Topik Terkait: Amalan (halaman 35)
Muslimah
Jum'at, 02 September 2022 - 14:47 WIB
Qanaah adalah ridho dengan ketetapan Allah Taala dan berserah diri pada keputusan-Nya yaitu segala yang dari Allah itulah yang terbaik. Sebagai muslimah, tentu dianjurkan memiliki sifat qanaah ini.
Muslimah
Jum'at, 25 Februari 2022 - 10:30 WIB
Dalam peristiwa itu Rasulullah SAW diperlihatkan tentang kekuasaan Allah serta balasan yang akan diterima oleh umatnya di akhirat nanti, termasuk kehidupan kaum wanita.
Tausyiah
Selasa, 14 Februari 2023 - 14:02 WIB
Amalan malam Isra Miraj atau malam 27 Rajab dalam kalender Islam adalah malam yang istimewa bagi umat muslim. Kenapa demikian?
Tausyiah
Kamis, 21 Januari 2021 - 17:03 WIB
Amalan yang paling dicintai Allah dan Rasul-Nya pada hari Jumat adalah memperbanyak sholawat. Siapa yang membaca sholawat di hari ini maka sholawatnya akan disampaikan kepada Rasulullah.
Hikmah
Rabu, 04 Maret 2020 - 05:15 WIB
Jika seseorang mengalami sakit panas, ada baiknya mengamalkan doa yang diajarkan oleh Imam Ahmad bin Hanbal (wafat 241 H), ulama besar dan salah satu imam mazhab.
Muslimah
Minggu, 02 Agustus 2020 - 17:30 WIB
Hati dan pikiran yang gelisah tidak boleh terlalu lama dibiarkan karena dapat mengikis keimanan. Karena, hawa nafsu tak kalah sengit menggoda hati untuk condong pada kenikmatan sementara yang justru bisa membinasakannya.
Tips
Selasa, 27 Februari 2024 - 11:00 WIB
Doa agar berjodoh dengan orang yang dicintai ini penting diketahui. Dengan pengharapan Allah Subhanahu wa taala mengabulkan dan mengijabah keinginan kita.
Muslimah
Jum'at, 12 November 2021 - 06:30 WIB
Seorang muslimah hendaknya meningkatkan ibadah di hari Jumat melebihi dari hari biasanya. Seperti meningkatkan jumlah rakaat sholat sunnah, memperbanyak pemberian sedekah, membaca Al-Quran
Tips
Selasa, 02 Agustus 2022 - 23:44 WIB
Ada dua surat Al-Quran yang memiliki fadhillah sebagai obat dan penyembuh bagi yang sakit. Surat ini sering dibaca umat muslim karena mudah dihafal.
Tips
Senin, 06 Maret 2023 - 14:56 WIB
Bacaan doa malam Nisfu Syaban ini biasanya diamalkan umat muslim pada saat pertengahan bulan Syaban (malam nisfu syaban). Malam tersebut diyakini bahwa semua doa akan diijabah Allah SWT.
Muslimah
Minggu, 23 Agustus 2020 - 12:44 WIB
Rasulullah menyatakan bahwa perempuan itu bagaikan gelas kaca. Jika gelas kaca itu jatuh dan pecah, hampir mustahil bisa diperbaiki dan dikembalikan seperti semula.
Muslimah
Selasa, 16 Mei 2023 - 12:33 WIB
Amalan sunah seorang istri kepada suami sangat ditekankan dalam Islam. Karena hal itu menjadi salah satu sumber kebahagian dalam rumah tangga.
Muslimah
Minggu, 23 Agustus 2020 - 09:14 WIB
Di zaman ini, campur baur laki-laki dan perempuan merupakan perkara yang umum terjadi di sebagian besar tempat seperti di mal, pasar, di kantor-kantor, bahkan di sekolah atau universitas, serta lainnya
Tausyiah
Jum'at, 29 Mei 2020 - 07:09 WIB
Hari ini kita memasuki 6 Syawal 1441 Hijriyah bertepatan dengan Jumat perdana 29 Juni 2020. Tak terasa hampir seminggu bulan Ramadhan pergi meninggalkan umat Islam.
Muslimah
Sabtu, 31 Agustus 2024 - 05:15 WIB
Di Akhirat kelak, ternyata ada 10 golongan wanita yang akan terusir dari surga. Kenapa mereka dan apa yang diperbuatnya? Serta siapa saja golongan mereka tersebut?
Tips
Selasa, 29 Agustus 2023 - 20:47 WIB
Doa minum obat ini sangat baik diamalkan seorang muslim yang sedang sakit. Berdoa dan berobat termasuk ikhtiar yang disyariatkan dalam Islam. Berikut doanya.
Tausyiah
Kamis, 18 Agustus 2022 - 17:52 WIB
Rasulullah SAW memiliki kebiasaan membaca Alif Lam Mim Sajdah, yaitu surat ke-32, dan surat al-Insan, yaitu surat ke 76, di dalam sholat subuh pada hari Jumat
Muslimah
Sabtu, 05 Desember 2020 - 10:57 WIB
Persoalan rezeki telah diatur oleh Allah, sebagai hamba-Nya kita hanya perlu berikhtiar mengusahakan yang terbaik untuk meraihnya. Banyak sekali ayat-ayat Al-Quran tentang rezeki yang tersebar di berbagai surat.
Tausyiah
Kamis, 23 Juni 2022 - 22:02 WIB
Tidur adalah bagian dari sunnatullah yang dengannya manusia dapat mengistirahatkan anggota tubuhnya. Inilah rahasia dan hakikat tidur berikut adab-adabnya.
Muslimah
Rabu, 26 April 2023 - 07:36 WIB
Kaum wanita muslimah dalam Islam sangat dimuliakan, bahkan Islam memberikan ruang bagi mereka menjadi berarti dalam hidupnya. Agar mencapai tujuan itu, ada beberapa pesan atau wasiat ulama untuk mereka. Apa saja?