setiap manusia, dan di sanalah diperoleh kenikmatan hidup yang tiada taranya.
  • Tiga Soal Ujian di Alam Kubur untuk Dapat Tiket Surga atau Neraka
    Tausyiah
    Senin, 08 Juni 2020 - 15:17 WIB
    Kewajiban setiap muslim, tanpa terkecuali, dituntut untuk mengetahui serta menyakini, bahwa di dalam kubur nanti ada nikmat maupun siksa bagi penghuninya.
  • Bukti-Bukti Keniscayaan Hari Akhir Menurut Al-Quran
    Tausyiah
    Jum'at, 05 Juni 2020 - 14:36 WIB
    Bukankah makhluk yang termulia adalah makhluk yang berjiwa? Bukankah yang termulia di antara mereka adalah yang memiliki kehendak dan kebebasan memilih?
  • Al-Quran Menjawab Para Pengingkar Hari Kiamat
    Tausyiah
    Jum'at, 05 Juni 2020 - 11:24 WIB
    Ada dua hal pokok berkaitan dengan keimanan. Pertama, uraian serta pembuktian tentang keesaan Allah dan kedua uraian dan pembuktian tentang hari akhir.