Topik Terkait: Alquran Braille (halaman 2)
Hikmah
Senin, 29 Juli 2013 - 08:50 WIB
Alquran mengandung nilai-nilai hukum, etika, dan moral yang tidak terbatasi waktu dan tempat. Lantaran begitu luas dan dalamnya kandungan itu, tidak salah jika nilai-nilai tersebut diterapkan jajaran Kementerian Pertahanan (Kemhan) saat bertugas.
Tips
Kamis, 29 Desember 2022 - 21:10 WIB
Banyak Hadis menerangkan keutamaan membaca Al-Quran, salah satunya diganjar 10 kebaikan dari satu huruf yang dibaca. Pertanyaannya, bolehkah membaca Al-Quran tanpa berwudhu?
Hikmah
Senin, 26 Agustus 2024 - 06:07 WIB
Firman Allah yang berbunyi Wa imsahu bi ruusikum adalah qathiy al-dalalah menyangkut wajibnya membasuh kepala dalam ber-wudhu: Tetapi ia zhanniy al-dalalah dalam hal batas kepala yang harus dibasuh.
Muslimah
Senin, 18 Oktober 2021 - 19:15 WIB
Sebagai Kalamullah, Al-Quran bisa bermanfaat dan menjadi pembela umat muslim. Sebaliknya, Al-Quran ternyata bisa pula menjadi musuh. Bagaimana maksudnya dan kapan hal tersebut bisa terjadi?
Hikmah
Selasa, 28 November 2023 - 14:47 WIB
Penduduk Qoryah mempunyai seorang raja yang bernama Anthikhas bin Inthikhas. Ia merupakan salah satu dari anggota dinasti Firaun, yang menyembah berhala, mempraktikkan kesyirikan bersama penduduknya.
Tips
Senin, 14 Maret 2022 - 23:23 WIB
Di antara kaum muslim mungkin ada yang bertanya tentang hukum membawa HP berisi aplikasi Al-Quran ke toilet atau kamar mandi. Bolehkah?
Tausyiah
Senin, 15 Juli 2024 - 19:05 WIB
Berikut ini makna Surat Yasin ayat 1-10. Surat Yaasiin sendiri terdiri atas 83 ayat, termasuk golongan surat-surat Makkiyyah, diturunkan sesudah surat Jin. Dinamai Yaasiin karena dimulai dengan huruf Yaasiin.
Tausyiah
Sabtu, 03 Juni 2023 - 23:03 WIB
Membaca Al-Quran dan mengkaji isinya memiliki keutamaan luar biasa. Orang yang sibuk dengan Al-Quran sambil mentadaburinya lebih utama dari orang yang berdoa.
Tausyiah
Minggu, 07 Maret 2021 - 23:35 WIB
Berdoa sebelum membaca Al-Quran merupakan salah satu adab mulia ketika hendak berinteraksi dengan Al-Quran. Berikut lafaz doa dan artinya dihimpun dari berbagai sumber.
Tausyiah
Selasa, 02 November 2021 - 17:32 WIB
Lalat adalah hewan yang sering kita temui sehari-hari. Hewan yang tergolong mini dan kita anggap sebagai hewan jijik dan kotor ternyata terdapat dalam Al-Quran Surat Al-Hajj ayat 73-74.
Tausyiah
Kamis, 13 Januari 2022 - 15:28 WIB
Surat Yasin ayat 51-52 mengungkap proses makhluk hidup dibangkitkan dari tempat peristirahatan mereka. Dijelaskan bahwa mudah bagi Allah SWT untuk membangkitkan mereka kembali.
Tausiyah
Selasa, 23 Juni 2015 - 21:56 WIB
&ldquoKalau menghafal 1 hari 1 ayat, lalu kapan bisa jadi hafiz 30 juz?!&rdquo tanya FULAN, salah seorang pria kepada saya.
Tausyiah
Senin, 05 Oktober 2020 - 16:49 WIB
Al-Quran adalah kalamullah yang kelak nanti memberikan syafaat di Hari Kiamat bagi para pembacanya. Rasulullah mengingatkan umatnya agar tidak melupakan Al-Quran.
Tausyiah
Minggu, 06 Agustus 2023 - 20:54 WIB
Jumlah ayat dalam Al-Quran patut diketahui umat muslim sebagai sumber hukum Islam. Adapun yang populer di kalangan umat Islam adalah 6.666 ayat.
Hikmah
Jum'at, 30 Agustus 2024 - 14:05 WIB
Keutamaan Surat Yasin ayat 20-27 memberitahukan kepada kita tentang kisah-kisah umat terdahulu. Kisah mempunyai kedudukan yang penting karena berfungsi sebagai peringatan dan pelajaran bagi manusia.
Tausyiah
Senin, 18 April 2022 - 13:09 WIB
Selama 22 tahun, 2 bulan, dan 22 hari ayat-ayat Al-Quran silih berganti turun. Dan selama itu pula Nabi Muhammad SAW dan para sahabatnya tekun mengajarkan Al-Quran, dan membimbing umatnya.
Tausyiah
Sabtu, 07 November 2020 - 21:51 WIB
Ketika Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam mengalami tekanan dan celaan dari orang-orang kafir Quraisy, Allah Taala menurunkan surah ini untuk melapangkan hati beliau.
Tausiyah
Rabu, 31 Juli 2013 - 07:41 WIB
Tadarus (membaca) Alquran adalah salah satu amalan sunah utama di Bulan Ramadan. Terlebih, pada bulan suci inilah Alquran mulai diturunkan, sebagaimana firman Allah SWT: ... Bulan Ramadan yang padanya diturunkan Alquran, menjadi petunjuk bagi sekalian manusia dan menjadi keterangan yang menjelaskan, petunjuk dan pembeda antara yang benar dengan yang salah (Al Baqarah: 185)
Tausyiah
Jum'at, 12 Mei 2023 - 16:55 WIB
Sejumlah ulama berusaha untuk membuktikan kemukjizatan Al-Quran, atau kebenaran-kebenarannya sebagai wahyu Ilahi melalui penafsiran, sesuai dengan perkembangan ilmu pengetahuan
Tausyiah
Senin, 27 Maret 2023 - 12:03 WIB
Salah satu pokok perselisihan di kalangan umat Islam yang terkait erat dengan masalah tawil ialah adanya ayat-ayat suci al-Quran yang muhkamat dan yang mutasyabihat.