Topik Terkait: Akhlak Kepada Allah (halaman 13)

  • Pentingnya Seorang Mukminah...
    Muslimah
    Jum'at, 03 Juni 2022 - 14:49 WIB
    Setiap orang pasti sudah pernah merasakan cobaan-cobaan berat dalam hidup ini. Boleh jadi cobaan itu menimpa langsung pada diri sendiri, suami, anak ataupun anggota keluarga yang lain.Tetapi justru disitulah akan tampak kadar iman kita.
  • Pentingnya Bersyukur,...
    Hikmah
    Selasa, 02 Mei 2023 - 13:08 WIB
    Musibah yang menimpa manusia sangat sebentar atau tidak berlangsung lama. Sedangkan nikmat Allah Subhanahu wa Taala itu merupakan karunia yang datang setiap saat dan terus-menerus.
  • Niat Berjilbab Namun...
    Muslimah
    Rabu, 26 Januari 2022 - 16:31 WIB
    Menutup aurat merupakan kewajiban bagi seorang muslimah. Bahkan, sadar ataupun tidak, setiap kali melakukan shalat lima waktu pun, muslimah senantiasa bersumpah kepada Allah Taala.
  • Rahasia dan Amalan Agar...
    Tausyiah
    Selasa, 15 November 2022 - 19:24 WIB
    Masih ingat sosok Imam Said bin Jubair (wafat 95 H) yang Syahid di tangan penguaza zalim Hajjaj bin Yusuf? Beliau adalah ulama yang doanya sangat Mustajab.
  • Bekerjalah karena Allah
    Tausiyah
    Minggu, 28 Mei 2017 - 06:00 WIB
    Barang siapa yang memberikan syafa&rsquoat yang baik, niscaya ia akan memperoleh bahagian (pahala) dari padanya. Dan barangsiapa memberi syafa&rsquoat yang buruk, niscaya ia akan memikul bahagian (dosa) dari padanya. Allah Maha Kuasa atas segala sesuatu.&nbsp (QS. An Nisa: 85)
  • Doa Nabi Yusuf saat...
    Tips
    Rabu, 27 September 2023 - 10:36 WIB
    Nabi Yusuf segera berdoa memohon kepada Allah SWT supaya dilipatgandakan pahalanya di akhirat kelak sebagaimana dilipatgandakan karunia yang diterimanya di dunia.
  • Karomah Habib Ali Kwitang,...
    Hikmah
    Kamis, 16 November 2023 - 05:15 WIB
    Karomah Habib Ali Kwitang banyak dikisahkan beberapa orang.. Karomah ini dapat dianggap sebagai hal yang sangat luar biasa yang diberikan oleh Allah kepada kekasih-kekasih pilihanNya.
  • Doa Agar Anak Dijaga...
    Tausyiah
    Sabtu, 26 Agustus 2023 - 20:53 WIB
    Doa ini termasuk amalan yang diajarkan Rasulullah agar anak-anak dilindungi Allah dari segala gangguan dan diliputi keberkahan. Berikut doanya.
  • Hati-hati, Penyakit...
    Muslimah
    Minggu, 13 September 2020 - 17:36 WIB
    Muslimah, seringkali saat kita bergaul dan berinteraksi dengan banyak orang, tanpa disadari ternyata banyak mengalir dosa, mulai dari menggunjingkan tetangga, membanggakan dan memamerkan diri (riya), berbohong, dan perbuatan tidak terpuji lainnya.
  • Menjadi Istiqamah dalam...
    Tips
    Minggu, 01 Mei 2022 - 03:00 WIB
    Ramadhan akan segera berlalu, dan merupakan karunia besar bagi hamba-hamba yang beriman adalah bisa bertemu dengan Ramadhan serta dapat menyempurnakan ibadah di dalamnya hingga akhir bulan Ramadhan
  • Tadabbur Surat Fussilat...
    Hikmah
    Selasa, 28 November 2023 - 21:52 WIB
    Dalam Surat Fussilat Ayat 22 dijelaskan bahwa seseorang tidak mampu bersembunyi dari perbuatan buruknya karena pendengaran, penglihatan, dan kulitnya akan bersaksi di Hari Kiamat.
  • Berkat Bakti kepada...
    Hikmah
    Jum'at, 17 Desember 2021 - 05:07 WIB
    Selain Uwais Al-Qarni yang terkenal di langit, ada tokoh lain yang sukses mengabdikan hidupnya berbakti kepada orangtua (birrul walidain). Beliau adalah Syekh At-Turmudzi.
  • Memilih Jodoh Idaman,...
    Muslimah
    Rabu, 24 Juni 2020 - 19:49 WIB
    Umat Islam harus membangun keluarga yang sakinah. Ada tuntunan syariat Allah Taala di dalamnya dan untuk mengawalinya, adalah berdoa agar mendapat jodoh yang baik akhlak dan agamanya.
  • Doa Nabi Hud agar Istri-Istri...
    Hikmah
    Selasa, 08 Februari 2022 - 05:15 WIB
    Nabi Hud diutus untuk kaum Ad. Kabilah-kabilah ini dipimpin oleh seorang raja bernama Jalijan yang tingginya sekitar 100 siku. Ketika berdiri dia bisa menutupi matahari dari bumi.
  • Pintu-pintu Rezeki Manusia...
    Tips
    Jum'at, 11 Maret 2022 - 08:56 WIB
    Dalam Islam, rezeki merupakan hak dan wewenang Allah Taala. Jika Allah Taala berkehendak, maka Ia akan memberikan rezekinya pada kita dari berbagai arah yang tak kita duga.
  • 5 Manfaat Memiliki Sifat...
    Tips
    Jum'at, 23 September 2022 - 19:25 WIB
    Dalam Islam, sifat qanaah berarti selalu merasa cukup atas rezeki dan segala nikmat yang telah Allah berikan. Qanaah adalah ridho dengan ketetapan Allah Taala dan berserah diri pada keputusan-Nya yaitu segala yang dari Allah itulah yang terbaik.
  • Masih Adakah Rasa Malu?
    Tausiyah
    Kamis, 26 September 2019 - 20:15 WIB
    Dalam dunia ini selalu ada dua bentuk aturan. Ada aturan tertulis (written laws) dan ada juga aturan-aturan yang tidak tertulis (unwritten laws).
  • 10 Penyebab Doa Tidak...
    Tausyiah
    Kamis, 24 Maret 2022 - 21:51 WIB
    Sebagai mukmin kita patut husnuzhan bahwa Allah mengabulkan semua doa. Akan tetapi, perlu diketahui ada beberapa faktor penyebab doa tidak kunjung dikabulkan.
  • Berbuat Baik Kepada...
    Muslimah
    Kamis, 17 Juni 2021 - 17:49 WIB
    Berbuat baik dan menyayangi binatang adalah bagian dari ajaran Islam. Ketika berbuat baik pada hewan, maka akan mendapat ampunan Allah Taala,. Sebaliknya orang yang menzaliminya akan diancam dengan azab.
  • Begini Cara Ulama Salaf...
    Muslimah
    Selasa, 29 Juni 2021 - 15:23 WIB
    Salah satu ujian bagi para suami adalah ketika memiliki istri durhaka yang punya perangai buruk. Namun, bagi para salafus saleh, mereka punya cara sendiri menyikapinya.