Topik Terkait: Ibnu Hajar Alhaitami (halaman 4)
Tausyiah
Rabu, 19 Oktober 2022 - 17:00 WIB
Sayyidah Aisyah tercatat meluruskan sejumlah hadis yang disampaikan para sahabat. Salah satu yang dikoreksi tersebut adalah hadis yang disampaikan Umar bin Khattab dan Ibnu Umar
Dunia Islam
Rabu, 23 November 2022 - 09:59 WIB
Pertanyaan apakah Ibnu Shayyad merupakan sesosok Dajjal beredar di kalangan umat Islam. Ibnu Shayyad memang mengundang kontroversi, yakni apakah dia benar-benar Dajjal ataukah hanya salah satu pengikut Dajjal atau Dajjal kecil?
Tausyiah
Kamis, 08 Juni 2023 - 11:00 WIB
Terkait isi al-Quran surah An-Nas ayat 5, muncul pertanyaan apakah makna ayat ini khusus menyangkut Bani Adam saja sebagaimana yang ditunjukkan oleh makna lahiriah ayat?
Tausyiah
Kamis, 14 Juli 2022 - 16:08 WIB
Ilmu harus dimiliki sebelum melakukan tugas kewajiban dakwah, sikap halus harus bersamaan dengan pelaksanaan tugas, dan sifat sabar sesudah pelaksanaan tugas.
Hikmah
Jum'at, 27 Oktober 2023 - 06:00 WIB
Ibnu Katsir menjelaskan bahwa riwayat dari Qatadah merupakan riwayat israiliyat yang dikategorikan dapat dinukil namun tidak boleh dibenarkan dan tidak boleh didustakan.
Hikmah
Senin, 13 Juni 2022 - 18:22 WIB
Berdasarkan sejumlah riwayat, Hajar Aswad dibawa Nabi Adam dari Surga. Selanjutnya batu itu ditaruh di India, tempat pertamakali Nabi Adam diturunkan dari Surga.
Tips
Rabu, 06 Juli 2022 - 17:36 WIB
Mereka melakukan itu dalam rangka mengikuti Rasulullah SAW dan menjadikan Beliau sebagai suri tauladan, bukan karena meyakini bahwa Hajar Aswad bisa mendatangkan manfaat atau bisa mendatangkan celaka.
Hikmah
Kamis, 21 November 2024 - 16:20 WIB
Pada saat Daulah Mamalik berkuasa di Mesir, Sultan Baybars menjadikan kota Mesir sebagai arena kegiatan para ilmuwan dalam berbagai disiplin ilmu pengetahuan, sehingga berkembangkanlah ilmu pengetahuan di Mesir.
Hikmah
Selasa, 11 Oktober 2022 - 14:06 WIB
Setelah pengalaman persatuan manusia dengan Tuhan yang dibawa al-Bustami dalam ittihad dan al-Hallaj dalam hulul, Ibn Arabi membawa ajaran wahdat al-wujud.
Hikmah
Senin, 27 November 2023 - 09:59 WIB
Adapun sebagian yang lain hanya berdiam dan tidak menjawab apa pun. Lantas dia bertanya kepadaku, Seperti itukah pendapatmu, wahai Ibnu Abb?s?
Tausyiah
Minggu, 31 Mei 2020 - 20:51 WIB
Setiap manusia memiliki maqom (kedudukan) di sisi Allah Taala. Lalu bagaimana melihat kedudukan kita di sisi Allah? Berikut penjelasan dari Imam Ibnu Athoillah.
Dunia Islam
Selasa, 23 Mei 2023 - 05:15 WIB
Ziarah jemaah haji di Makkah cukup banyak. Berikut ini adalah landmark utama Makkah termasuk beberapa tempat tersuci di dunia seperti selain Masjidil Haram dan Kakbah,
Tausiyah
Selasa, 05 November 2019 - 09:01 WIB
Mata hati dalam istilah syari disebut Bashirah. Dalam Kitab Al-Hikam, Syeikh Ibnu Athoillah As-Sakandariy menjelaskan tanda orang yang buta mata hatinya.
Dunia Islam
Sabtu, 04 Desember 2021 - 09:58 WIB
Para penjelajah dunia macam Marcopolo, Ibnu Batutta, dan Christopher Columbus boleh jadi akan kandas meraih ambisi tanpa alat yang diciptakan oleh Al-Idrisi. Alat iu adalah peta yang akurat.
Hikmah
Rabu, 31 Januari 2024 - 21:02 WIB
Dari situlah berhenti semua yang naik dari bumi, lalu diambil darinya dan darinya pula berhenti segala sesuatu yang turun dari atasnya, lalu diambil darinya.
Dunia Islam
Selasa, 21 Februari 2023 - 14:30 WIB
Ilmuwan Muslim dalam sejarahnya ternyata telah sedikit banyak memberi pengaruh terhadap dunia pengetahuan. Beberapa dari ilmuwan muslim yang terkenal berada dalam Dinasti Abbasiyah.
Tausyiah
Rabu, 14 April 2021 - 18:17 WIB
Imam Syafii, Imam Abu Hanifah dan Imam Ahmad bin Hambal salat tarawih dengan 20 rakaat dengan satu witir. Imam Malik melakukan 36 rakaat dengan ditutup salat witir.
Hikmah
Kamis, 06 Mei 2021 - 16:11 WIB
Hajar Aswad dibawa Nabi Adam dari Surga. Selanjutnya batu itu ditaruh di India. Oleh Malaikat Jibril, batu surga tersebut diserahkan kepada Nabi Ibrahim, untuk menyempurnakan Kabah.
Hikmah
Jum'at, 13 Agustus 2021 - 15:28 WIB
Ubaid bin Umair adalah seorang tabiin. Sedangkan Ibnu Umar adalah sahabat Nabi SAW. Walau demikian, Abdullah bin Umar atau Ibnu Umar tidak sombong.
Hikmah
Rabu, 30 Maret 2022 - 05:15 WIB
Pada saat itu di Mekkah belum berpenghuni. Daerah itu tandus. Tak ada mata air. Nabi Ibrahim meninggalkan begitu saja Siti Hajar dan Ismail di sini.