Topik Terkait: Amalan Pagi (halaman 25)
Muslimah
Kamis, 20 Agustus 2020 - 15:14 WIB
Batasan aurat perempuan sangatlah penting untuk tidak terlihat oleh orang lain yang bukan mahramnya. Bahkan, Nabi Muhammad SAW mengingatkan agar telapak bawah kaki tertutup auratnya.
Tausiyah
Selasa, 07 Januari 2020 - 17:43 WIB
Amalan berzikir dan istighfar adalah ibadah yang sangat dianjurkan dalam syariat Islam. Berikut keutamaan membaca sayyidul istighfar.
Muslimah
Senin, 21 November 2022 - 10:15 WIB
Sifat izzah dan iffah sudah semestinya dimiliki setiap muslimah. Sifat apakah itu dan bagaimana menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari kaum muslimah ini?
Tips
Jum'at, 24 Juni 2022 - 10:02 WIB
Keutamaan bulan Zulhijah disebutkan bahwa 10 hari pertamanya dijadikan salah satu media bersumpah oleh Allah Taala yang diabadikan dalam Surah Al-Fajr.
Tips
Selasa, 14 Mei 2024 - 05:04 WIB
Berikut ini niat puasa Arafah, teks arab dan terjemah bahasa Indonesia. Niat ini hendaknya dilafazkan mulai malam ini sebelum terbit Fajar. Namun, dibolehkan berniat di pagi harinya.
Tausyiah
Jum'at, 21 Agustus 2020 - 16:20 WIB
KH Ahmad Busyairi Nafis dalam khutbah Jumat di Masjid Nurul Hidayah, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, menyampaikan tiga amalan yang dapat menghapus dosa dan meninggikan derajat.
Tausyiah
Selasa, 23 Juni 2020 - 15:11 WIB
Banyak jalan menuju surga, begitu juga untuk meraih ridha Allah Taala banyak cara yang bisa dilakukan. Salah satunya dengan mengamalkan empat perbuatan ini.
Tausyiah
Selasa, 15 September 2020 - 17:25 WIB
Puasa merupakan salah satu ibadah yang sangat dicintai Allah Taala. Selain menjadi benteng dari gangguan setan, puasa juga akan memberikan syafaat di hari kiamat kelak.
Tausiyah
Kamis, 21 November 2019 - 16:45 WIB
Surah Al-Kahfi adalah surat ke-18 dalam Kitab suci Alquran. Surah ini diturunkan di Makkah (surah Makkiyyah) terdiri dari 110 ayat. Berikut keutamaannya.
Tausyiah
Selasa, 11 Juni 2024 - 09:21 WIB
Ibadah kurban memiliki banyak keutamaan dan pahala yqng luar biasa dahsyatnya. Bahkan disebutkan ibadah kurban akan mendapatkan pahala sebanyak bulu hewan yang dikurbankan
Tips
Rabu, 11 Agustus 2021 - 16:07 WIB
Amalan 4 surat Yusuf Mansur : Yasin, Ar-Rahman, Al-Waqiah dan Al-Mulk, merupakan amalan yang dipopulerkan Ustadz Yusuf Mansyur dalam menghadapi permasalahan hidup.
Hikmah
Minggu, 12 Mei 2024 - 14:01 WIB
Memakai minyak wangi di badan sebelum ihram. Ini berdasarkan hadis Aisyah ia berkata, Aku pernah memberi wewangian Rasulullah SAW untuk ihramnya sebelum berihram.
Tips
Senin, 28 Juni 2021 - 16:04 WIB
Hujan adalah air yang diturunkan dari langit dan penuh keberkahan. Maka dari itu, ketika hujan turun sebagi muslim kita dianjurkan untuk membaca doa. Salah satunya membaca doa ini:
Muslimah
Kamis, 09 November 2023 - 14:16 WIB
Akhlak terbaik seorang muslimah sudah diberitahukan didalam Al Quran dan hadis. Namun, ada baiknya seorang muslimah kembali mengenal atau mempelajari adab-adab dan akhlak yang seharusnya ada dalam diri mereka.
Muslimah
Selasa, 06 Oktober 2020 - 13:07 WIB
Berbuat baik kepada tetangga termasuk perkara yang mulai hilang atau pudar di kalangan kaum muslimin. Bahkan kita jumpai di sebagian kota, seseorang tidak mengenal tetangganya sama sekali. Masing-masing sibuk dengan urusannya sendiri-sendiri.
Tips
Minggu, 22 September 2024 - 09:35 WIB
Ada beberapa doa yang dianjurkan diamalkan agar mempermeudah datangnya jodoh kita. Doa ini bersumber dari Al-Quran dan Hadis Nabi Shallallahu alaihi wa sallam.
Tausiyah
Jum'at, 18 Mei 2018 - 17:31 WIB
Al-Habib Segaf bin Ali Alaydrus dalam kitabnya &ldquoIthaful Ikhwan&rdquo menyebutkan ada 40 sunnah-sunnah di bulan Ramadhan. Berikut lanjutan rangkumannya.
Tausyiah
Sabtu, 03 Desember 2022 - 18:10 WIB
Manusia diciptakan Allah Subhanahu wa Taala dengan berbagai kekurangan dan kecenderungan melakukan salah dan dosa. Tak satupun manusia yang terbebas dari dosa dan kekeliruan.
Muslimah
Senin, 25 April 2022 - 15:38 WIB
Pada 10 hari terakhir bulan Ramadhan, kaum muslimin disunnahkan untuk melaksanakan iktikaf, atau berdiam diri di masjid dengan maksud mendekatkan diri hanya kepada Allah Subhanahu wa taala. Bagaimana dengan kaum perempuan?
Muslimah
Kamis, 13 Agustus 2020 - 06:51 WIB
Sebagai manusia, kita adalah makhluk yang bukanlah apa-apa di hadapan Allah Subhanahu wa taala. Karena itu, sebagai umat Islam kita juga dianjurkan selalu memanjatkan doa agar segala keinginannya dikabulkan oleh Allah.