Topik Terkait: Haji Reguler (halaman 57)

  • Kemenag Siapkan 3 Layanan...
    Dunia Islam
    Jum'at, 02 Juni 2023 - 17:42 WIB
    Kepala Biro Humas, Data, dan Informasi (HDI) Kemenag Akhmad Fauzin mengatakan pihaknya telah menyiapkan tiga layanan untuk untuk memfasilitasi aktivitas ibadah jemaah haji Indonesia selama di Mekkah.
  • Halima Hadi Alfina Naik...
    Dunia Islam
    Selasa, 28 Mei 2024 - 21:54 WIB
    Senyum Halima Hadi Alfina mengembang, menceritakan pengalaman bisa berangkat haji di usia 18 tahun. Halima menjadi salah satu jemaah haji termuda.
  • Haji 2023, Ini Doa Masuk...
    Tips
    Kamis, 25 Mei 2023 - 18:19 WIB
    Bagi jemaah Haji maupun Umrah yang berkunjung ke Tanah Suci Mekkah, dianjurkan membaca doa ketika memasuki Masjidilharam. Berikut doanya lengkap Arab dan latin.
  • Tips Aman Jalani Sai...
    Dunia Islam
    Minggu, 11 Juni 2023 - 19:36 WIB
    Jumlah jemaah haji lanjut usia (lansia) yang berangkat ke Tanah Suci pada tahun ini cukup banyak. Berdasarkan data Kementerian Agama (Kemenag) jumlahnya mencapai 66.943 orang.
  • Mengunjungi Kampus Universitas...
    Dunia Islam
    Kamis, 30 Mei 2024 - 11:10 WIB
    Dari 17.873 mahasiswa di Universitas Islam Madinah (UIM) atau Islamic University of Madinah, tercatat 16 ribu di antaranya adalah mahasiwa Indonesia.
  • cover top ayah
    يٰۤـاَيُّهَا النَّاسُ اِنۡ كُنۡـتُمۡ فِىۡ رَيۡبٍ مِّنَ الۡبَـعۡثِ فَاِنَّـا خَلَقۡنٰكُمۡ مِّنۡ تُرَابٍ ثُمَّ مِنۡ نُّـطۡفَةٍ ثُمَّ مِنۡ عَلَقَةٍ ثُمَّ مِنۡ مُّضۡغَةٍ مُّخَلَّقَةٍ وَّغَيۡرِ مُخَلَّقَةٍ لِّـنُبَيِّنَ لَـكُمۡ‌ ؕ وَنُقِرُّ فِى الۡاَرۡحَامِ مَا نَشَآءُ اِلٰٓى اَجَلٍ مُّسَمًّى ثُمَّ نُخۡرِجُكُمۡ طِفۡلًا ثُمَّ لِتَبۡلُغُوۡۤا اَشُدَّكُمۡ ‌ۚ وَمِنۡكُمۡ مَّنۡ يُّتَوَفّٰى وَمِنۡكُمۡ مَّنۡ يُّرَدُّ اِلٰٓى اَرۡذَلِ الۡعُمُرِ لِكَيۡلَا يَعۡلَمَ مِنۡۢ بَعۡدِ عِلۡمٍ شَيۡــًٔـا‌ ؕ وَتَرَى الۡاَرۡضَ هَامِدَةً فَاِذَاۤ اَنۡزَلۡنَا عَلَيۡهَا الۡمَآءَ اهۡتَزَّتۡ وَرَبَتۡ وَاَنۡۢبَـتَتۡ مِنۡ كُلِّ زَوۡجٍۢ بَهِيۡجٍ
    Wahai manusia! Jika kamu meragukan (hari) kebangkitan, maka sesungguhnya Kami telah menjadikan kamu dari tanah, kemudian dari setetes mani, kemudian dari segumpal darah, kemudian dari segumpal daging yang sempurna kejadiannya dan yang tidak sempurna, agar Kami jelaskan kepada kamu; dan Kami tetapkan dalam rahim menurut kehendak Kami sampai waktu yang sudah ditentukan, kemudian Kami keluarkan kamu sebagai bayi, kemudian (dengan berangsur-angsur) kamu sampai kepada usia dewasa, dan di antara kamu ada yang diwafatkan dan (ada pula) di antara kamu yang dikembalikan sampai usia sangat tua (pikun), sehingga dia tidak mengetahui lagi sesuatu yang telah diketahuinya. Dan kamu lihat bumi ini kering, kemudian apabila telah Kami turunkan air (hujan) di atasnya, hiduplah bumi itu dan menjadi subur dan menumbuhkan berbagai jenis pasangan tetumbuhan yang indah.

    (QS. Al-Hajj Ayat 5)
    cover bottom ayah
  • Kepulangan Jemaah Haji...
    Dunia Islam
    Selasa, 11 Juli 2023 - 23:33 WIB
    Jadwal kepulangan sebanyak 299 jemaah haji yang tergabung dalam kelompok terbang (Kloter) 4 Embarkasi Balikpapan (BPN 04) mengalami kendala. Akibatnya, kepulangan jemaah haji tertunda atau delay selama 15 jam.
