Kumpulan Artikel: Kafir (halaman 3)

  • Surat Yusuf Ayat 107:...
    Hikmah
    Minggu, 21 Mei 2023 - 22:25 WIB
    Ayat ini merupakan peringatan Allah kepada mereka yang menyekutukan-Nya dengan sesembahan lainnya. Lewat ayat ini Allah berfirman dengan kalimat bertanya.
  • Surat Yusuf Ayat 106:...
    Tausyiah
    Jum'at, 19 Mei 2023 - 20:18 WIB
    Ayat ini menjelaskan keadaan orang-orang Quraisy Mekkah yang percaya kepada Allah menciptakan segala sesuatu, tetapi mereka menyekutukan-Nya.
  • Mengenal Perbedaan Kafir...
    Tausyiah
    Kamis, 11 Mei 2023 - 17:36 WIB
    Terdapat perbedaan antara Kafir Harbi dan Dzimmi yang perlu diketahui umat Muslim. Kedua istilah tersebut merupakan beberapa contoh dari golongan orang kafir.
  • Kisah Kemenangan Umat...
    Hikmah
    Sabtu, 08 April 2023 - 09:08 WIB
    Dalam Perang Badar pasukan kecil kaum Muslim yang berjumlah 313 orang bertempur menghadapi pasukan Quraisy dari Makkah yang berjumlah 1.000 orang.
  • Kisah Nabi SAW Membaca...
    Hikmah
    Sabtu, 04 Maret 2023 - 13:24 WIB
    Rasulullah SAW membaca al-Quran surat Fussilat ayat 1-13 tatkala menjawab utusan kafir Quraish yang ahli mengenai sihir bernama Atabah ibnu Rabiah. Kisah ini disampaikan Ibnu Katsir dengan memaparkan sejumlah riwayat.
  • Cak Nur: Keislaman Formal...
    Tausyiah
    Rabu, 01 Februari 2023 - 05:15 WIB
    Cak Nur mengatakan keislaman yang formal saja tidak akan membawa keselamatan di dunia. Sebaliknya, meskipun suatu masyarakat adalah kafir namun menegakkan keadilan di dunia ini maka didukung Allah.
  • Kisah Kafir Quraisy...
    Hikmah
    Minggu, 29 Januari 2023 - 22:19 WIB
    Dulu kaum kafir Quraisy mengubah hukum dan ketentuan Allah dengan pendapatnya sendiri. Mereka menjadikan bilangan bulan dalam satu tahun sebanyak 13 bulan. Berikut kisahnya.
  • Asbabun Nuzul Surat...
    Hikmah
    Jum'at, 27 Januari 2023 - 23:47 WIB
    Surat Fussilat merupakan surat ke-41 dalam mushaf Al-Quran yang terdiri 54 ayat. Dalam Ayat 22 dijelaskan tentang kebesaran Allah yang Maha Melihat dan Maha Mendengar.
  • Sejarah Perang Khandaq:...
    Hikmah
    Selasa, 10 Januari 2023 - 14:46 WIB
    Sejarah Perang Khandaq menorehkan citra positif bagi umat Islam, kala itu. Perang ini juga dikenal sebagai Pertempuran Al-Ahzab dan Pertempuran Konfederasi.
  • Tafsir Al-Mulk Ayat...
    Hikmah
    Senin, 09 Januari 2023 - 23:39 WIB
    Sebuah pelajaran berharga dapat kita ambil dalam Surat Al-Mulk ayat 28. Ayat ini menceritakan jawaban Nabi Muhammad SAW terhadap sikap dan ucapan kaum musyrik Mekkah.
  • Tafsir Al-Mulk Ayat...
    Tausyiah
    Jum'at, 06 Januari 2023 - 22:42 WIB
    Dalam tafsir Surat Al-Mulk ayat 27 diceritakan keadaan kaum kafir ketika Hari Kiamat sudah dekat. Wajah mereka menjadi muram ketika melihat azab yang mereka dustakan.
  • Tafsir Al-Mulk Ayat...
    Hikmah
    Kamis, 05 Januari 2023 - 22:45 WIB
    Pada lanjutan tafsir Al-Mulk, Nabi Muhammad SAW diperintahkan Allah untuk merespons ucapan kaum kafir sebagaimana firman-Nya dalam Surat Al-Mulk ayat 26 berikut.
  • Tafsir Al-Mulk Ayat...
    Hikmah
    Selasa, 03 Januari 2023 - 23:58 WIB
    Allah menceritakan sikap kaum kafir Mekkah yang ingkar terhadap hari kebangkitan. Mereka menganggap hal itu mustahil dan bertanya kepada Nabi Muhammad SAW dengan bahasa memperolok-olok.
  • Tafsir Surat Al-Mulk...
    Hikmah
    Rabu, 28 Desember 2022 - 19:33 WIB
    Pada lanjutan Surat Al-Mulk ayat 22, Allah memberi perbandingan antara kaum musyrik (orang-orang kafir) dan orang beriman, untuk menjadi pelajaran bagi manusia.
  • Syaikh Al-Qardhawi Kupas...
    Tausyiah
    Senin, 19 Desember 2022 - 18:03 WIB
    Sayyid Rasyid Ridha mengatakan kita bantu-membantu (tolong-menolong) mengenai apa yang kita sepakati dan bersikap toleran dalam masalah yang kita perselisihkan. Apa maksudnya?
  • Surat Al-Mulk Ayat 21:...
    Tausyiah
    Jum'at, 09 Desember 2022 - 23:26 WIB
    Pada ayat berikutnya Allah kembali memperingatkan kaum kafir yang mengingkari rezeki-Nya. Meskipun bukti sudah sangat jelas, kaum musyrik itu tetap durhaka.
  • Surat Al-Mulk Ayat 20:...
    Hikmah
    Kamis, 08 Desember 2022 - 21:30 WIB
    Lagi-lagi Allah memperingatkan orang-orang kafir Mekkah yang durhaka kepada-Nya. Pada Surat Al-Mulk ayat 20 ini, Allah menyatakan bahwa kaum kafir dalam (keadaan) tertipu.
  • Tingkatan Manusia dan...
    Tausyiah
    Rabu, 07 Desember 2022 - 16:03 WIB
    Syaikh Yusuf Al-Qardhawi mengatakan manusia Islam (muslim) itu bertingkat-tingkat. Keliru bila kita memperlakukan manusia tanpa melihat perbedaan-perbedaan nyata dalam masyarakat.
  • Tingkatan Hukum-Hukum...
    Tausyiah
    Senin, 05 Desember 2022 - 16:19 WIB
    Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan salah satu kajian fiqih yang dilupakan sebagian agamawan adalah mengetahui tingkatan-tingkatan hukum syari dan menyadari bahwa hukum-hukum ini tidak berada dalam satu tingkatan saja.
  • Surat Al-Mulk Ayat 16:...
    Tausyiah
    Kamis, 01 Desember 2022 - 21:26 WIB
    Pada ayat ini Allah memberi peringatan keras kepada orang-orang kafir yang durhaka kepada-Nya. Berikut peringatan-Nya dalam Surat Al-Mulk ayat 16.