Topik Terkait: Keringanan Dalam Salat
Tausyiah
Senin, 26 Juni 2023 - 15:37 WIB
Ibadah Haji 2023 akan memasuki puncaknya saat Wukuf di Arafah besok Selasa 27 Juni 2023 sesuai ketetapan waktu Pemerintah Arab Saudi. Inilah beberapa keringanan dalam ibadah haji.
Tausyiah
Jum'at, 22 November 2024 - 13:08 WIB
Banyak hikmah salat fardhu dalam menjalani kehidupan. Salat bukan hanya sekadar rutinitas atau ritual semata. Salat adalah ibadah istimewa dan mempunyai kedudukan tinggi dalam syariat Islam.
Tausyiah
Rabu, 15 November 2023 - 18:04 WIB
Setiap muslim yang baligh diwajibkan mengerjakan salat Jumat dan meninggalkan segala perniagaan dan usaha dunia. Bagaimana jika seseorang dalam perjalanan, apakah wajib sholat Jumat?
Tausyiah
Selasa, 27 Februari 2024 - 18:08 WIB
Bolehkah bergerak-gerak dalam salat? Bagaimana hukumnya bila melakukan gerakan-gerakan tersebut seperti menggaruk (kukur-kukur: Jawa), merapikan pakaian, memukul nyamuk, dan lain sebagainya
Tausyiah
Jum'at, 24 Maret 2023 - 15:29 WIB
Ada niat salat tahajud namun terlanjur melaksanakan salat witir setelah tarawih, bolehkah dilakukan? Bagaimana tata cara melakukan dan hukumnya?
Tausyiah
Rabu, 10 Juni 2020 - 08:51 WIB
Rasulullah SAW tidak pernah meninggalkannya dan sangat menganjurkan umatnya mengerjakan salat Dhuha di pagi hari. Berikut manfaat dan keutamaan salat Dhuha bagi kesehatan.
Tips
Kamis, 21 Mei 2020 - 16:50 WIB
Salat Idul Fitri maupun Salat Idul Adha tidak didahului azan dan iqamah, juga tanpa salat qabliyah sebelum salat id, dan badiyah setelah salat Id.
Tausyiah
Kamis, 21 Januari 2021 - 13:54 WIB
Umumnya para ulama membolehkan salat sunnah di atas kendaraan, namun mereka mengharuskan untuk turun dari kendaraan bila yang dikerjakan salat wajib.
Tausyiah
Selasa, 19 Januari 2021 - 21:27 WIB
Salat Hajat adalah salat sunnah yang dikerjakan agar hajat (keinginan/kebutuhan) dikabulkan Allah Taala. Hajat yang dimaksud di sini adalah hajat yang dibenarkan oleh syariat.
Tausyiah
Selasa, 29 September 2020 - 05:00 WIB
Al-Munawi dalam Faidh Al-Qadir (4: 615) menjelaskan maksud kalimat, akan dicukupi di akhirnya adalah akan diselamatkan dari cobaan dan musibah di akhir siang.
Muslimah
Jum'at, 17 Juli 2020 - 11:15 WIB
Seluruh ulama sepakat (ijma) bahwa kaum wanita tidak wajib mengerjakan salat berjamaah. Tetapi syariat tetap membenarkan mereka boleh melakukan salat secara berjamaah.
Tausyiah
Kamis, 30 Mei 2024 - 05:15 WIB
Salat jumat wajib bagi seorang muslim laki-laki, bahkan pahala salat Jumat ini setara denhan pahala ibadah haji 4 kali dalam sebulan. Kok bisa? Bagaimana penjelasannya?
Tips
Senin, 25 September 2023 - 13:06 WIB
Salat Sunah Malam menjadi salah satu ibadah yang dianjurkan dalam ajaran agama Islam. Sebab amal ibadah yang satu ini memiliki ganjaran yang luar biasa bagi siapa saja yang mau melakukannya.
Tips
Rabu, 22 Mei 2024 - 09:10 WIB
Amalan sunnah yang banyak sekali keutamaannya di pagi menjelang siang ini adalah salat Dhuha. Salat sunnah ini tidak pernah ditinggalkan oleh Nabi Muhammad SAW.
Tips
Senin, 05 Agustus 2024 - 19:09 WIB
Tata cara dan doa salat ghaib perlu diketahui tiap muslim agar dapat menjalankan kewajiban merawat jenazah yang salah satunya adalah menyolati. Hukum salat ghaib adalah fardhu kifayah.
Tips
Rabu, 07 Juni 2023 - 13:26 WIB
Imam Abul Hasan Asy-Syadzili memberikan amalan kepada para sahabatnya agar bisa menghindar atau terbebas dari sifat waswas di kala salat. Berikut amalan tersebut:
Tausyiah
Minggu, 16 Agustus 2020 - 10:38 WIB
Khusyu dalam salat merupakan ukuran dan tanda kekhusyukan hati. Bagaimana cara menghadirkan khusyu? Berikut penjelasan Pengasuh Ponpes Sultan Fatah Semarang Ustaz Saeful Huda.
Tips
Jum'at, 26 April 2024 - 12:49 WIB
Salat yang dilakukan oleh seseorang secara berjamaah dilipatgandakan baginya dari salat yang dia lakukan di rumahnya dan di pasar sebanyak dua puluh lima kali lipat.
Dunia Islam
Selasa, 27 Juni 2023 - 10:12 WIB
Menjelang Hari Raya Iduladha 1444 H, Wilayah Muhammadiyah Banten merilis beberapa lokasi untuk Salat Id pada Rabu, 28 Juni 2023. Berikut lokasi tersebut.
Hikmah
Kamis, 19 Maret 2020 - 22:06 WIB
Lembaga Bahtsul Masail Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (LBM PBNU) menyampaikan pandangannya terkait pelaksanaan salat Jumat saat terjadi wabah Covid-19.