Topik Terkait: Jalan Raya (halaman 4)
Dunia Islam
Sabtu, 08 Oktober 2022 - 14:25 WIB
Idries Shah (1924 1996) menyebut Jami adalah seorang yang jenius, ia membuat para pendeta dan pujangga di zamannya benar-benar merasa tidak nyaman.
Dunia Islam
Minggu, 25 September 2022 - 12:55 WIB
Ibnu Batutah naik haji. Waktu yang dibutuhkan sekitar 1,5 tahun untuk perjalanan Maroko-Mekkah. Di perjalanan menuju Mekkah itu Ibnu Batutah sempat menikah dua kali.
Muslimah
Kamis, 10 Desember 2020 - 07:13 WIB
Hampir setiap hari manusia melakukan perbuatan salah, baik yang disadari atau pun tidak disadari. Oleh karena itulah Allah Taala memberikan jalan kepada manusia untuk senantiasa membersihkan diri dari noda-noda dosa, yakni taubat.
Dunia Islam
Selasa, 20 Juni 2023 - 11:54 WIB
Ia berjalan kaki dari Kerala, India ke Tanah Suci. Impiannya untuk naik haji pun terkabul. Alawi sampai ke Makkah, setelah menempuh jarak 8.640 kilometer, selama satu tahun dan 17 hari.
Hikmah
Kamis, 14 Januari 2021 - 08:54 WIB
Lihatlah pada ratusan tiram dan ini memberitahumu bagaimana mengenali tiram lagi bila melihat salah satunya. Engkau tidak dapat mengatakan dengan cara yang sama, dimana tiram tersebut berisi mutiara.
Hikmah
Selasa, 12 Juni 2018 - 16:52 WIB
Ada sebuah kisah mengharukan tentang keteladanan keluarga Rasulullah SAW, yaitu Sayyidina Ali bin Abi Thalib. Kisah ini menjadi pelajaran penting, terlebih umat Islam akan merayakan Idul Fitri.
Dunia Islam
Sabtu, 02 Juli 2022 - 16:38 WIB
Banyak yang bertanya mengapa terjadi perbedaan waktu Hari Raya Idul Adha antara Indonesia dengan Arab Saudi. Agar tidak gagal paham, mari kita simak penjelasan berikut ini.
Muslimah
Rabu, 28 Juni 2023 - 11:44 WIB
Dalam melaksanakan salat, seorang muslimah dianjurkan lebih mempercantik diri dengan hiasan (pakaian yang pantas-red), terutama dalam salat Jumat, salat jamaah dan salat Id.
Muslimah
Kamis, 08 Oktober 2020 - 18:27 WIB
Kesuksesan adalah impian bagi setiap orang. Namun setiap orang memiliki persepsi yang berbeda-beda tentang kesuksesan. Ada yang mengartikan kesuksesan dengan banyaknya harta, karier yang cemerlang, pendidikan yang tinggi, dan lain-lain.
Hikmah
Rabu, 20 November 2024 - 19:33 WIB
Kisah indah ini hidup dalam tradisi lisan pelbagai bahasa, hampir selalu dituturkan di kalangan para darwis dan murid-muridnya. Kisah ini disinggung dalam buku Sir Fairfax Cartwright, Mystic Rose from Garden of the King.
Hikmah
Kamis, 20 April 2023 - 17:16 WIB
Salah satu sunnah pada Hari Raya Idulfitri adalah keluar dari rumah menuju lapangan sholat Id bagi kaum wanita dan anak-anak. Berikut hikmahnya.
Tausyiah
Rabu, 29 April 2020 - 08:28 WIB
Puasa adalah tempat untuk menggembleng diri, untuk mengontrol diri dari hawa nafsu kita. sesungguhnya puasa mengajarkan kepada kita untuk mampu tidak makan dan minum beberapa jam, padahal semestinya kita makan minum seenaknya.
Tips
Minggu, 16 Juli 2023 - 15:19 WIB
Doa Nabi Sulaiman untuk meminta kekayaan selalu dianggap sebagai salah satu doa yang paling efektif atau mujarab. Dengan menggunakan doa beliau, seseorang dapat memperoleh kekayaan dan kemakmuran yang besar.
Hikmah
Sabtu, 21 November 2020 - 09:18 WIB
Murid harus tahu bagaimana mematuhi, bukan semata ia harus taat. Pertanyaan apakah menjadi murid atau tidak, datang setelah seseorang tahu apa sesungguhnya murid.
Dunia Islam
Jum'at, 13 Januari 2023 - 17:51 WIB
Wieslaw Zejieski setelah memeluk Islam menambah namanya menjadi Ismail Wieslaw Zejieski. Sosiolog ini memilih memeluk Islam karena anggap Islam sebagai ideologi jalan tengah.
Hikmah
Minggu, 12 Maret 2023 - 09:50 WIB
Menurut al-Alousi, ada enam argumen yang digunakan para tokoh Ilmu Kalam untuk membuktikan tidak abadinya alam raya. Salah satunya argumen pengalaman. Berikut penjelasannya.
Dunia Islam
Minggu, 16 Juli 2023 - 20:12 WIB
Jemaah haji Indonesia sudah mulai tiba di Tanah Air tak terkecuali jemaah haji dari wilayah Kota Tangerang, Kabupaten Tangerang, dan Kota Tangerang Selatan (Tangsel).
Hikmah
Senin, 23 November 2020 - 06:27 WIB
Si Badui tertegun dan menangis, Aku bersaksi bahwa kau benar-benar cucu Nabi. Karena aku datang ke sini untuk menguji apakah silsilahmu dan sikapmu sesuai satu dengan yang lainnya.
Dunia Islam
Jum'at, 09 Juli 2021 - 10:10 WIB
Majelis Ulama Indonesia (MUI) menegaskan tak melarang pelaksanaan ibadah Idul Adha, baik berupa salat sunah atau pun kurban.
Tips
Jum'at, 23 Juni 2023 - 14:33 WIB
Berdoa di hari Jumat adalah sangat istimewa, karena sangat mustajab. Keistimewaan berdoa di hari Jumat ini disampaikan dalam hadis dari Abu Hurairah