Kumpulan Artikel: Surat Alkahfi
Tausyiah
Senin, 05 Agustus 2024 - 19:17 WIB
Berikut ini 10 ayat pertama Surat Al Kahfi. Surat ini merupakan surat ke 18 dalam Al-Quran, yang terdiri dari 110 ayat. Surah Al-Kahfi termasuk surah Makkiyah karena diturunkan di Makkah.
Hikmah
Rabu, 17 April 2024 - 11:47 WIB
Fadilah surat al Kahfi cukup banyak. Surat ini disarankan dibaca umat Islam di hari Jumat, selain surah Yasin. Hal ini berkaitan erat dengan sabda Rasulullah SAW yang sangat menganjurkannya.
Hikmah
Kamis, 04 Mei 2023 - 12:22 WIB
Nabi Khidr adalah seorang nabi yang memiliki pengetahuan yang sangat luas yang diberikan oleh Allah SWT kepadanya. Kisah nabi Khidr terdapat dalam surah Al-Kahfi ayat 60-82.
Hikmah
Minggu, 29 Januari 2023 - 08:57 WIB
Kisah ini kemunculan pertamanya ada di dalam Al-Quran, Surat ke-18 (Al-Kahfi). Konon, versi ini berasal dari Jan-Fishan Khan. Anehnya, kisah ini merupakan sumber ilham bagi Hermit, karangan Parnell.
Tips
Rabu, 07 Desember 2022 - 23:12 WIB
Hukum bacaan tajwid Surat Al-Kahfi penting dipelajari kaum muslim agar tidak keliru ketika membacanya. Berikut tajwid Surat Al-Kahfi ayat 1-3 dan penjelasannya.
Tausyiah
Rabu, 09 November 2022 - 21:29 WIB
Arti Surat Al-Kahfi ayat 10 beserta tafsirnya menarik untuk diulas karena di dalamnya terdapat hikmah. Surat ini mengingatkan kita tentang kisah Ashabul Kahfi yang berlindung di gua.
Tips
Jum'at, 30 September 2022 - 21:58 WIB
Doa setelah membaca Surat Al Kahfi lengkap Arab dan latin perlu diamalkan kaum muslim. Doa ini mencakup segala kebaikan dan perlindungan kepada Allah dari segala keburukan.
Tips
Jum'at, 15 Juli 2022 - 18:14 WIB
Keutamaan membaca 10 ayat Surat Al Kahfi ia akan dilindungi dari Dajjal. Sebuah hadis menyatakan barangsiapa menghafal 10 ayat pertama atau terakhir dari surat Al-Kahfi, maka ia terlindungi dari Dajjal.
Tausyiah
Kamis, 14 Juli 2022 - 14:35 WIB
Ucapan Dzulkarnain terbukti dengan kasus munculnya raja Jengis Khan yang telah membuat kerusakan di muka bumi dan menghancurkan benteng besi dan kerajaan Islam di Baghdad.
Hikmah
Rabu, 13 Juli 2022 - 20:33 WIB
Dr Anwar Qudri, peneliti dari Mesir, berpendapat bahwa perjalanan Dzulqarnain ke timur berakhir di suatu tempat dan menurut peneliti tersebut adalah Pulau Halmahera di Maluku, Indonesia.
Hikmah
Selasa, 12 Juli 2022 - 19:52 WIB
Nama Dzulqarnain tertuang dalam QS Al-Kahfi (18) ayat 83 sampai 98. Serangkaian ayat-ayat kisah Dzulqarnain ini berjumlah 16 ayat. Namun siapa sejatinya tokoh ini tidak disebut dengan jelas.
Tausyiah
Jum'at, 24 Juni 2022 - 15:54 WIB
Ashabul Kahfi tidur dalam gua selama 300 tahun menurut perhitungan ahli kitab berdasarkan tahun syamsiah atau 309 tahun menurut perhitungan orang Arab berdasar bilangan tahun qamariah.
Tausyiah
Jum'at, 17 Juni 2022 - 20:57 WIB
Dalam ayat ini dijelaskan satu peristiwa di zaman Rasulullah SAW ketika beberapa orang Quraisy bertanya kepada Nabi tentang roh, kisah penghuni gua dan kisah Zulkarnain.
Tausyiah
Jum'at, 10 Juni 2022 - 19:20 WIB
Surah Al-Kahfi ayat 21 ini mengisahkan tentang salah satu pemuda Ashabul Kahfi yakni Tamlikha untuk pergi berbelanja dengan membawa uang perak dari kawan-kawannya. Dalam tafsir ayat ini Tamlikha merasa terkejut akan perubahan kota.
Tausyiah
Jum'at, 03 Juni 2022 - 17:23 WIB
Surah Al-Kahfi ayat 17-18 mengulas tempat tinggal pemuda ashabul kahfi, mereka mendiami gua yang berada di sebuah gunung. Digambarkan dalam surat ini bahwa gua tersebut menghadap ke utara.
Tausyiah
Kamis, 26 Mei 2022 - 16:48 WIB
Surah Al-Kahfi ayat 10-12 mengulas kisah Ashabul Kahfi kepada Rasulullah SAW. Dari kisah tersebut dapat kita lihat wujud Maha Agung Allah SWT terhadap alam dan seisinya.
Hikmah
Jum'at, 13 Mei 2022 - 21:53 WIB
Surat Al-Kahfi dikenal dengan kisah tujuh pemuda beriman di dalam gua selama 309 tahun. Kisah mereka diabadikan dalam Al-Quran berikut doa yang mereka panjatkan.
Tausyiah
Kamis, 10 Maret 2022 - 15:32 WIB
Hari Jumat selain sebagai hari raya umat Islam, juga menjadi momentum untuk memperbanyak ibadah sunnah. Membaca Surat Al-Kahfi merupakan salah satu amalan sunnah.
Tips
Senin, 10 Januari 2022 - 10:00 WIB
Benarkah ada surat Al-Quran yang harus dihapal sebelum meninggal? Bagaimana dalilnya dan apa saja suratnya? Dalam Islam, semua makhluk yang bernyawa pasti akan mengalami kematian
Tips
Kamis, 09 Desember 2021 - 18:08 WIB
Banyak yang bertanya, malam Jumat membaca Surat Al-Kahfi atau Yasin? Mana yang harus diamalkan? Mari kita simak penjelasannya berikut.
- 1
- 2