Topik Terkait: Amalan Ringan Seharihari (halaman 24)
Tips
Senin, 11 Maret 2024 - 16:18 WIB
Niat salat tarawih berjamaah di masjid perlu dilakukan karena menjadi salah satu rukun salat Tarawih. Berikut adalah bacaan niat shalat Tarawih, baik untuk imam, makmum, atau pun ketika salat sendiri.
Tausiyah
Sabtu, 10 Agustus 2019 - 07:30 WIB
Selain Salat Idul Fitri, umat Islam juga dianjurkan mendirikan Salat Idul Adha setiap tanggal 10 Dzulhijjah. Tahun ini (1440 Hijriyah), Hari Raya Idul Adha jatuh pada hari Minggu (11/8/2019).
Tausyiah
Kamis, 02 Desember 2021 - 19:19 WIB
Rasulullah SAW selalu membaca surat Al-Sajdah dan Al-Insan saat shalat Subuh di hari Jumat, sehingga menjalankan hal yang sama adalah hukumnya sunnah.
Tausyiah
Minggu, 07 Januari 2024 - 14:38 WIB
Sahabat Nabi Muhammad SAW, Qatadah ibn al-Numan berkata, Agungkanlah apa-apa yang diagungkan Allh. Karena sesungguhnya perkara-perkara menjadi agung karena diagungkan Allh Azza wa Jalla .
Tausyiah
Jum'at, 21 Agustus 2020 - 22:14 WIB
Setiap muslim pasti mendambakan ridha Allah Taala karena merupakan puncak kenikmatan dan kebahagiaan. Namun, banyak di antara kaum muslimin enggan bersungguh-sungguh dalam mencarinya.
Tips
Rabu, 29 Juni 2022 - 12:15 WIB
Ada banyak amalan yang dianjurkan dilaksanakan di bulan Dzulhijjah, namun ada juga beberapa larangan yang tidak boleh dilakukan di bulan tersebut. Apa saja amalan yang dilarang di salah satu bulan haram atau bulan istimewa itu?
Tips
Selasa, 12 September 2023 - 19:21 WIB
Tata cara salat Rebo Wekasan tidak ada landasannya sehingga KH Hasyim Asyari melarang ulama mengeluarkan fatwa mengajak dan melakukan salat Rebo Wekasan.
Muslimah
Sabtu, 06 Agustus 2022 - 09:34 WIB
Selain ada hukum yang mengatur bagaimana ketentuan berpakaian bagi muslimah, ada pula adab dan etika berpakaian yang hendaknya diperhatikan. Nah, selama ini mungkin kita sebagai muslimah sering melewatkan etika dan adab-adab berpakaian ini.
Tips
Senin, 05 Desember 2022 - 19:47 WIB
Waktu Subuh adalah waktu yang sangat diberkahi. Ada tiga amalan setelah sholat Subuh yang sayang apabila dilewatkan umat muslim. Berikut amalannya.
Tips
Senin, 31 Juli 2023 - 19:39 WIB
Doa sebelum salat qobliyah subuh adalah niat. Niat ini dianjurkan dihapal seperti halnya saat mengerjakan salat fardhu lima waktu.Lantas bagaimana niat salat qobliyah subuh beserta tata cara dan waktu mengerjakannya yang tepat?
Hikmah
Senin, 02 Desember 2019 - 16:39 WIB
Keutamaan berpuasa termasuk ibadah mulia yang amalannya diganjar langsung oleh Allah Taala. Selain menjadi perisai, puasa juga bisa menjauhkan seseorang dari siksa api neraka. &nbsp
Tips
Selasa, 05 Juli 2022 - 17:30 WIB
Walaupun zikir bisa dilakukan kapan dan di mana saja, namun memperbanyak bacaan zikir di 10 hari awal pertama bulan Dzulhijjah memiliki keutamaan yang sangat luar biasa.
Tips
Selasa, 06 Februari 2024 - 10:30 WIB
Dalam kalender Islam, malam 27 Rajab merupakan malam yang istimewa, karena malam tersebut adalah malam yang diyakini sebagai malam peristiwa agung Isra Mikraj
Tausyiah
Jum'at, 27 Mei 2022 - 07:30 WIB
Satu-satunya amalan yang pasti diterima Allah dan menjadi wasilah mendapatkan syafaat Nabi adalah membaca sholawat. Berikut bacaan sholawat pada Hari Jumat.
Tausyiah
Kamis, 05 Mei 2022 - 05:15 WIB
Syaikh Al Utsaimin dalam Syarh Ushul min Ilmil Ushul menjelaskan taubat adalah kewajiban seluruh kaum beriman, bukan kewajiban orang yang baru saja berbuat dosa.
Muslimah
Selasa, 25 Agustus 2020 - 17:31 WIB
Sejarah Islam mencatat, tak sedikit para pendahulu dari kalangan Muslimah meninggalkan karya yang manfaatnya masih dapat dirasakan hingga saat ini. Salah satu syahidah tersebut adalah Zubaidah binti Jafar bin al-Manshur al-Abbasi al-Hasyimiyah.
Tausyiah
Senin, 11 September 2023 - 09:44 WIB
Bagaimana kedudukan ilmu ini dalam Islam? Benarkah menuntut ilmu lebih utama daripada amalan-amalan sunnah? Beginilah penjelasannnya menurut Imam As Syafiii Rahimahullah.
Tausyiah
Rabu, 02 Maret 2022 - 18:13 WIB
Menurut kalender Islamic Global, Jumat (4/3/2022) atau besok Kamis malam kita akan memasuki Syaban, bulan ke-8 kalender Hijriyah. Berikut pesan Abah Guru Sekumpul tentang Syaban.
Muslimah
Rabu, 28 Juni 2023 - 11:44 WIB
Dalam melaksanakan salat, seorang muslimah dianjurkan lebih mempercantik diri dengan hiasan (pakaian yang pantas-red), terutama dalam salat Jumat, salat jamaah dan salat Id.
Muslimah
Senin, 12 Juni 2023 - 05:15 WIB
Selain kewajiban yang harus dijalankan, ada hak-hak tertentu seorang istri atas diri suaminya. Soal hak-hak istri atas suaminya, Allah Taala berfirman dalam Surah Al Baqarah ayat 228