Kisah Rasulullah SAW dan Kaum Anshar Menangis karena Ghanimah

Kamis, 31 Desember 2020 - 15:11 WIB
loading...
A A A
Sahabat-sahabat Anshar yang sedari tadi tak kuasa membendung tangisannya, semakin menjadi-jadi tangisnya. Dada mereka sesak dan bergemuruh. Mereka menyesali dirinya sendiri, mengapa sampai hati mereka menyusahkan hati Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam. Satu persatu sahabat Anshar meminta maaf kepada Rasulullah.

Dan, sudah pasti Rasulullah yang memang tak pernah merasa tersakiti memaafkan sahabat-sahabatnya. Ini jelas tercermin pada sabdanya yang ditutup dengan doa untuk kaum Anshar dan anak keturunannya.

Sebuah pemandangan yang bening dan jelita. Demonstrasi keimanan dan ukhuwah. Pemandangan yang barangkali hanya ditemukan dalam khazanah Sejarah Peradaban Islam.

Pertanyaannya adalah apakah kita layak termasuk dalam barisan para pengusung peradaban? Apakah hati kita telah terbebas dari kemilau dunia yang melenakkan?

(Baca Juga: Runtuhnya Logika Matematika, Pelajaran dari Perang Hunain)
(rhs)
Halaman :
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1181 seconds (0.1#10.140)