Topik Terkait: Amalan Dimudahkan Naik Haji
Tausyiah
Senin, 20 Juni 2022 - 00:00 WIB
Setiap muslim tentu ingin menunaikan ibadah Haji. Bagi yang ingin dipermudah melaksanakan rukun Islam kelima itu, ada baiknya mengamalkan doa Nabi Ibrahim berikut.
Tausyiah
Rabu, 04 Mei 2022 - 12:05 WIB
Setiap orang pasti mendambakan hati yang lapang, jauh dari sumpek atau perasaan jengkel. Berikut amalan ringan yang dapat dibaca setiap selesai sholat.
Tips
Sabtu, 17 Juli 2021 - 16:36 WIB
Wabah covid-19 masih belum membaik, sehingga banyak kaum muslim yang tidak bisa berhaji dan umrah. Namun demikian, Allah menyediakan banyak amalan yang pahalanya senilai dengan pahala haji ataupun umrah.
Tips
Rabu, 16 Februari 2022 - 19:27 WIB
Allah menyediakan banyak amalan yang pahalanya senilai dengan pahala haji ataupun umrah, mengingat kondisi untuk berangkat haji dan umrah masih terkendala wabah covid. Amalan apa itu?
Tips
Sabtu, 18 Mei 2024 - 14:18 WIB
Harus urut dalam melempar jumrah, yaitu Jumratul Ula (yang pertama, yang terdekat masjid Khaif) lalu Jumrah Wusta, lalu Kubra (Jumrah Aqabah). Jika tidak mampu melempar maka boleh diwakilkan.
Dunia Islam
Rabu, 09 Juni 2021 - 05:00 WIB
Ada yang yang berpendapat pemberian nama itu sebenarnya merujuk pada hadis Nabi. Kita semua akan dipanggil sesuai dengan namanya, maka berilah nama yang baik. Nama-nama yang islami.
Tips
Sabtu, 18 Mei 2024 - 14:22 WIB
Setelah melempar jumrah Aqabah maka yang paling afdhol adalah menyembelih hadyu, hal tersebut jika wajib baginya hadyu Tamattuk atau Qiran (bagi yang Ifraad tidak wajib menyembelih hadyu)
Muslimah
Senin, 12 Oktober 2020 - 06:31 WIB
pagi bukan saatnya untuk bermalas-malasan, apalagi kembali pulas mendengkur. Harus ada niat dan ikhtiar kuat dalam diri agar kita tidak termasuk umat Islam yang kehilangan berkah, justru di awal suatu hari bermula.
Tausiyah
Sabtu, 19 Oktober 2019 - 05:20 WIB
Nabi Muhammad SAW pernah bersabda: Barangsiapa yang menghidupkan sunnahku berarti ia telah mencintaiku. Barangsiapa yang mencintaiku maka kelak ia akan menemaniku di surga.
Muslimah
Sabtu, 11 Mei 2024 - 05:15 WIB
Menunaikan ibadah haji tentu diinginkan hampir setiap umat muslim, tak terkecuali kaum muslimah. Namun terkadang kita dapati beberapa perempuan pergi haji meski tanpa disertai mahram. Bolehkah?
Muslimah
Kamis, 30 Mei 2024 - 21:57 WIB
Mahira, gadis cantik asal Aceh ini semringah sesaat tiba di Bandara King Abdul Aziz Jeddah. Mahira senang menjalankan ibadah haji bersama kedua orang tuanya.
Tips
Selasa, 03 Oktober 2023 - 21:47 WIB
Di antara amalan pembuka rezeki yang dapat dihidupkan kaum muslim adalah memperbanyak sholawat di bawah ini. Sholawat ini diyakini dapat membuka rezeki atas seizin-Nya.
Hikmah
Jum'at, 01 September 2023 - 10:39 WIB
Jumat adalah hari yang agung bagi umat Islam, karena di dalamnya bertabur pahala dan keberkahan. Jumat juga disebut penghulunya hari (Sayyidul Ayyam). Ada 7 amalan memiliki faedah besar.
Muslimah
Selasa, 15 September 2020 - 06:57 WIB
Muslimah, banyak amalan ringan yang mudah kita lakukan dalam aktivitas sehari-hari, ternyata memiliki pahala luar biasa dan berlimpah. Kabar gembira tersebut, akan banyak dijumpai dalam kitab-kitab bertemakan fadhail amal.
Tausyiah
Kamis, 03 Juni 2021 - 15:05 WIB
Syekh Ali Jumah dan Syekh Yusri Rusydi menjelaskan Hadis 40 Amalan, paling tinggi Manihatul Anzi karangan Syekh Maulana Syekh Abdullah Al-Ghumari. Berikut amalannya.
Tausiyah
Rabu, 13 November 2019 - 09:00 WIB
Berikut amalan memperlancar rezeki yang pernah disampaikan ulama kharismatik asal Yaman, Habib Umar bin Hafidz dalam satu nasihatnya.
Tips
Minggu, 27 Agustus 2023 - 20:47 WIB
Doa agar dimudahkan dalam segala urusan ini dapat diamalkan sebagai bentuk ikhtiar dan tawakkal kepada Allah. Doa ini berdumber dari Hadis Nabi.
Tausiyah
Selasa, 10 Desember 2019 - 19:52 WIB
Apa saja amalan yang bisa meyelamatkan seseorang dari siksa kubur? Berikut penjelasan Syeikh Abu Laits As-Samarqandi dalam Kitab Tanbihul Ghafilin (peringatan bagi orang yang lalai).
Muslimah
Minggu, 26 Juli 2020 - 09:00 WIB
Perempuan muslimah yang tengah mendapat haid (menstruasi) tentu tidak bisa menunaikan ibadah wajib dan ibadah sunnah seperti salat dan puasa. Namun banyak amalan lainnya yang bisa dikerjakan, ketika muslimah sedang datang bulan tersebut.
Tausyiah
Minggu, 04 Juni 2023 - 04:30 WIB
Haji merupakan salah satu rukun Islam yang cara pelaksanaannya berbeda dengan empat rukun Islam lainnya. Ibadah yang satu ini hanya bisa dilaksanakan di Tanah Suci Makkah.