Topik Terkait: Alquran Kuno (halaman 3)
Tausyiah
Rabu, 19 Oktober 2022 - 11:11 WIB
Di dalam Al-Quran surat Al-Araf ayat 40 Allah SWT menyampaikan ungkapan hingga unta masuk ke lubang jarum hatta yaliju al-jamalu fi sammi al-khiyath. Apa maksudnya?
Tausyiah
Sabtu, 06 Mei 2023 - 15:40 WIB
Masyarakat yang ideal akan terus-menerus berubah dan berkembang menuju kesempurnaannya. Al-Quran juga menganjurkan pembaruan atau tajdid, atau istilah lainnya modernisasi atau reaktualisasi.
Dunia Islam
Jum'at, 03 Maret 2023 - 13:49 WIB
Sebagian masyarakat Islam di Jawa menyelenggarakan tradisi Nyadran pada bulan Syaban atau menjelang Ramadhan. Rupanya, tradisi ini sudah dilakukan orang-orang Jawa sebelum masuknya Islam di Indonesia.
Tausyiah
Selasa, 19 April 2022 - 14:08 WIB
Hal yang dinantikan di bulan Ramadhan seperti saat ini adalah turunnya lailatul qadar atau malam yang lebih baik dari seribu bulan. Lalu, apa arti malam Al-Qadr dan mengapa malam itu dinamai demikian?
Tausyiah
Minggu, 07 Maret 2021 - 23:35 WIB
Berdoa sebelum membaca Al-Quran merupakan salah satu adab mulia ketika hendak berinteraksi dengan Al-Quran. Berikut lafaz doa dan artinya dihimpun dari berbagai sumber.
Tausyiah
Selasa, 13 Oktober 2020 - 05:00 WIB
Mereka yang berpegang pada teks ayat yang berarti berlipat ganda.menyatakan bahwa ini merupakan syarat keharaman. Artinya bila tidak berlipat ganda, maka ia tidak haram.
Tausyiah
Kamis, 10 Februari 2022 - 19:02 WIB
Manusia hanyalah diciptakan dari mani yang hina, kemudian mereka membangkang. Mengapa kemudian orang-orang musyrik itu tidak lantas berpikir tentang asal mula mereka diciptakan?
Hikmah
Kamis, 17 Juni 2021 - 16:43 WIB
Mengapa Surah At-Taubah atau dikenal disebut juga Al-Baraah tidak memakai kalimat pembuka Basmalah? Lalu kalimat apa yang dibaca ketika hendak membaca Surah At-Taubah?
Dunia Islam
Minggu, 26 Maret 2023 - 10:08 WIB
Alquran merupakan kitab suci umat Islam dan sangat dibutuhkan, apalagi di bulan suci Ramadan. Bertadarus Alquran sambil memaknai arti dan makna dari isi itu.
Dunia Islam
Rabu, 03 Mei 2023 - 17:23 WIB
Irak menanggung luka konflik puluhan tahun dan telah melihat barang antiknya dijarah, namun koleksi House of Manuscripts berhasil bertahan. Kini konservator Irak berusaha keras untuk melestarikan manuskrip kuno tersebut.
Hikmah
Jum'at, 16 Juni 2017 - 19:51 WIB
Sebuah undangan hadir dari ibu-ibu Majelis Taklim Al Ikhlas untuk belajar cara menghafal Alquran dengan metode khas Daarul Qur&rsquoan yaitu&nbspOne Day One Ayat (ODOA).
Hikmah
Selasa, 03 Agustus 2021 - 11:15 WIB
Surat At Taubah tidak diawali basmalah. Berbeda dengan surat-surat lain dalam Al-Quran yang diawali dengan kalimat Thayyibah tersebut. Kenapa demikian?
Tausyiah
Jum'at, 24 Desember 2021 - 11:17 WIB
Surat Yasin Ayat 38 membahas sebab terjadinya siang dan malam yang disinggung pada ayat sebelumnya serta melihat lebih jauh bagaimana kuasa Allah SWT dalam pergerakan matahari.
Tausyiah
Senin, 03 April 2023 - 04:00 WIB
Mengapa iqra, merupakan perintah pertama yang ditujukan kepada Nabi Muhammad SAW padahal beliau seorang ummi (yang tidak pandai membaca dan menulis)? Mengapa demikian?
Hikmah
Senin, 20 Juli 2020 - 17:00 WIB
Umat Islam Indonesia patut bangga. Tak ada yang menyangka seorang Qari asal Aceh pernah melantunkan ayat suci Al-Quran di Hagia Shohia pada 2017 lalu saat bangunan itu masih museum.
Tausyiah
Jum'at, 21 Januari 2022 - 10:17 WIB
Surat Yasin ayat 62 berisi peringatan bahwa setan adalah musuh yang nyata. Hendaknya umat manusia menggunakan akal pikirannya agar tidak tergoda tipu daya setan.
Tips
Kamis, 03 November 2022 - 11:06 WIB
Makna fitnah versi KBBI berbeda dengan makna fitnah dalam Al-Quran dan bahasa Arab. Dari sekian banyak ayat-ayat yang berbicara mengenai fitnah, setidaknya ada lima makna fitnah dalam Al-Quran.
Tausyiah
Senin, 27 Maret 2023 - 04:00 WIB
Ramadan adalah bulan tilawah dan tadarus Al-Quran, karena di bulan suci ini pula kitab suci umat Islam ini diturunkan. Lalu, bagaimana sejatinya sejarah turun dan tujuan pokok Al-Quran tersebut?
Tausyiah
Selasa, 09 Januari 2024 - 08:24 WIB
Sedangkan surat Al-Rum (30): 9 yang mengulangi dua kali kata kerja masa lampau amaru berbicara tentang bumi, diartikan sebagai membangun bangunan, serta mengelolanya untuk memperoleh manfaatnya.
Tausyiah
Kamis, 04 November 2021 - 15:34 WIB
Surat Yasin ayat 2-4 adalah berisi tentang kerasulan Nabi Muhammad SAW. Dalam surat itu Allah SWT bersumpah demi Al-Quran yang penuh hikmah. Apa maksudnya?