Topik Terkait: Amalan Bulan Zulhijjah (halaman 5)
Tausyiah
Senin, 27 Juni 2022 - 23:33 WIB
Salah satu bulan yang memiliki keistimewaan selain Ramadhan adalah bulan Dzulhijjah. Insya Allah jatuh pada Kamis 30 Juni 2022 atau Rabu malam menurut perhitungan Hijriyah.
Tips
Minggu, 13 Juni 2021 - 10:54 WIB
Sebagai muslim, kita juga disunnahkan untuk memperbanyak puasa sunnah di bulan haram (mulia) ini. Salah satunya, kita bisa melakukan puasa sunnah mutlak. Apa itu puasa sunnah mutlak?
Hikmah
Jum'at, 10 Mei 2024 - 05:15 WIB
Dalam kalender hijriyah yang dikeluarkan Kementrian Agama (Kemenag), 1 Dzulqadah 1445 Hijriyah jatuh pada Jumat 10 Mei 2024 atau hari ini.
Tips
Rabu, 31 Januari 2024 - 11:25 WIB
Saat musim penghujan seperti sekarang ini, doa dan amalan musim hujan perlu diamalkan umat Islam. Hujan menjadi berkah apalagi kita mengamalkan doa-doa yang diajarkan Nabi Muhammad SAW).
Muslimah
Jum'at, 18 Maret 2022 - 15:53 WIB
Menjelang bulan Ramadhan, kaum muslimah biasanya mempunyai tugas dan tanggung jawab yang besar di bulan mulia tersebut. Sehingga tidak hanya niat saja yang dibutuhkan, namun perlu persiapan dan bekal lainnya.
Muslimah
Sabtu, 29 Oktober 2022 - 21:05 WIB
Pengasuh Ponpes Subulana Bontang Kalimantan Timur Ustaz Ahmad Syahrin Thoriq menjelaskan, ada satu amalan wanita yang menyamai semua amal laki-laki.
Muslimah
Rabu, 19 Agustus 2020 - 06:20 WIB
Setiap muslim dan muslimah wajib menyiapkan bekal-bekal untuk kehidupan yang abadi di akhirat kelak. Di antara bekal itu, adalah menyiapkan amalan yang memberatkan timbangan amalnya.
Tips
Sabtu, 10 Juli 2021 - 05:00 WIB
Rezeki memang sudah diatur oleh Allah Subhanahu wa taala. Namun, sebagai manusia perlu berikhtiar menjemputnya. Terkadang ada rintangan yang mengadang saat mencari rezeki.
Tausyiah
Kamis, 17 September 2020 - 23:02 WIB
Semua orang mendambakan sakinah dan kucuran rahmat dari Allah Taala, Tuhan yang Mahapengasih. Namun, ada sebagian yang mengukur kebahagiaan itu hanya lewat materi.
Tips
Minggu, 05 Juni 2022 - 16:34 WIB
Dalam Islam, sekecil apapun amal perbuatan manusia, pasti akan mendapat balasan dari Allah Subhanahu wa taala. Bila ia berbuat kebaikan maka ia akan menerima pahala kebaikan itu, pun sebaliknya.
Tausyiah
Sabtu, 13 Februari 2021 - 17:50 WIB
Hari ini Sabtu (13/2/2021) kita sudah berada di bulan yang agung, 1 Rajab 1442 Hijriyah. Berikut amalan zikir dan doa yang dianjurkan pada bulan Rajab.
Tausyiah
Rabu, 22 Juli 2020 - 16:11 WIB
Banyak cara untuk meraih surga-Nya Allah, salah satunya dengan memperbanyak amal saleh. Berikut amalan sederhana yang dapat mengantarkan seseorang ke surga.
Tips
Minggu, 23 April 2023 - 12:31 WIB
Pelaksanaan puasa 6 hari di bulan Syawal boleh dengan berurutan ataupun terpisah-pisah. Rasulullah SAW menyebutkan pelaksanaannya secara mutlak, dan tidak menyebutkan caranya dilakukan dengan berurutan atau terpisah.
Tausyiah
Selasa, 01 Maret 2022 - 16:38 WIB
Sebentar lagi kita akan memasuki bulan Syaban bulan mulia yang dihimpit di antara bulan yang mulia pula. Bulan yang di dalamnya memiliki waktu istimewa.
Muslimah
Rabu, 05 Juni 2024 - 15:03 WIB
Dalam pandangan masyarakat Indonesia, bulan Dzulhijjah dianggap menjadi bulan terbaik untuk melangsungkan pernikahan. Benarkah demikian? Bagaimana pandangan Islam tentang hal tersebut?
Tips
Senin, 14 Maret 2022 - 22:13 WIB
Tak terasa kita sudah hampir memasuki pertengahan bulan Syaban, untuk itu umat Muslim harus dapat mengoptimalkan amalan-amalan di bulan mulia ini
Muslimah
Selasa, 16 Mei 2023 - 12:33 WIB
Amalan sunah seorang istri kepada suami sangat ditekankan dalam Islam. Karena hal itu menjadi salah satu sumber kebahagian dalam rumah tangga.
Tausyiah
Rabu, 24 Agustus 2022 - 18:20 WIB
Nafsu sering diartikan sebagai hasrat atau kecondongan hati untuk memuaskan keinginan. Apabila tidak dikawal, nafsu dapat memicu kejahatan dan maksiat.
Muslimah
Selasa, 28 Juli 2020 - 12:30 WIB
Banyak contoh seorang istri yang mampu berkurban karena berdikari secara ekonomi. Sementara, di saat yang sama, suami tidak berpenghasilan cukup. Apakah seorang istri boleh melaksanakan kurban menggantikan posisi suami dan menunaikan kurban untuk keluarganya?
Muslimah
Kamis, 17 Februari 2022 - 19:46 WIB
Bagi seorang istri, ada amalan-amalan sunnah yang justru akan menjadi dosa bila melakukannya, tanpa seijin dari suaminya. Amalan yang seharusnya mendapat pahala, malah menjadi haram bila suami tidak mengizinkan mengamalkannya.