Topik Terkait: Syarat Dan Adab Zikir
Tips
Kamis, 12 Oktober 2023 - 10:40 WIB
Berzikir dianjurkan dilakukan kapan saja dan dalam keadaan apa saja, termasuk pada siang hari. Zikir atau mengingat Allah SWT ini bisa dilakukan secara lisan maupun di dalam hati.
Tausyiah
Kamis, 21 Juli 2022 - 05:10 WIB
Islam sangat menekankan adab dan akhlak baik saat di rumah maupun ketika bergaul di tengah masyarakat. Salah satu hal yang patut diketahui kaum muslim adalah adab saat bertamu.
Tips
Rabu, 15 September 2021 - 19:04 WIB
Ketika berdzikir, umat muslim biasanya menggunakan tasbih dan ada juga yang menggunakan jari. Dan ternyata, berdzikir dengan jari jemari lebih utama terlebih bila menggunakan tangan kanan.
Tips
Minggu, 19 Februari 2023 - 17:06 WIB
Bacaan zikir petang adalah lafadz zikir untuk mengingat Allah Taala yang dibaca pada waktu sore hari atau petang. Dalil dari zikir petang terdapat pada QS. Al-Ahzab ayat 41-42.
Tips
Senin, 23 Oktober 2023 - 13:14 WIB
Doa dan zikir setelah salat Witir merupakan amalan yang sangat dianjurkan. Meski hukumnya sunnah muakkad, salat Witir ini tidak pernah ditinggalkan Nabi Muhammad shollallahu alaihi wasallam.
Tips
Senin, 15 Januari 2024 - 12:31 WIB
Salah satu adab berdoa yang harus diperhatikan kaum muslim adalah saat berdoa di dalam salat. Hal ini penting diperhatikan agar doa yang kita panjatkan diterima Allah SWT dan tidak mengganggu syarat sahnya salat
Tips
Senin, 05 September 2022 - 11:14 WIB
Selayaknya ibadah lain, tentu ada adab yang harus kita penuhi ketika berzikir. Mengutip pendapat Sayyid Ustman Rahimahullah dalam kitabnya Maslakul Akhyr f al-Adiyyah wal Adzkr al-Wridah an Raslillah mencantumkan syarat dan adab dalam berdoa.
Tips
Senin, 07 Agustus 2023 - 19:08 WIB
Zikir ini sering diamalkan Nabi Muhammad SAW ketika ditimpa kesusahan atau kesulitan. Hal ini sebagaimana hadis yang diriwayatkan Imam Al-Bukhari dan Muslim dari Ibnu Abbas ra.
Muslimah
Rabu, 02 Desember 2020 - 18:22 WIB
Salah satu ibadah yang paling mudah dan ringan namun memiliki keutamaan dan pahala yang besar adalah berzikir. Zikir pun merupakan sebaik-baiknya amal, seorang muslim.
Tausyiah
Minggu, 23 Agustus 2020 - 21:23 WIB
Imam Malik bin Anas berkata: Saat ibuku memasangkan imamah untukku, beliau mengatakan, Pergilah engkau ke Rabiah, dan belajarlah tentang adab sebelum ilmu.
Tips
Senin, 01 Mei 2023 - 13:11 WIB
Adab membaca Al-Quran ini penting diketahui oleh setiap muslim, mengingat pahala besar dari membaca kitabullah tersebut.
Muslimah
Jum'at, 11 September 2020 - 07:38 WIB
Berbicara antara laki-laki dan perempuan yang bukan mahram, sebenarnya tidak dilarang. Hanya syaratnya, pembicaraan yang dilakukan memenuhi ketentuan secara syara.
Tips
Senin, 20 November 2023 - 11:25 WIB
Ketika seorang muslim sakit, sangat dianjurkan untuk semaksimal mungkin ikhtiar lahir dan batin sekaligus agar penyakitnya disembuhkan, dan diangkat Allah subhanahu wa taala.
Tips
Rabu, 01 Mei 2024 - 17:17 WIB
Di musim hujan, biasanya kita akrab dengan yang namanya petir, gemuruh, guntur atau kilat. Di antara adab saat musim hujan dilarang untuk mencela hujan.
Hikmah
Senin, 02 Oktober 2023 - 14:10 WIB
Membaca zikir atau berzikir memiliki banyak sekali manfaat bagi kehidupan manusia. Selain manfaatnya, ada juga pengaruhnya yang luar biasa terhadap jiwa. Apa saja pengaruh zikir tersebut?
Tips
Rabu, 19 Januari 2022 - 10:21 WIB
Sebagai agama yang sempurna, Islam telah mengatur segala hal sampai pada hal-hal yang bahkan dianggap sepele, seperti adab-adab bergaul.
Tips
Selasa, 03 Oktober 2023 - 11:17 WIB
Adab kepada guru dan para ulama wajib diamalkan oleh seorang muslim. Adab kepada orang yang berilmu ini perlu dipahami dan diamalkan. Apa saja adab-adabnya?
Hikmah
Jum'at, 06 Desember 2024 - 11:30 WIB
Hadis tentang adab lebih tinggi dari ilmu penting diketahui umat Muslim. Tak sekadar menambah pengetahuan, tetapi juga menyadarkan kita sebagai manusia agar senantiasa memperhatikan adab.
Tausyiah
Sabtu, 13 Februari 2021 - 17:50 WIB
Hari ini Sabtu (13/2/2021) kita sudah berada di bulan yang agung, 1 Rajab 1442 Hijriyah. Berikut amalan zikir dan doa yang dianjurkan pada bulan Rajab.
Muslimah
Rabu, 24 Februari 2021 - 07:07 WIB
Ketika seseorang senantiasa berzikir mengingat Allah, merendahkan diri di hadapan-Nya, berdoa, dan selalu kembali kepada-Nya, maka niscaya ia senantiasa dalam penjagaan dan perlindungan Allah dari kejelekan syetan dan tipu dayanya.