Topik Terkait: Hakikat Dunia (halaman 12)
Hikmah
Kamis, 08 Desember 2022 - 16:29 WIB
Mualaf Yahudi, Muhammad Asad yang sebelum masuk Islam bernama Leopold Weiss mengingatkan pentingnya kembali kepada al-Quran dan Hadis. Dia bicara banyak soal hadis Nabi.
Dunia Islam
Rabu, 23 Maret 2022 - 05:15 WIB
Dia adalah Abdurrahman ad-Dakhil. Dia menjadi peletak dasar berdirinya Bani Umayyah di Spanyol setelah mengembara selama lima tahun karena diburu tentara Dinasti Abbasiyah.
Dunia Islam
Rabu, 30 November 2022 - 05:15 WIB
Louis Farrakhan yakin dirinya telah dipilih secara ketuhanan. Dia tidak melihat dengan cara bagaimana dirinya dapat berhasil jika bukan karena pilihan Tuhan dan dukungan-Nya, untuk membangun Islam di Amerika
Hikmah
Jum'at, 09 April 2021 - 20:24 WIB
Kita tidak pernah bisa mencapai kebahagiaan yang kita cari, tidak peduli seberapa keras kita berusaha dalam kehidupan material. Sebaliknya, kita harus melihat ke atas,, sumber kebahagiaan sejati.
Dunia Islam
Jum'at, 01 Maret 2024 - 11:00 WIB
Pengadilan nasional juga menjadi wadah bagi masyarakat sipil untuk mengungkap keterlibatan pemerintah mereka dalam perang Israel di Gaza, dan standar ganda yang menentukan tatanan global.
Muslimah
Rabu, 08 Juli 2020 - 14:12 WIB
Penggagas Universitas pertama di dunia adalah seorang perempuan Muslim, yakni Fatima al-Fihri. Tidak hanya sekedar pendiri, ide mengenai universitas ini dan penentuan lokasinya pun semuanya berasal darinya.
Tausyiah
Sabtu, 05 Februari 2022 - 09:45 WIB
Dosa setiap pribadi manusia akan ditangguhkan balasannya hingga hari kiamat. Namun ada 3 dosa besar yang balasannya akan disegerakan oleh Allah SWT di dunia.
Dunia Islam
Minggu, 18 Juni 2023 - 09:38 WIB
Masjid Al-Omari Terletak di jantung Kota Gaza. Ini adalah masjid terbesar dan paling terkenal di daerah tersebut. Masjd ini sempat diubah menjadi gereja selama Perang Salib.
Dunia Islam
Senin, 08 November 2021 - 05:15 WIB
Keperkasaan Daulah Fathimiyah sebagai penguasa dan penjaga perairan Laut Mediterania menjadikan angkatan laut dinasti ini yang terbesar dan terkuat setelah angkatan laut Daulah Umayyah.
Tausyiah
Minggu, 25 Juli 2021 - 16:17 WIB
Malaikat terdekat yang paling mulia ialah Jibril alaihi sallam. Allah Taala telah mensifati dirinya dengan Ruhul Qudus, dan Ruhul Amin serta yang mempunyai kekuatan.
Dunia Islam
Senin, 23 Oktober 2023 - 17:25 WIB
Mendengar nama Danau Galilea, sebagian orang tentu sudah mengetahuinya. Memiliki banyak sebutan, Galilea sendiri merupakan danau air tawar yang memiliki kedalaman hingga 43 meter di Timur Tengah.
Dunia Islam
Kamis, 26 Oktober 2023 - 21:24 WIB
Mendengar nama Israel, sebagian besar orang akan mengenalinya sebagai negara Yahudi. Bukan tanpa alasan, hal ini didasarkan pada statusnya yang memiliki mayoritas penduduk menganut Yahudi.
Dunia Islam
Kamis, 01 Desember 2022 - 18:22 WIB
Mualaf asal Jerman Murad Wilfred Hoffman menulis catatan harian tentang mitos. Dalam catatan tersebut Hoffman mengkritisi Injil, Taurat, sampai Israel.
Dunia Islam
Senin, 14 Maret 2022 - 05:15 WIB
Yazid bin Walid bin Abdul Malik atau Yazid III (701-744) adalah Khalifah Bani Umayyah yang naik tahta hanya selama 6 bulan. Kekuasaan itu diperolehnya lewat kudeta.
Muslimah
Sabtu, 19 September 2020 - 18:02 WIB
Bercermin kepada sejarah peradaban Islam, ada salah satu potret perempuan saleha dan bersungguh-sungguh dalam menuntut ilmu ini yakni Ummu Al-Hasan.
Hikmah
Rabu, 24 Mei 2023 - 17:03 WIB
Salah satu dari rukun iman dalam Islam adalah iman kepada kitab Allah. Bagaimana sebenarnya perwujudan dari iman kepada kitab Allah subhanahu wa taala ini?
Dunia Islam
Selasa, 20 Juli 2021 - 09:19 WIB
Ribuan jamaah haji yang berkumpul di Arafah melantunkan doa akan perdamaian dunia dan segera berakhirnya pandemi Covid-19.
Dunia Islam
Senin, 05 Februari 2024 - 05:15 WIB
Secara sepintas lalu, kongres tersebut gagal. Sang mufti menindaklanjuti dengan tur ke India pada tahun 1933, di mana nizam Hyderabad menyumbangkan uang untuk usulan universitas Islam di Yerusalem.
Dunia Islam
Rabu, 27 September 2023 - 01:13 WIB
Ketua Gerakan Islam di Israel, Syaikh Raed Salah, menyerukan penyelamatan Masjid Al-Aqsa dari agresi Israel yang berkelanjutan. Hal ini disampaikan Syaikh dalam pidato memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW.
Dunia Islam
Minggu, 28 Mei 2023 - 17:51 WIB
Muslim atau bangsa Moor meninggalkan jejak yang signifikan di Eropa abad pertengahan. Mereka memerintah Spanyol selama beberapa abad, mengubahnya secara budaya, sosial dan politik.