Kumpulan Artikel: Doa (halaman 62)
Muslimah
Sabtu, 19 November 2022 - 13:21 WIB
Selain ada hukum yang mengatur bagaimana ketentuan berpakaian bagi muslimah, ada pula etika dan adab berpakaian yang juga hendaknya diperhatikan.
Tips
Jum'at, 18 November 2022 - 16:22 WIB
Doa terhindar dari banjir bisa diamalkan sebagai ikhtiar kita untuk meningkatkan kewaspadaan dan memohon memohon perlindungan diri oleh Allah SWT dengan membaca doa agar terhindar dari bencana alam.
Tausyiah
Selasa, 15 November 2022 - 19:24 WIB
Masih ingat sosok Imam Said bin Jubair (wafat 95 H) yang Syahid di tangan penguaza zalim Hajjaj bin Yusuf? Beliau adalah ulama yang doanya sangat Mustajab.
Tips
Selasa, 15 November 2022 - 12:49 WIB
Di antara doa yang mustajab adalah doa dari ayah dan ibu kepada semua anak-anaknya. Oleh sebab itu kita sebagai orang tua disarankan agar sering membaca doa minta anak saleh sebab
Tips
Minggu, 13 November 2022 - 10:37 WIB
Bagi orang tua yang mendambakan kelahiran anak laki-laki, berikut doa dan amalan yang bisa diamalkan. Doa ini dibaca ketika istri dalam masa kehamilan.
Muslimah
Sabtu, 12 November 2022 - 13:20 WIB
Seorang ibu yang sedang mengandung akan mengalami kondisi berat. Selain harus menjaga kondisinya demi keselamatan janin, si ibu juga harus menjaga asupan makanannya. Bagaimana syariat meihat kondisi ini?
Tips
Jum'at, 11 November 2022 - 23:26 WIB
Bacaan doa dan dzikir setelah Sholat Subuh termasuk amalan yang sangat dianjurkan. Keutamaan berdzikir setelah sholat Subuh ini diterangkan dalam Hadis Nabi.
Tips
Jum'at, 11 November 2022 - 09:58 WIB
Tatkala hati sedang gundah gulana karena tertimpa musibah maka hendaknya mendekatkan diri kepada Allah SWT dengan berdoa. Berikut doa yang diajarkan Rasulullah SAW.
Tips
Jum'at, 11 November 2022 - 08:49 WIB
Berdoa di hari Jumat adalah sangat istimewa, karena sangat mustajab. Keistimewaan berdoa di hari Jumat ini disampaikan dalam hadis dari Abu Hurairah,
Tips
Kamis, 10 November 2022 - 10:17 WIB
Kematian adalah hal yang pasti dan tak ada manusia yang tahu kapan ajalnya tiba. Namun, semua orang pasti mendambakan wafat dalam keadaan husnul khatimah (akhir/penutup yang baik).
Muslimah
Rabu, 09 November 2022 - 12:53 WIB
Kisah dari seorang shahabiyah (sehabat perempuan Rasulullah) yang menakjubkan yang belum pernah tertandingi hingga hari ini, di zaman ini. Kisah perempuan tua yang doanya didengar langsung Allah SWT dan diabadikan dalam Al-Quran.
Muslimah
Rabu, 09 November 2022 - 10:57 WIB
Istri shaleha ikut memberi andil keberhasilan suami di dunia dan akhirat. Doanya, bisa menjadi penolong seorang suami ketika mengalami kesulitan. Maka sangat beruntung bagi laki-laki yang mendapatkan perempuan yang mampu menjadikannya lebih besar daripada sebelumya.
Tausyiah
Selasa, 08 November 2022 - 15:57 WIB
Niat sholat gerhana bulan lengkap tata caranya perlu diketahui kaum muslimin yang diprediksi terjadi pada sore hingga malam ini, Selasa 8 November 2022.
Tips
Selasa, 08 November 2022 - 15:33 WIB
Gerhana bulan (khusuful qamar) diprediksi terjadi pada Selasa (8/11/2022) malam, merupakan momen gerhana bulan total terakhir pada Tahun 2022. Berikut doa dan amalannya.
Tips
Selasa, 08 November 2022 - 13:41 WIB
Rasulullah SAW mengajarkan doa agar ilmu menjadi bermanfaat, hati menjadi khusuk, amal kita diangkat, dan ucapan kita didengar. Berikut doa tersebut:
Hikmah
Senin, 07 November 2022 - 14:17 WIB
Said bin Zaid al-Adawi ra adalah salah satu dari 10 sahabat Nabi Muhammad SAW yang dijamin masuk surga. Dalam kehidupannya, dia pernah dituduh menyerobot tanah milik perempuan bernama Arwa binti Aus
Tips
Senin, 07 November 2022 - 12:43 WIB
Memohon doa kepada Allah Taala supaya segala perbuatan amal yang kita lakukan tidak sia-sia. Salah satu doa favorit yang bisa kita amalkan adalah doa Nabi Ibrahim Alaihissalam.
Muslimah
Senin, 07 November 2022 - 10:56 WIB
Kriteria ketika akan memilih jodoh yang kita idamkan, banyak dijelaskan dalam aturan syariat. Kriteria utama tentu saja harus taat kepada Allah Taala dan Rasul-nya. Maka dalam memilih calon pasangan hidup, minimal harus terdapat satu syarat ini
Tips
Senin, 07 November 2022 - 08:30 WIB
Selain doa sapu jagat, ternyata ada satu doa yang juga menghimpun kebaikan di dunia dan akhirat. Redaksinya pendek dan mudah dihafal, namun fadhilahnya sangat agung.
Tausyiah
Minggu, 06 November 2022 - 09:09 WIB
Malaikat termasuk makhluk ghaib yang keberadaannya harus diimani. Tidak beriman seseorang jika tidak percaya adanya malaikat, sebab para malaikat adalah hamba Allah Subhanahu wa Taala yang dibebani untuk melaksanakan ibadah.