Santri Terkini
-
SantriSabtu, 23 Oktober 2021 - 08:18 WIBPeringatan Hari Santri Nasional (HSN) yang jatuh setiap tanggal 22 Oktober harus menjadi momentum untuk meneladani semangat jihad untuk agama dan Tanah Air.
-
SantriJum'at, 28 Mei 2021 - 13:57 WIBPengertian takdir mubram secara bahasa adalah sesuatu yang tidak dapat dielakkan atau sudah pasti. Jadi, takdir mubram adalah ketentuan mutlak dari Allah SWT yang pasti berlaku.
-
SantriRabu, 12 Mei 2021 - 11:42 WIBKebahagiaan bagi keluarga dan kami semua karena baru saja Dompet Dhuafa melangsungkan pernikahan antara Dicky(42) dan Zahra(42) di Pesantren Mualaf.
-
SantriRabu, 24 Maret 2021 - 16:38 WIBKegiatan Sukoharjo Kuat Bersama Al-Qur'an resmi dimulai Selasa (23/3/2021) di Dusun Pepen, Desa Mertan, Kecamatan Bendosari, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah.
-
SantriSabtu, 23 Mei 2020 - 07:30 WIBPondok Pesantren (ponpes) Daarut Tauhid yang berlokasi di Jalan Gegerkalong Girang, Setiabudi, Kota Bandung, Jawa Barat, termasuk salah satu ponpes populer di Tanah Air.
-
SantriSelasa, 19 Mei 2020 - 09:05 WIBMerawat takwa harus menjadi tekad setiap pribadi muslim. Setelah selesai berpuasa, seyogianya ada peningkatan keimanan yang ditunjukkan dalam aktivitas kehidupan.
-
SantriSelasa, 19 Mei 2020 - 08:08 WIBSenyum riang memancar dari wajah anak-anak di Vila Doa Yatim Sejahtera sore itu. Selepas mandi, mereka asyik memulai kegiatan untuk menyambut beduk magrib.
-
SantriSabtu, 16 Mei 2020 - 11:45 WIBPengasuh Ponpes Pancasila Kiai Muhlasin menyatakan, pesantren yang diasuhnya menggabungkan dua unsur ilmu pengetahuan umum dan agama.
-
SantriJum'at, 15 Mei 2020 - 11:08 WIBDi semua ponpes, Ta'limul Muta'allim menjadi semacam kajian wajib santri. Bedanya, di ponpes yang terletak di Desa Meliling, Kecamatan Kerambitan, Kabupaten Tabanan, Bali ini, mengaji kitab kuning dilakukan menggunakan bahasa Bali.
-
SantriKamis, 14 Mei 2020 - 10:11 WIBDalam skala yang lebih kecil, potret multikultural masyarakat Bitung juga tercermin pada kehidupan santri di Pondok Pesantren (Ponpes) Arafah di Kota Bitung.
-
SantriRabu, 13 Mei 2020 - 09:02 WIBPonpes Qomarudin merupakan pondok tertua di wilayah Pantai Utara Gresik, Lamongan, ataupun Tuban. Didirikan oleh Kiai Qomarudin pada 1775 Masehi atau 1188 Hijriah dan masih mengandalkan sistem pendidikan salaf.
-
SantriSelasa, 12 Mei 2020 - 11:13 WIBMusik karawitan sebagai kebudayaan masyarakat kini masih dijaga sekelompok anak muda yang menimba ilmu di pondok pesantren (ponpes). Salah satunya santri di Ponpes Al Ikhlas Mulyorejo Panceng Gresik.
-
SantriSenin, 11 Mei 2020 - 09:45 WIBKeberadaan observatorium atau tempat pengamatan benda-benda angkasa beserta CASA memang satu di antara daya tarik pesantren ini.
-
SantriJum'at, 08 Mei 2020 - 10:07 WIBCampur tangan Kiai Tohir Wijaya, menantu Kiai Mansyur, telah banyak mengubah sistem pendidikan Pondok Pesantren (Ponpes) Al-Kamal yang semula bergaya tradisional menjadi modern dan terpadu.
-
SantriRabu, 06 Mei 2020 - 10:05 WIBPonpes yang saat ini berdiri megah di Jalan Veteran Nomor 155, Kelurahan Nagri Kaler, Kecamatan/Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat, itu memiliki segudang terobosan dalam menciptakan generasi milenial berbasis kultural.