Topik Terkait: Humor Sufi (halaman 34)
Hikmah
Selasa, 11 Agustus 2020 - 09:41 WIB
Calon sufi juga harus memahami bahwa tolok ukur kebaikan dan keburukan didasarkan pada ukuran individu atau kelompok, bukan atas dasar fakta obyektif.
Hikmah
Selasa, 12 Desember 2023 - 08:38 WIB
Harun Sang Terus-terang mencicipi air itu dan, karena ia memahami rakyatnya, ia menyuruh penjaga membawa Harith pergi dan mengurungnya sampai ia mengambil keputusan.
Hikmah
Minggu, 28 Juni 2020 - 11:37 WIB
Mereka melakukan latihan bersama, mengharap agar ketiga kekuatan yang digabung akan cukup kuat untuk mendatangkan Kebenaran, yang mereka sebut Kebenaran Dalam.
Hikmah
Selasa, 21 Februari 2023 - 14:30 WIB
Nukilan ini tercatat dalam sebuah buku catatan darwis dalam Bahasa Persia, dan berbagai bentuk kisah itu terdapat dalam mazhab-mazhab Sufi yang tersebar mulai Damaskus sampai Delhi.
Hikmah
Rabu, 11 November 2020 - 06:37 WIB
Sebelum menghadap Baginda Raja, Abu Nawas kembali mengambil pentungannya lalu mengejar ketiga utusan raja yang hampir buang air besar di ranjangnya. Ketiga utusan itu pun lari terbirit-birit.
Hikmah
Minggu, 19 Juli 2020 - 05:40 WIB
Tangan kera itu bebas dari botol, namun ia tertangkap oleh Si Pemburu. Si Pemburu memanfaatkan buah ceri dalam sebuah botol, dan ia sama sekali tidak kehilangan kedua benda itu.
Dunia Islam
Sabtu, 08 Oktober 2022 - 14:25 WIB
Idries Shah (1924 1996) menyebut Jami adalah seorang yang jenius, ia membuat para pendeta dan pujangga di zamannya benar-benar merasa tidak nyaman.
Hikmah
Kamis, 30 September 2021 - 14:23 WIB
Fariduddin Attar mengisahkan pertobatan Ibrahim bin Adham, Raja Balkh, dan seluruh dunia berada di bawah perintahnya. Awalnya, ia didatangi Nabi Khidir. Begini dialognya.
Tausyiah
Kamis, 04 April 2024 - 02:00 WIB
Imam al-Ghazali, Selama hamba masih terkotori oleh selain Allah, ia tak pantas mendekat dan bersanding dengan-Nya sebelum menyucikan hati dari selain Dia.
Hikmah
Senin, 07 September 2020 - 08:40 WIB
Maulana Jalaluddin Rumi mengatakan, peniru itu seperti penyalur. Ia sendiri tidak minum, tetapi ia mungkin bisa memindahkan air kepada orang yang kehausan.
Hikmah
Jum'at, 06 November 2020 - 09:55 WIB
Bahauddin memintanya mengulangi apa yang ia katakan. Dan ia kemudian bertanya lagi padanya, dan lagi, sampai ia yakin bahwa Naqsyaband tuli dan mungkin bodoh.
Hikmah
Minggu, 19 Maret 2023 - 17:37 WIB
Dongeng digunakan para guru Sufi untuk memberikan suatu gambaran kehidupan yang lebih sejalan dengan perasaan mereka dibandingkan melalui wahana kegiatan intelektual.
Hikmah
Selasa, 26 November 2024 - 15:10 WIB
Sang darwis yang menceritakannya di sebuah pasar di Peshawar pada awal tahun 1950-an menasihati: Pusatkan perhatian pada bagian awal cerita, bukan pada pesan moralnya. Itu menunjukkan padamu tentang metode.
Hikmah
Senin, 30 Mei 2022 - 15:05 WIB
Hidup Syaikh Abdul Qadir al-Jilani diwarnai kisah-kisah kesalehan serta karamahnya. Berikut kesaksian pembantu Syaikh Al-Jailani, Abu Abdillah Muhammad bin Abdul Fatah al-Harawi.
Hikmah
Rabu, 04 Januari 2023 - 18:39 WIB
Kisah ini diterbitkan oleh seorang Fransiskan, Roger Bacon, yang suka mengutip filsafat Sufi dan mengajar di Oxford, dan oleh karena itu ia kemudian dipecat atas perintah Paus.
Hikmah
Minggu, 03 Mei 2020 - 03:55 WIB
Abu Nawas diusir. Boleh kembali syaratnya tidak boleh dengan berjalan kaki, berlari, merangkak, melompat-lompat dan menunggang keledai atau binatang yang lain.
Hikmah
Minggu, 17 Januari 2021 - 08:23 WIB
Ajaran sejati dimulai dengan para Pelindung, Raja Pengetahuan dan Pemahaman. Tidak dimulai dengan cinta, usaha atau indakan yang hanya mungkin dengan pengetahuan sejati.
Hikmah
Selasa, 25 Agustus 2020 - 06:26 WIB
Mungkinkah seekor lalat kotor layak bagi Simurgh di Pegunungan Kaukasus? Bagaimana mungkin pendosa yang berpaling dari jalan yang benar akan mendekati Raja?
Hikmah
Selasa, 01 September 2020 - 09:20 WIB
Gulistan kerapkali menyinggung dalam bentuk puisi dan kisah, orang-orang yang tidak sabar mempelajari Sufisme tanpa menyadari bahwa mereka tidak dapat mempelajarinya dengan jiwa yang kosong.
Hikmah
Rabu, 05 April 2023 - 17:29 WIB
Jika kita melihat beberapa cerita klasik Nashruddin dengan cara seutuh mungkin, kita segera menemukan bahwa keseluruhan pendekatan skolastik merupakan cara terakhir yang diperbolehkan oleh Sufi.