Kumpulan Artikel: Halal (halaman 6)

  • Doa agar Terhindar dari...
    Tips
    Senin, 16 Oktober 2023 - 08:49 WIB
    Doa agar dijauhkan dari harta yang haram, hendaknya diamalkan oleh setiap muslim. Karena harta yang haram, salah satu sebab tidak berkahnya hidup.
  • Tadabbur Al-Baqarah...
    Tausyiah
    Minggu, 15 Oktober 2023 - 23:03 WIB
    Tadabbur ayat pilihan Al-Quran kali ini mengulas tentang perintah Allah untuk mengonsumsi makanan halal dan baik. Dalam ayat ini Allah menyeru manusia, bukan umat muslim saja.
  • Mengapa Tape Halal Sedangkan...
    Tausyiah
    Rabu, 27 September 2023 - 20:50 WIB
    Mengapa tape halal sedangkan Bir diharamkan? Berikut ini penjelasan syariat sebagaimana dijelaskan oleh Ustaz Farid Numan Hasan.
  • Hal yang Diharamkan...
    Tausyiah
    Selasa, 26 September 2023 - 15:05 WIB
    Hadis tersebut berisi kewajiban menjauhi keharaman-keharaman Allah karena itu adalah area larangan dan batasan yang digariskan Allah kepada hamba-Nya.
  • Apakah Maulid Nabi Bidah,...
    Tausyiah
    Senin, 25 September 2023 - 15:30 WIB
    Apakah Maulid Nabi Bidah? Tim Fatwa Tarjih Pimpinan Pusat Muhammadiyah berpendapat perkara ini termasuk dalam perkara ijtihadiyah dan tidak ada kewajiban sekaligus tidak ada larangan untuk melaksanakannya.
  • Ketika Syubhat Menjadi...
    Tausyiah
    Senin, 18 September 2023 - 15:27 WIB
    Hal-hal yang selama ini dianggap syubhat atau samar-samar, namun setelah di kemudian hari oleh ilmu dan pengetahuan ditemukan sangat merugikan maka hal tersebut menjadi haram
  • Begini Tanggapan MUI...
    Dunia Islam
    Minggu, 10 September 2023 - 15:24 WIB
    Majelis Ulama Indonesia atau MUI mengingatkan agar Pemerintah mengedepankan falsafah dan hukum dasar negara sebagai tolok ukur dalam membuat kebijakan.
  • Wapres Ingatkan Umat...
    Dunia Islam
    Jum'at, 08 September 2023 - 13:42 WIB
    Wapres Maruf Amin mengingatkan umat Islam agar mengkonsumsi makanan halal agar terhindar dari api neraka saat membuka Minangkabau Halal Festival 2023 di Universitas Negeri Padang.
  • Jenis Permainan yang...
    Tausyiah
    Jum'at, 08 September 2023 - 09:30 WIB
    Islam tidak melarang permainan dengan berbagai macam jenisnya. Akan tetapi Islam melarang sebagian dari jenis permainan yang ada karena dianggap bertentangan dengan tujuannya dan menyimpang dari segi tata caranya.
  • Tren Mengonsumsi Serangga:...
    Hikmah
    Kamis, 07 September 2023 - 15:17 WIB
    Kini, serangga sudah dijajakan dalam bentuk produk olahan di sejumlah negara. Lalu bagaimana sesungguhnya hukum mengonsumsi serangga seperti itu?
  • Syaikh Al-Qardhawi:...
    Tausyiah
    Rabu, 06 September 2023 - 13:54 WIB
    Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan tertawa dan bersenda gurau itu sesuatu yang diperbolehkan di dalam Islam. Sebagaimana dinyatakan oleh nash-nash qauliyah maupun sikap dan perilaku Rasulullah SAW.
  • Sahabat Nabi Muhammad...
    Tausyiah
    Selasa, 05 September 2023 - 16:15 WIB
    Ibnu Abdil Barr dalam kitabnya Al Istiiaab berkata, Suwaibith ra adalah seorang tukang melawak, berlebihan dalam bermain-main dan ia memiliki kisah menarik dengan Nuaiman dan Abu Bakar As-Siddiq ra.
  • Hukum Seni Lawak, Al-Qardhawi:...
    Tausyiah
    Sabtu, 02 September 2023 - 05:58 WIB
    Sesungguhnya tertawa itu termasuk tabiat manusia. Tertawa itu datang setelah memahami dan mengetahui ucapan yang didengar atau suatu sikap dari gerakan yang dilihat, sehingga ia tertawa karenanya.
  • Hukum Seni Lawak dan...
    Tausyiah
    Sabtu, 02 September 2023 - 04:06 WIB
    Rasulullah SAW kadang juga bergurau dan beliau tidak berbicara sesuatu kecuali yang haq. Beliau juga hidup bersama para sahabatnya dengan kehidupan yang fitri dan wajar
  • Hayatun Tour Fokus Kembangkan...
    Dunia Islam
    Jum'at, 01 September 2023 - 21:40 WIB
    Setelah berhasil mengantongi akreditasi A dari Kementerian Agama, Hayatun Tour terus berkomitmen meningkatkan kualitas pengelolaan dan pelayanannya dalam menghadirkan umrah plus wisata halal sesuai syariat Islam.
  • Syaikh Al-Qardhawi:...
    Tausyiah
    Kamis, 31 Agustus 2023 - 14:10 WIB
    Dilarangnya melukis dan memahat (makhluk hidup) tidak menjadi penyebab terpuruknya dunia seni Islam. Bahkan menjadikan seni Islami memiliki ciri khas yang menarik dan keindahan tersendiri.
  • Tadabbur Al-Maidah Ayat...
    Tausyiah
    Rabu, 30 Agustus 2023 - 07:01 WIB
    Tadabbur ayat kali membahas tentang makanan yang dihalalkan Allah dalam Surat Al-Maidah ayat 4. Makanan yang halal ini adalah makanan yang baik-baik berdasarkan syariat.
  • Hukum Gambar Fotografi,...
    Tausyiah
    Selasa, 29 Agustus 2023 - 16:23 WIB
    Fotografi yang diambil dengan kamera termasuk barang baru yang di masa Rasulullah SAW belum ada, juga di masa salafus shalih. Apakah itu juga termasuk larangan?
  • Beberapa Hadis yang...
    Tausyiah
    Senin, 28 Agustus 2023 - 18:51 WIB
    Di antara hadis yang diriwayatkan mengenai larangan menggambar: Setiap pelukis itu di neraka, yang akan menjadikan nyawa untuk setiap gambar yang ia buat, lalu akan menyiksanya di neraka Jahanam.
  • Melukis Merupakan Salah...
    Tausyiah
    Jum'at, 25 Agustus 2023 - 10:46 WIB
    Al Quran menjelaskan tentang melukis atau menggambar, bahwa itu merupakan salah satu perbuatan Allah SWT. Dia yang telah memberi rupa yang indah, terutama terhadap makhluk hidup.