Topik Terkait: Hati Cepat Berubah (halaman 7)
Tausyiah
Sabtu, 26 Juni 2021 - 14:17 WIB
Amal kita terbagi kepada tiga macam, yaitu (1) amal hati (2) amal anggota tubuh dan (3) amal lisan. Adapun niat merupakan bagian dari amal hati, karenanya dia disebut sepertiga amal.
Muslimah
Selasa, 20 Februari 2024 - 10:29 WIB
Senang dikagumi atau dinilai takjub sama orang lain, merupakan salah satu tabiat kaum wanita. Padahal takjub merupakan salah satu dari penyakit ain (penyakit yang timbul dari padangan mata) yang bisa menimbulkan dosa.
Tips
Minggu, 03 Maret 2024 - 08:01 WIB
Jika telah jelas masuknya bulan Ramadan dengan penglihatan mata atau persaksian, maka wajib atas setiap muslim yang mukallaf untuk niat puasa di malam harinya.
Tips
Jum'at, 01 Oktober 2021 - 07:18 WIB
Setiap manusia pasti pernah mengalami rasa sakit hati dengan berbagai rasa yang berbeda-beda. Ada yang langsung lupa alias tidak membekas, ada yang biasa saja dan pasti juga ada rasa sakit yang terus membelenggu jiwanya sepanjang hayat.
Muslimah
Kamis, 01 Oktober 2020 - 17:47 WIB
Menuduh perempuan baik-baik berbuat zina termasuk dosa besar yang membinasakan. Namun perkara ini, sering diremehkan oleh sebagian kaum perempuan zaman sekarang.
Muslimah
Selasa, 22 Juni 2021 - 15:06 WIB
Sesungguhnya anak buah Iblis, yakni setan, sangat bersemangat untuk menceraikan antara seorang laki-laki dengan istrinya. Hubungan suami Istri akan dicoba dirusak setan dengan memisahkannya setelah terjadi pernikahan sah.
Tausyiah
Minggu, 17 Mei 2020 - 04:07 WIB
Ananiah atau sikap yang egois, mementingkan diri sendiri, berbahaya sebab bisa berkembang jadi penyakit hati lainnya seperti takabur, bakhil, hasad dan lainnya.
Dunia Islam
Sabtu, 22 Juni 2024 - 11:58 WIB
Program Cahaya Hati hadir kembali menemani akhir pekan Anda dengan berbagai inspirasi dan pencerahan melalui kisah-kisah yang menggugah hati dan pikiran.
Muslimah
Kamis, 18 Februari 2021 - 06:58 WIB
Segala kesenangan dan kemegahan dunia seringkali membuat manusia silau hingga tenggelam serta sibuk dalam buaian kebahagiaa.Ttak sedikit manusia terlena bahkan melakukan dosa, maka inilah yang dinamakan istidraj.
Muslimah
Senin, 10 Agustus 2020 - 08:21 WIB
Tidak konsekuen tidak hanya merepotkan orang lain, tapi hal itu juga memberi kejiwaan yang buruk dalam diri seseorang. Seorang yang tidak punya pendirian berarti pikiran dan hatinya tidak lurus.
Tips
Senin, 18 Juli 2022 - 15:23 WIB
Banyak surat Al-Quran untuk menenangkan hati yang tengah gundah dan gelisah. Bahkan, Al-Quran juga banyak mengungkap kiat-kiat agar manusia hatinya tenang dan tentram.
Tips
Senin, 13 Desember 2021 - 17:18 WIB
Kepada orang-orang yang ahli ibadah ,mungkin setan sudah capek untuk menggoda orang ini dari sisi syahwatnya. Maka dia akan menggoda ahli ibadah dari sisi niat ibadahnya.
Tausyiah
Senin, 20 September 2021 - 20:53 WIB
Dalam satu Hadis yang diriwayatkan Imam Al-Baihaqi disebutkan bahwa kedudukan niat lebih besar daripada amalnya. Berikut penjelasan Ustaz Hamdan Nasution Attantisy.
Muslimah
Minggu, 21 Juni 2020 - 16:00 WIB
Sangat disayangkan, bergosip atau ghibah pada hari ini sudah menjadi santapan di setiap forum dan menjadi kebiasaan terulang-ulang di kebanyakan pertemuan kaum wanita.
Tips
Jum'at, 11 November 2022 - 09:58 WIB
Tatkala hati sedang gundah gulana karena tertimpa musibah maka hendaknya mendekatkan diri kepada Allah SWT dengan berdoa. Berikut doa yang diajarkan Rasulullah SAW.
Tips
Kamis, 01 Juni 2023 - 13:30 WIB
Doa untuk menghilangkan sifat hasad atau dengki di hati ini, sangat baik diamalkan. Agar kita selalu dilindungi dari perbuatan-perbuatan dosa yang dapat mengundang murkanya allah subhanahu wa ta ala.
Muslimah
Senin, 27 Juli 2020 - 06:15 WIB
Bagi muslimah yang sudah bersuami ada aturan yang harus diperhatikan saat akan melakukan ibadah dan amalan sunnah. Seperti apa dan bagaimana aturannya menurut pandangan syariat? .
Tips
Selasa, 01 Februari 2022 - 18:06 WIB
Salah satu penyakit hati yang berbahaya adalah sifat hasad atau perasaan iri dan dengki. Orang hasad adalah orang yang tanpa alasan yang rasional, tidak senang kepada segala kelebihan dan keutamaan yang dimiliki orang lain.
Muslimah
Senin, 05 Oktober 2020 - 12:57 WIB
Wajah yang dihiasi rasa malu bagaikan permata yang tersimpan dalam sebuah bejana bening. Tidak ada seorang pun yang memakai perhiasan lebih indah dan memukau daripada perhiasan rasa malu.
Muslimah
Senin, 21 Agustus 2023 - 17:40 WIB
Salah satu kegemaran kaum muslimah adalah berbusana yang cantik dan indah. Saking senangnya, seringkali kaum wanita ini terjebak dalam sikap israf atau berlebih-lebihan bahkan cenderung boros.