Kumpulan Artikel: Adab (halaman 15)

  • Dalil Keutamaan Dzikir...
    Tips
    Rabu, 15 September 2021 - 19:04 WIB
    Ketika berdzikir, umat muslim biasanya menggunakan tasbih dan ada juga yang menggunakan jari. Dan ternyata, berdzikir dengan jari jemari lebih utama terlebih bila menggunakan tangan kanan.
  • Hati-hati Belajar Tanpa...
    Tausyiah
    Senin, 13 September 2021 - 17:20 WIB
    Dalam satu hadis diterangkan: Barangsiapa menempuh suatu jalan untuk mencari ilmu, maka Allah memudahkan baginya jalan menuju surga. Bagaimana jika menuntut ilmu tanpa guru?
  • Tingkatan dan Tips Khusuk...
    Tips
    Senin, 13 September 2021 - 13:26 WIB
    Khusyuk menjadi faktor penting dalam menjalankan ibadah shalat. Namun, setiap muslim, mempunyai tingkatan berbeda-beda dalam urusan khusyuk saat menunaikan shalat ini.
  • Adab Imam dan Makmum...
    Tips
    Minggu, 12 September 2021 - 21:13 WIB
    Adab imam dan makmum dalam sholat berjamaah penting untuk diketahui kaum muslimin. Sebagaimana diriwayatkan, sholat berjamaah lebih utama dari sholat sendirian 27 derajat.
  • Masya Allah, Inilah...
    Tausyiah
    Jum'at, 10 September 2021 - 16:51 WIB
    Hakikat pernikahan adalah mencari ridha Allah karena di dalamnya ada ibadah. Berikut fadhillah istri meminta jima duluan sebagaimana dijelaskan dalam Kitab Uqudullijain.
  • Menjauh dari Kitabullah,...
    Muslimah
    Rabu, 08 September 2021 - 09:28 WIB
    Banyak kaum wanita di zaman sekarang yang menjauh dari Kitabullah. Al-Quran banyak dilupakan, mereka jarang sekali membacanya. Bahkan ditinggalkan dan hanya menjadi pajangan semata.
  • Mengapa Tamu Adalah...
    Muslimah
    Minggu, 05 September 2021 - 05:10 WIB
    Rumah tidak sekadar tempat tinggal, tetapi rumah juga bisa mendatangkan keberkahan bagi penghuninya. Yakni keberkahan dari keikhlasan seseorang dalam menjamu tamunya.
  • Adab Seorang Muslim...
    Tips
    Rabu, 01 September 2021 - 06:22 WIB
    Safar atau melakukan perjalanan merupakan salah satu aktivitas yang biasa dilakukan oleh mmamsyarakat. Dan sebagai seorang muslim, ketika bersafar ada adab-adab yang harus diperhatikan.
  • Hati-hati, Kencing di...
    Tips
    Senin, 23 Agustus 2021 - 12:40 WIB
    Islam mengajarkan tentang adab-adab buang hajat, salah satunya ketika buang air kecil. Jika kencing sembarangan saja , maka ada ancaman bagi yang melakukannya. Ancaman apa?
  • Orang Beriman Tak Mungkin...
    Tausyiah
    Kamis, 12 Agustus 2021 - 21:17 WIB
    Dai yang dikenal sebagai pakar sejarah Islam Ustaz Budi Ashari dalam satu tausiyahnya mengatakan bahwa lisan adalah cerminan iman.
  • Inilah 5 Dasar Akhlak...
    Muslimah
    Kamis, 05 Agustus 2021 - 13:14 WIB
    Seorang muslim dituntut untuk selalu memperbaiki akhlak serta kondisi keilmuan pribadi masing-masing. Bukan hanya sekedar ilmu duniawi, lebih dari itu, yakni ilmu agama.
  • Sumber Petaka Itu Bernama...
    Tausyiah
    Senin, 26 Juli 2021 - 09:04 WIB
    Abu Bakar khawatir atas lisannya karena rasa takutnya kepada Allah, namun kita yang banyak dosa justru tidak khawatir terhadap lisan kita karena tipisnya rasa takut kita kepada Allah SWT.
  • 6 Sikap yang Harus Dijalankan...
    Tausyiah
    Senin, 12 Juli 2021 - 15:33 WIB
    Untuk orang yang sakit, jangan pernah merasa putus asa dari kesembuhan, karena Allah Shubhanahu wa Taala adalah Maha Mampu untuk melakukan segala sesuatu.
  • Bolehkah Berdebat dalam...
    Tips
    Jum'at, 02 Juli 2021 - 17:40 WIB
    Kita sering mendapati banyak orang berdebat baik di acara formal ataupun di berbagai media sosial. Bagaimana Islam menyikapi debat, bolehkah?
  • 10 Etika Berdoa agar...
    Tips
    Selasa, 29 Juni 2021 - 11:32 WIB
    Doa merupakan salah satu cara hamba untuk berinteraksi dengan Rabb-nya. Agar doa yang dipanjatkan ini dikabulkan oleh Allah Subhanhu wa taala, maka seorang hamba harus memperhatikan adab dan etikanya.
  • Seperti Ini Islam Mengatur...
    Muslimah
    Selasa, 29 Juni 2021 - 07:09 WIB
    Salah satu hubungan sosial dalam kehidupan kita adalah pertemanan. Dalam Islam, teman harus diperlakukan dengan baik sesuai adab yang diajarkan oleh Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam.
  • Inilah Alasan Pentingnya...
    Muslimah
    Jum'at, 25 Juni 2021 - 15:32 WIB
    Seorang perempuan yang cerdas akan menjadi pendamping yang hebat bagi suaminya kelak. Dengan kedalaman ilmu pula, ia akan dapat mendidik anak-anaknya menjadi pribadi-pribadi baik dan berkualitas
  • Jangan Abaikan, Ini...
    Tausyiah
    Kamis, 24 Juni 2021 - 17:12 WIB
    Berdoa adalah momentum seorang hamba bisa berkomunikasi langsung dengan sang Pencipta, Allah Azza wa Jalla. Doa ditujukan untuk memohon dan meminta segala sesuatu yang baik.
  • Hati-hati, Kebencian...
    Tausyiah
    Kamis, 24 Juni 2021 - 10:40 WIB
    Para ulama terdahulu mengingatkan kita agar tidak menaruh kebencian kepada sesama saudara muslim. Sebab, kebencian terhadap saudara termasuk perkara maksiat.
  • Adab dan Waktu yang...
    Muslimah
    Rabu, 23 Juni 2021 - 14:28 WIB
    Dalam pertemanan, saling mengingatkan dan menasehati yang baik sebenarnya sangat diperlukan. Namun, karena kurang mengetahui adab dan waktu yang tepat, seringkali nasehat yang diberikan kurang dapat diterima.