Topik Terkait: Humor Sufi (halaman 3)
Hikmah
Sabtu, 27 November 2021 - 13:38 WIB
Kedermawanan tidak mungkin ada tanpa tiga hal. Pertama, memberi tanpa perasaan ingin menjadi dermawan kedua, kesabaran ketiga, tidak menaruh prasangka.
Hikmah
Rabu, 16 Februari 2022 - 09:52 WIB
Kisah berikut merupakan salah satu kisah Sufi yang mengandung pembatasan. Tidak boleh dipelajari terpisah, dan di manapun cerita ini dituliskan, seorang murid harus membaca kisah berikutnya.
Hikmah
Rabu, 05 Januari 2022 - 13:45 WIB
Kisah ini sekilas tampak sebagai ilustrasi tajam tentang kesia-siaan hidup. Bagi seorang Sufi,penafsiran semacam itu hanya bisa muncul karena ketidakpekaan pembaca.
Hikmah
Sabtu, 18 Juli 2020 - 06:56 WIB
Setiap kali merasa haus, ia, kembali ke tempat penyimpanannya dan minum airnya. Namun akhirnya, ia memutuskan minum air yang baru. Ia tidak tahan menanggung kesepian.
Hikmah
Rabu, 14 Oktober 2020 - 07:55 WIB
Jika manusia mencari Kebenaran, ia harus memenuhi syarat untuk menerima kebenaran. Ia tidak mengetahui ini. Akibatnya, meyakini keberadaan Kebenaran, ia beranggapan dirinya mampu menerimanya.
Dunia Islam
Selasa, 09 Mei 2023 - 18:30 WIB
Dalam mistisisme Islam, Ali dianggap sebagai penjaga kebijaksanaan dan sumber dari sebagian besar rantai inisiasi sufi. Bagaimanapun, Nabi Muhammad mewariskan rahasia esoterik tradisi kepada Ali sebelum beliau wafat.
Hikmah
Rabu, 24 November 2021 - 08:09 WIB
Kisah ini menjadi tradisi lisan para Darwis Badakhshan yang dituturkan Khwaja Muhammad Baba Samasi. Beliau adalah Guru Agung dalam Tarekat Para Guru.
Hikmah
Sabtu, 23 Januari 2021 - 11:59 WIB
Suatu hari, Nashruddin pergi ke tempat pemandian. Setelah dia masuk, tak seorang pun di antara para pelayan tempat pemandian itu yang menghargai atau menghormatinya.
Hikmah
Jum'at, 01 Januari 2021 - 18:48 WIB
Harzah berkata dirinya memiliki banyak pengetahuan yang tak berbatas. Setiap malam, aku naik ke atas dan berada di alam raya sana, sehingga aku sampai di langit pertama.
Hikmah
Minggu, 20 Desember 2020 - 06:05 WIB
Nashruddin pergi ke taman miliknya itu untuk mencari bangkai yang telah dipanahnya semalam, namun dia tidak mendapatkannya. Dia hanya melihat sebuah jubah tebal yang koyak di bagian pusarnya.
Hikmah
Selasa, 17 November 2020 - 15:28 WIB
Nashruddin berkata kepada mereka, Baik, sebagian di antara kalian sudah mengetahuinya dan sebagian lain tidak. Karena itu, saya berharap, yang tahu memberitahu yang tidak tahu.
Hikmah
Jum'at, 10 Februari 2023 - 16:27 WIB
Kisah ini menggambarkan, di samping hal lainnya, tema kesukaan Sufi bahwa kebenaran mencoba mewujudkan dirinya sendiri bagi manusia. Dan bahwa kebenaran itu muncul lagi dan lagi
Hikmah
Rabu, 06 Mei 2020 - 14:44 WIB
Ketika tiba giliran lelaki itu Rasulullah saw mengusirnya dan menyuruhnya pergi. Lelaki itu berteriak, Ya Rasulullah, aku ini umatmu yang mencintaimu juga.
Hikmah
Sabtu, 16 Oktober 2021 - 06:34 WIB
Ibrahim bin Adham berangkat ke Makkah. Di padang gurun dia bertemu dengan salah satu tokoh besar dalam keimanan, yang mengajarinya Nama-nama Yang Maha Besar dan kemudian berangkat.
Tausyiah
Jum'at, 04 Desember 2020 - 05:00 WIB
Banyak di kalangan para sufi sendiri yang menolak paham Al-Hallaj itu. Dan hal ini juga yang menyebabkan kemarahan para fuqaha khususnya dan kaum Muslimin pada umumnya.
Tausyiah
Jum'at, 10 Februari 2023 - 09:12 WIB
Beberapa orang sufi telah dapat menampak dunia dan neraka yang tak kasat mata, diungkapkan kepada mereka pada saat-saat mereka berada dalam keadaan kerasukan (trance) seperti mati.
Hikmah
Rabu, 02 Agustus 2023 - 16:09 WIB
Pada abad ke-10, seorang guru sufi Persia yang dikenal sebagai Abul-Hasan Fushanji mengeluhkan bahwa sekarang tasawuf adalah sebuah nama tanpa realitas. Pernah menjadi sebuah realitas tanpa nama.
Hikmah
Selasa, 16 Juni 2020 - 10:19 WIB
Kisah ini disampaikan di sebuah madrasah sufi, sebagai suatu latihan-pengembangan bagi para murid yang dianggap terlalu berpikir harafiah atau literal.
Hikmah
Jum'at, 14 Oktober 2022 - 14:20 WIB
Prof Dr Komaruddin Hidayat mengatakan tasawuf bisa dikatakan sebagai inti keberagamaan dan karenanya setiap muslim semestinya berusaha untuk menjadi sufi.
Hikmah
Sabtu, 13 Juni 2020 - 05:14 WIB
Setelah berjaga terus selama waktu yang rasanya sudah seabad. Segera saja kelopak matanya menutup. Dan dalam saat yang sekejap itu gerbang pun terbuka.