Topik Terkait: Itidal Ajaran Imam Syafii
Tausyiah
Kamis, 04 Maret 2021 - 14:59 WIB
Imam dibolehkan memperpanjang salatnya apabila makmumnya juga memperbolehkan ia salat dengan bacaan yang panjang. Hal ini disebabkan karena kondisi makmum yang berbeda-beda.
Hikmah
Selasa, 10 Agustus 2021 - 05:00 WIB
Sebutan asy-Syafii dinisbatkan kepada kakeknya yang bernama Syafi bin as-Saib. Beliau bertemu nasabnya dengan Rasulullah SAW pada Abdi Manaf bin Qushay, kakek Rasulullah yang ketiga.
Hikmah
Kamis, 15 April 2021 - 16:21 WIB
Imam Syafii minum air zamzam dengan niat untuk pandai memanah sehingga dalam sepuluh kali memanah beliau tepat sebanyak sembilan kali mengenai sasaran.
Hikmah
Minggu, 10 Oktober 2021 - 23:15 WIB
Kurang apalagi Imam Syafii. Sufi iya, ilmu fiqih dan Ushul Fiqih dikuasainya. Hafizh Quran lagi. Bahkan di bidang ilmu Hadis beliau dijuluki sebagai Nashirus Sunnah (pembela sunnah).
Hikmah
Jum'at, 01 Mei 2020 - 16:00 WIB
Imam Syafii telah berguru kepada ratusan guru. Dari banyaknya para guru itu, ada beberapa nama guru yang paling berpengaruh dalam membentuk pondasi keilmuan Imam Syafii.
Hikmah
Rabu, 25 Desember 2019 - 05:45 WIB
Imam As-Syafii (150-204 Hijriyah) adalah satu dari empat imam mazhab. Ulama kelahiran Ghazzah (perbatasan Syam ke arah Mesir) ini punya kisah menarik ketika bertamu ke rumah Imam Ahmad.
Hikmah
Kamis, 03 Juni 2021 - 15:27 WIB
Kisah Imam Syafii dapat dijadikan teladan betapa akhlak adalah hal yang sangat dujunjung tinggi oleh beliau. Suatu ketika, beliau tidak berqunut ketika sholat Subuh. Apa sebab?
Tausyiah
Senin, 09 Januari 2023 - 16:46 WIB
Nasihat Imam Syafii (150-204 H) kepada pengasuh putra Khalifah Harun Ar-Rasyid (wafat 809 M) dapat diamalkan oleh kaum muslim. Terlebih bagi yang punya pembantu atau pengasuh anak.
Muslimah
Sabtu, 17 Desember 2022 - 14:03 WIB
Seorang ibu yang sangat mencintai Al-Quran akan memberi dampak luar biasa kepada anaknya. Jika di hati seorang Ibu sudah tertancap Al-Quran maka anaknya akan tumbuh dalam perlindungan Allah Subhanahu wa Taala.
Tausyiah
Senin, 07 Juni 2021 - 21:55 WIB
Al-Imam Asy-Syafii adalah tokoh yang argumentatif. Tak mudah bagi lawan debatnya untuk mematahkan argumentasinya. Beliau pernah debat dengan ulama senior Mazhab Hanafi.
Hikmah
Kamis, 28 Mei 2020 - 15:25 WIB
Imam Syafii berkata, aku keluar Baghdad, sementara itu tidak aku tinggalkan di kota itu orang yang lebih wara, lebih fakih, dan lebih bertakwa daripada Ahmad bin Hambal.
Hikmah
Kamis, 30 April 2020 - 16:00 WIB
Beserta sembilan orang lainnya, Imam Syafii ditangkap dan digelandang ke kota Baghdad, ibukota negara pada waktu itu yang dipimpin oleh Khalifah Harun ar-Rasyid.
Hikmah
Jum'at, 09 Oktober 2020 - 07:15 WIB
Imam Ar-Rabi bin Sulaiman merupakan salah satu ulama besar mazhab Syafii. Nama lengkap beliau adalah ar-Rabi bin Sulaiman bin Abdul Jabbar bin Kamil al-Muradi.
Hikmah
Kamis, 27 April 2023 - 21:26 WIB
Syaikh Abdul Wahab bin Ahmad Syaroni, ulama bermazhab Syafii dalam kitabnya Al-Mizan Al-Kubro menceritakan kisah Imam Syafii dan pandangannya terhadap ulama yang kaya raya.
Tausyiah
Rabu, 07 Oktober 2020 - 19:30 WIB
Ada teladan indah dari Imam Asy-Syafii rahimahullah dalam mendidik muridnya Rabi bin Sulaiman, sang slow learner, sebagaimana dikisahkan dalam Thabaqat al-Kubra al-Syafiiyah.
Hikmah
Rabu, 25 Maret 2020 - 17:41 WIB
Pengujung bulan Rajab hari ini mengingatkan kita sebuah peristiwa wafatnya seorang ulama besar Islam salah satu pendiri mazhab, Imam Syafii rahimahullah.
Hikmah
Kamis, 17 September 2020 - 21:05 WIB
Imam Asy-Syafii (150-204 Hijriyah) bernama asli Abu Abdullah Muhammad bin Idris Asy-Syafii. Beliau adalah seorang mufti besar Islam Sunni yang juga pendiri mazhab Syafii.
Hikmah
Kamis, 07 Oktober 2021 - 06:30 WIB
Dalam satu kitabnya, ulama bernama Muhammad bin Idris Asy-Syafii ini menegaskan bahwa Allah tidak bertempat. Allah ada tanpa permulaan dan tanpa tempat.
Tausyiah
Jum'at, 13 November 2020 - 21:09 WIB
Apa yang membuat Rasulullah SAW memohon kepada Allah agar tidak menghisab Imam Syafii di hari Kiamat? Ternyata berkat shalawat yang beliau baca.
Tips
Senin, 06 Desember 2021 - 22:02 WIB
Imam Syafii punya tips agar hati terbuka dan mudah memahami serta menghafalkan ilmu. Dalam istilah tasawuf, Futuh artinya terbukanya pemahaman melalui hati.