Topik Terkait: Keutamaan Sabar (halaman 4)
Tausyiah
Kamis, 03 Desember 2020 - 23:00 WIB
Salah satu shalawat Nabi yang istimewa dan memiliki banyak keutamaan adalah Shalawat Thibbil Qulub atau Shalawat Syifa. Berikut keutamannya.
Tips
Selasa, 24 Januari 2023 - 09:29 WIB
Banyak keutamaan membaca Al-Quran surat az-Zumar. Surat ini termasuk Al-Matsani untuk Rasulullah SAW sebagai pengganti Injil. Nabi senantiasa membacanya setiap malam.
Hikmah
Kamis, 09 Desember 2021 - 09:30 WIB
Imran ibn Hathan bisa dikategorikan sebagai seorang lelaki yang berperawakan kurang baik. Selain gemuk, postur tubuhnya pendek. Meski demikian berhasil mempersunting seorang gadis rupawan.
Tausyiah
Sabtu, 07 November 2020 - 21:51 WIB
Ketika Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam mengalami tekanan dan celaan dari orang-orang kafir Quraisy, Allah Taala menurunkan surah ini untuk melapangkan hati beliau.
Hikmah
Jum'at, 31 Mei 2024 - 09:28 WIB
Pada 10 hari pertama bulan Dzulhijjah atau yang dikenal sebagai bulan haji tersebut, merupakan hari istimewa yang penuh keutamaan. Apa saja keutamaannya?
Tips
Minggu, 20 Juni 2021 - 05:00 WIB
Setiap muslim tidaklah boleh terlepas dari berzikir kepada Allah Taala. Sebab, zikir adalah kunci dari sekian banyak kebahagiaan di dunia maupun di akhirat sekaligus jalan terkabulnya hajat atau keinginan.
Tips
Minggu, 27 Juni 2021 - 09:17 WIB
Banyak keutamaan dari ibadah sholat sunnah taubat. Sholat ini dilakukan seorang muslim ketika merasa telah melakukan dosa dan ingin bertaubat untuk kembali ke jalan yang benar sesuai yang diperintahkan Allah Taala.
Muslimah
Kamis, 15 Juli 2021 - 09:08 WIB
Seorang suami memiliki kewajiban nafkah kepada istri dan anak-anaknya. Ia juga berkewajiban menafkahi orang tuanya. Namun, setelah menikah, seorang lelaki harus bisa bersikap adil dan bijak terhadap istrinya dan terhadap orangtuanya. Lantas mana yang harus didahulukan?
Tips
Senin, 05 Juni 2023 - 09:21 WIB
Di antara keutamaan Selawat Hajiyah adalah barangsiapa bersedia membacanya sebanyak lima kali setiap hari, maka dia diibaratkan telah menebus dirinya dari api neraka.
Tausyiah
Jum'at, 09 Juni 2023 - 05:10 WIB
Keutamaan menghafal Surat Al-Kahfi Ayat 1-10 termasuk amalan yang dianjurkan. Apalagi Hadis-hadis keutamaan Surat Al-Kahfi telah disepakati kesahihannya oleh para ulama.
Hikmah
Jum'at, 26 April 2024 - 15:43 WIB
Banyak keutamaan surat Al Waqiah serta faedah bila rutin membacanya. Surat ini dikenal sebagai surat Al-Quran yang mustajab mengatasi kesulitan ekonomi.
Tausyiah
Sabtu, 25 Maret 2023 - 23:29 WIB
Wudhu sebelum tidur merupakan sunnah yang di dalamnya terkandung keutamaan besar. Selain menyucikan kotoran, berwudhu sebelum tidur dapat meninggikan derajat seseorang di sisi Allah.
Muslimah
Minggu, 26 Januari 2025 - 08:46 WIB
Menikah di bulan Rajab ternyata memiliki banyak keutamaannya, karenanya seorang muslim dianjurkan untuk melangsungkan pernikahan. Benarkah demikian? Bagaimana dengan dalilnya?
Tips
Jum'at, 06 Januari 2023 - 12:51 WIB
Tak hanya manfaat fisik , puasa ayyamul bidh juga banyak faedahnya untuk psikis kita. Sedangkan keutamaan puasa sunnah ini tercantum dalam beberapa riwayat hadis Nabi Muhammad SAW.
Muslimah
Senin, 05 September 2022 - 10:40 WIB
Merawat anak sendirian, tentu saja bukan hal yang mudah, bahkan sangat berat jika dilakukan oleh seorang istri sendirian. Maka dari itu, jika seorang wanita atau janda tersebut berkenan untuk menikah kembali agar ada yang memberi nafkah sang anak, hal itu diperbolehkan.
Tausyiah
Rabu, 03 Maret 2021 - 09:27 WIB
Keutamaan shaf pertama dalam sholat berjamaah sungguh luar biasa. Seseorang yang mendapatkannya sangat beruntung karena mendapat fadhillah seperti yang disabdakan Rasulullah.
Hikmah
Selasa, 02 Januari 2024 - 08:04 WIB
Umat Islam dalam waktu dekat akan memasuki Bulan Rajab 1445 Hijriah. Rajab adalah satu dari empat bulan yang Allah sucikan atau dikenal dengan Asyhurul Hurum (bulan-bulan haram).
Tips
Kamis, 05 Januari 2023 - 19:39 WIB
Membaca Surat Ad-Dhukhan pada malam Jumat termasuk sunnah yang dianjurkan Nabi Muhammad SAW di samping membaca Surat Al-Kahfi. Berikut tiga keutamaannya.
Tips
Rabu, 26 Juli 2023 - 20:53 WIB
Surat Al-Falaq lengkap dengan arti dan keutamaan ini dianjurkan dibaca ketika hendak tidur maupun dalam sholat. Surat ini terdiri 5 ayat dan surat ke-113 dalam mushaf Al-Quran.
Tips
Jum'at, 26 November 2021 - 13:21 WIB
Keutamaan membaca Surat Al-Kahfi di hari Jumat atau di malam Jumat, akan mendpat berbagai pahala dan berkah, di antaranya, diampuni semua dosa di antara dua Jumat