Topik Terkait: Hukum Dengar Musik Saat Puasa (halaman 20)
Tips
Minggu, 31 Juli 2022 - 07:00 WIB
Sebagai bulan pertama dalam kalender Hijriyah bulan ini disebut oleh Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam sebagai Syahrullah (Bulan Allah). Karenanya, bulan ini memilki keutamaan yang sangat besar.
Tausyiah
Jum'at, 23 April 2021 - 16:58 WIB
Pendapat mayoritas ulama dinilai lebih kuat yaitu bekam tidaklah membatalkan puasa. Akan tetapi, bekam dimakruhkan bagi orang yang bisa jadi lemas karena berbekam.
Tips
Senin, 19 Juni 2023 - 11:05 WIB
Niat puasa Arafah beserta keutamaannya perlu diketahui umat muslim. Mengapa demikian? Kita akan memasuki Dzulhijjah, yakni bulan mulia yang diagungkan Allah dan di dalamnya terdapat banyak keutamaan dan keberkahan.
Tips
Minggu, 09 Mei 2021 - 17:35 WIB
Puasa adalah ibadah yang membuka segala macam pintu kebaikan kepada seorang hamba. Kenapa demikian? Karena dengan dijadikan ia lapar, maka syahwatnya pun berkurang.
Tips
Sabtu, 07 Mei 2022 - 05:15 WIB
Niat puasa qadha Ramadhan di bulan Syawal, umumnya banyak dilakukan kaum muslim yang memiliki utang puasa di bulan Ramadhan kemarin. Bagaimana bacaan doa atau niatnya? Serta bagaimana tata caranya?
Muslimah
Minggu, 05 Desember 2021 - 15:10 WIB
Cara mengatasi mual saat hamil muda menurut Islam perlu diketahui para ibu hamil agar janin yang di kandungannya tetap sehat. Kehamilan sendiri adalah langkah awal bagi pembentukan kepribadian calon manusia yang dilahirkannya nanti.
Tausyiah
Senin, 10 Mei 2021 - 03:35 WIB
Tidur bukan sekadar melepas lelah, tetapi kebutuhan yang harus dipenuhi setiap manusia. Bagaimana hukum tidur setelah sholat Subuh menurut perpektif Islam?
Tausyiah
Senin, 17 Januari 2022 - 08:38 WIB
Seseorang sebelum meninggal boleh berwasiat untuk mendonorkan sebagian organ tubuhnya. Hanya saja, jika ia (si mayat) tidak berwasiat sebelumnya, bolehkah bagi ahli waris mendonorkan sebagian organ tubuhnya?
Tips
Minggu, 02 Juni 2024 - 09:52 WIB
Memasuki bulan awal Dzulhijjah, ada amalan yang penuh keutamaan yang dianjurkan dilaksanakan, salah satunya yakni puasa Arafah. Bagaimana tata cara puasa sunnah ini?
Dunia Islam
Minggu, 09 April 2023 - 09:25 WIB
Semangat menjalani ibadah puasa di bulan suci Ramadan sangat dirasakan oleh santri di Rumah Tahfidz Nurul Qolbi, Tajur, Bogor pada Ahad (2/4/2023). Puluhan santri mengikuti buka puasa bersama dengan penuh keceriaa
Tausyiah
Jum'at, 22 Maret 2024 - 05:15 WIB
Cak Nur mengatakan Ibadah puasa merupakan bagian dari pembentuk jiwa keagamaan seorang Muslim, dan menjadi sarana pendidikannya di waktu kecil dan seumur hidup.
Tips
Senin, 22 April 2024 - 15:34 WIB
Bolehkah puasa Syawal di hari Jumat? Pertanyaan ini diajukan sebab sebagaimana kita ketahui, terdapat hadis yang melarang kita mengkhususkan puasa sunah di hari Jumat.
Tausyiah
Kamis, 22 Februari 2024 - 10:19 WIB
Ssistem transaksi digital yang tengah tren adalah paylater (sistem transaksi bisnis yang pembayarannya bisa dilakukan di belakang atau kemudian hari). Bagaimana sebenarnya hukum paylater ini dalam Islam?
Tausyiah
Sabtu, 15 April 2023 - 08:19 WIB
Dalam Islam, ibadah puasa ternyata adalah perisai yang akan melindungi seorang hamba dari api neraka di akhirat kelak. Begini penjelasannya!
Tausyiah
Senin, 30 September 2024 - 08:54 WIB
Awal bulan Rabiul Akhir 1446 Hijriah akan jatuh pada tanggal 4 Oktober 2024 mendatang. Dalam kalender Hijriah bulan setelah Rabiul Awal, bulan ini memiliki banyak keistimewaan termasuk puasa sunnah yang bisa diamalkan di bulan tersebut.
Hikmah
Sabtu, 30 November 2024 - 11:30 WIB
Hukum tajwid surat An-Nisa ayat 7 penting diketahui umat Muslim. Tak hanya menambah pengetahuan, namun juga meminimalisir kesalahan ketika membacanya.
Tausyiah
Jum'at, 25 Maret 2022 - 16:50 WIB
Puasa Ramadhan adalah kewajiban bagi umat Islam, sebagaimana diwajibkan umat terdahulu sesuai dengan perintah dalam Al-Quran surat Al-Baqarah ayat 183.
Tips
Kamis, 30 Maret 2023 - 17:05 WIB
Umat Islam perlu mengamalkan cara buka puasa sesuai sunnah Nabi Muhammad shollallahu alaihi wasallam. Mana yang harus didahulukan, makan kurma atau minum air putih?
Tausyiah
Senin, 04 Maret 2024 - 14:33 WIB
PT Berau Coal melalui mitranya PT Kaltim Diamond Coal (KDC) diduga melakukan penyerobotan tanah milik Universitas Muhammadiyah Berau. Bagaimana hukumnya dalam Islam?
Dunia Islam
Selasa, 19 April 2022 - 16:01 WIB
Masjid ramah lingkungan pertama di Eropa menggelar buka puasa bersama selama akhir pekan Paskah. Dalam acara itu, ditampilkan pembicara Kristen dan Yahudi untuk merayakan keragaman kita.