  • Cara Unik ke Tanah Suci:...
    Dunia Islam
    Selasa, 09 Mei 2023 - 07:55 WIB
    Banyak cara pergi ke Tanah Suci. Hanya saja, di era modern seperti saat ini masih ada saja yang nekad jalan kaki, ada juga yang mengayuh sepeda untuk pergi haji.
  • NU Pernah Melarang Ibadah...
    Tausyiah
    Rabu, 17 Juni 2020 - 18:51 WIB
    Pada masa revolusi, NU pernah melarang ibadah haji karena kapal sebagai sarana transportasi haji menggunakan kapal milik Belanda. Itulah cara kiyai melawan politisasi haji.
  • Gelombang Dua, 393 Jemaah...
    Dunia Islam
    Kamis, 08 Juni 2023 - 14:04 WIB
    Selain di Jeddah, hari ini juga masih ada kedatangan kloter terakhir jemaah haji gelombang pertama di Bandara Amir Muhammad bin Abdul Aziz (AMAA) Madinah.
  • Apa yang Dimaksud dengan...
    Tausyiah
    Rabu, 08 Mei 2024 - 14:33 WIB
    Haji ifrad merupakan jenis ibadah haji di mana seseorang melakukan haji terlebih dahulu, kemudian melakukan umrah secara terpisah. Begini penjelasannya!
  • Menag Ungkap Indonesia...
    Dunia Islam
    Rabu, 19 Juni 2024 - 06:02 WIB
    Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas mengatakan Indonesia kembali mendapat kuota 221.000 jemaah pada operasional haji 1446 H/2025 M. Kepastian kuota haji tahun depan diperoleh Menag usai menghadiri Tasyakuran Penutupan Penyelenggaraan Ibadah Haji 1445 H dan Pemberian Kuota 1446 H.
  • Berikut Ini Syarat-Syarat...
    Tips
    Kamis, 16 Mei 2024 - 14:56 WIB
    Sai adalah berjalan kaki dan berlari-lari kecil di antara kedua bukit Shafa dan Marwah, sebanyak tujuh kali (bolak-balik) dari Bukit Shafa ke Bukit Marwah dan sebaliknya.
  • Haji 2024, Imam-Khatib...
    Dunia Islam
    Sabtu, 08 Juni 2024 - 07:48 WIB
    Yang Mulia Ketua Urusan Keagamaan al-Haramain memberikan arahan kepada para imam dan khatib di Masjidilharam dan Masjid Nabawi agar mempersingkat khutbah dan bacaan salat Jumat pada musim haji 2024.
  • Dear Jemaah, Waspadai...
    Dunia Islam
    Minggu, 02 Juni 2024 - 14:29 WIB
    Kewaspadaan dini perlu dilakukan mengingat lima gejala ini menjadi penyebab utama wafatnya jemaah haji Indonesia di Tanah Suci karena serangan jantung.
  • Rukun Haji dan Umrah...
    Tips
    Jum'at, 16 Juli 2021 - 15:15 WIB
    Alhamdulillah musim Haji telah tiba. Bagi yang diberi kesempatan menunaikannya, berikut rukun haji dan umrah yang wajib dipenuhi jamaah selama melaksanakan haji.
  • Keramahan Rima Abdusalam...
    Dunia Islam
    Senin, 03 Juni 2024 - 09:48 WIB
    Namanya Rima Abdusalam Bugis. Dokter muda warga negara Arab Saudi ini mengabdikan dirinya melayani jemaah haji Indonesia di musim haji 2024.
  • Dear Jemaah, Pahami...
    Tips
    Kamis, 23 Mei 2024 - 07:38 WIB
    Para jemaah haji yang akan diberangkatkan ke Makkah untuk menunaikan ibadah umrah wajib dan mengambil miqat. Untuk itu, jemaah haji harus memperhatikan tuntunan dan larangan selama ihram.
  • Sepekan Pemulangan Jemaah...
    Dunia Islam
    Sabtu, 29 Juni 2024 - 20:39 WIB
    Proses pemulangan jemaah haji Indonesia berlangsung sejak 22 Juni 2024 yang diawali dengan kepulangan jemaah kelompok terbang (kloter) pertama Embarkasi Surabaya (SUB 01).
  • Masjid Nabawi Dikunjungi...
    Dunia Islam
    Selasa, 30 Mei 2023 - 14:02 WIB
    Presidensi Umum Urusan Dua Masjid Suci melaporkan Masjid Nabawi di Madinah dikunjungi lebih 200 juta jemaah selama setahun dalam kelender Islam atau 1444 H.
  • 765 PPIH Satgas Arafah...
    Dunia Islam
    Jum'at, 14 Juni 2024 - 11:01 WIB
    Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi yang menjadi Satuan Tugas (satgas) Arafah diberangkatkan dari Makkah jelang pelaksanaan wukuf di Arafah.