Topik Terkait: Humor Sufi (halaman 2)

  • Kisah Sufi Mencari Makna...
    Hikmah
    Sabtu, 13 November 2021 - 15:19 WIB
    Kisah ini, yang melegenda, menunjukkan bagaimana guru-guru darwis membentuk aliran-aliran-nya berdasarkan berbagai lambang, yang dipilih sebagai contoh dalam ajaran-ajarannya.
  • Kisah Sufi Omar Khilwati:...
    Hikmah
    Selasa, 11 Januari 2022 - 14:29 WIB
    Kisah Membawa Sepatu bersumber dari ajaran-ajaran tarekat Khilwati (Pertapa), yang didirikan oleh Omar Khilwati yang wafat pada tahun 1397. Berikut kisahnya.
  • Kisah Sufi: Mencari...
    Hikmah
    Jum'at, 16 Desember 2022 - 20:32 WIB
    Merak diartikan juga sebagai perhiasan, sedangkan bentuk huruf Ular sama dengan bentuk huruf kata organisme dan kehidupan. Ini erkait dengan perlambangan samar Pemujaan Malaikat Merak Kaum Yezidi.
  • Kisah Bijak Para Sufi:...
    Hikmah
    Rabu, 22 Juli 2020 - 06:05 WIB
    Banyak orang berketetapan hati untuk mengamalkan suatu ajaran, tetapi mereka menafsirkan ajaran itu sesuai dengan keuntungan diri mereka sendiri.
  • Kisah Sufi: Misteri...
    Hikmah
    Selasa, 07 Desember 2021 - 15:01 WIB
    Kisah berikut biasa disampaikan di sebuah madrasah Sufi, sebagai suatu latihan-pengembangan bagi para murid yang dianggap terlalu berpikir harfiah.
  • Komaruddin Hidayat:...
    Hikmah
    Jum'at, 14 Oktober 2022 - 14:20 WIB
    Prof Dr Komaruddin Hidayat mengatakan tasawuf bisa dikatakan sebagai inti keberagamaan dan karenanya setiap muslim semestinya berusaha untuk menjadi sufi.
  • Kisah Bijak Para Sufi:...
    Hikmah
    Selasa, 21 Juli 2020 - 06:10 WIB
    Dzun-Nun, orang Mesir itu, menulis tentang cara menemukan pengetahuan yang tersembunyi dalam prasasti-prasasti peninggalan Firaun dengan perumpamaan.
  • Ketika Tarekat Sufi...
    Hikmah
    Rabu, 02 Agustus 2023 - 16:09 WIB
    Pada abad ke-10, seorang guru sufi Persia yang dikenal sebagai Abul-Hasan Fushanji mengeluhkan bahwa sekarang tasawuf adalah sebuah nama tanpa realitas. Pernah menjadi sebuah realitas tanpa nama.
  • Kisah Bijak Para Sufi:...
    Hikmah
    Minggu, 19 Juli 2020 - 05:40 WIB
    Tangan kera itu bebas dari botol, namun ia tertangkap oleh Si Pemburu. Si Pemburu memanfaatkan buah ceri dalam sebuah botol, dan ia sama sekali tidak kehilangan kedua benda itu.
  • Kisah Bijak Para Sufi:...
    Hikmah
    Sabtu, 06 Juni 2020 - 06:19 WIB
    Karena raja tidak mempunyai iman, ia harus memiliki sesuatu yang sepadan. Sesuatu itu adalah gabungan antara tekadnya sendiri dan harapan mulia para ibu.
  • Kisah Sufi: Orang yang...
    Hikmah
    Kamis, 16 Juli 2020 - 06:52 WIB
    Seorang Pencari Kebenaran akhirnya menemukan seorang manusia yang tercerahkan, yang diberkahi kemampuan untuk memahami segala sesuatu, yang tidak dimiliki oleh semua orang.
  • Ajaran Sufi Hanya Bisa...
    Hikmah
    Minggu, 16 Agustus 2020 - 06:07 WIB
    Kita cenderung melihat peristiwa-peristiwa secara sepihak. Kita juga beranggapan tanpa suatu pembenaran, bahwa suatu peristiwa terjadi seolah-olah hal itu terjadi pada suatu ruang hampa.
  • Kelompok Sufi, Ketika...
    Hikmah
    Senin, 12 Oktober 2020 - 12:49 WIB
    Untuk menghindari perhatian yang tidak diinginkan, hanya satu orang yang bertugas -- Pemimpin -- mengajar publik. Sisanya, mengemban tugas sebagai pelayan di rumahnya.
  • Canda Ala Sufi: Sayapku...
    Hikmah
    Jum'at, 01 Januari 2021 - 18:48 WIB
    Harzah berkata dirinya memiliki banyak pengetahuan yang tak berbatas. Setiap malam, aku naik ke atas dan berada di alam raya sana, sehingga aku sampai di langit pertama.
  • Kisah Bijak Para Sufi:...
    Hikmah
    Kamis, 21 November 2024 - 16:44 WIB
    Ahmad Al-Badawi dituduh menyebarkan agama Kristen oleh orang Islam ia pun ditolak oleh orang Kristen karena tak mau menerima dogma-dogma Kristen secara harafiah. Ia pendiri tarekat Badawi Mesir.
  • Kisah Sufi, Ketika Kebenaran...
    Hikmah
    Jum'at, 10 Februari 2023 - 16:27 WIB
    Kisah ini menggambarkan, di samping hal lainnya, tema kesukaan Sufi bahwa kebenaran mencoba mewujudkan dirinya sendiri bagi manusia. Dan bahwa kebenaran itu muncul lagi dan lagi
  • Canda Ala Sufi: Kue...
    Hikmah
    Senin, 21 Desember 2020 - 06:44 WIB
    Saat menikmati jamuan tersebut, mereka lupa untuk mengajak Nashruddin makan bersama mereka. Nashruddin pun marah, lalu keluar dan pergi. Maka kalang kabut orang mencarinya.
  • Attar Divine Book: Anjing,...
    Hikmah
    Selasa, 28 Desember 2021 - 17:03 WIB
    Kisah berikut diambil dari karya Attar Divine Book beredar di kalangan para darwis dari Jalan Kesalahan dan dianggap berasal dari Hamdun Si Pengelantang, pada abad ke-19.
  • Kisah Bijak Para Sufi:...
    Hikmah
    Sabtu, 11 Juli 2020 - 09:58 WIB
    Kisah ini, yang berasal dari Sufi Abdul Qadir Al Jilani (1077-1166), juga dianggap terilhami dari kehidupan Hasid Rabbi Elimelech (yang meninggal pada tahun 1809).
  • Kisah Bijak Para Sufi:...
    Hikmah
    Sabtu, 18 Juli 2020 - 06:56 WIB
    Setiap kali merasa haus, ia, kembali ke tempat penyimpanannya dan minum airnya. Namun akhirnya, ia memutuskan minum air yang baru. Ia tidak tahan menanggung kesepian.