Topik Terkait: Kisah Maryam (halaman 9)
Hikmah
Selasa, 07 Januari 2025 - 05:15 WIB
Dengan rutin membaca Surat Yasin, banyak orang merasakan keajaiban, di antaranya hajat mereka terkabul, urusan sulit dimudahkan, serta mendapatkan rahmat dan ampunan dari Allah SWT.
Hikmah
Rabu, 10 Mei 2023 - 18:08 WIB
Ketika Madinah mengalami musim paceklik Tahun 17 Hijriyah, Khalifah Umar ditemani seorang sahabatnya, Aslam berkeliling mengunjungi kampung terpencil di Madinah.
Hikmah
Selasa, 12 April 2022 - 14:32 WIB
Syariat yang Allah Subhanahu wa taala turunkan kepada umat Nabi Shallallahu alaihi wa sallam tidak untuk menyulitkan. Justru sebaliknya. Allah Taala menjadikan ketetapan-Nya agar sesuai dengan kemampuan setiap orang.
Hikmah
Kamis, 23 Januari 2020 - 05:15 WIB
Pada bagian pertama kita sudah menceritakan kisah Imron bin Husain radhiallahu anhu (RA) yang menderita penyakit buang air selama tiga puluh tahun tidak dapat bergerak dari tempat tidurnya.
Hikmah
Minggu, 06 September 2020 - 06:23 WIB
Keadilan ialah raja keselamatan. Lebih baik adil daripada melewatkan seluruh hidupmu dengan berlutut dan bersembah sujud dalam peribadatan lahiriah.
Hikmah
Kamis, 07 Desember 2023 - 16:45 WIB
Amr bin Ash adalah sahabat Nabi Muhammad SAW. Beliau dikenal sebagai pahlawan penakluk Mesir. Lebih dari itu, menurut Muhammad Husein Haekal, ia juga penakluk Yerusalem.
Hikmah
Jum'at, 01 Mei 2020 - 09:10 WIB
Bagaimana memperoleh rezeki kerap mengundang perbedaan pendapat dari banyak orang. Hal ini pula pernah menjadi perdebatan Imam Maliki dan Imam Syafii yang merupakan guru dan murid.
Hikmah
Minggu, 09 Oktober 2022 - 07:30 WIB
Imam Abdullah bin Mubarak rahimahullah (wafat 181 H) dikenal sebagai ulama besar dan dermawan di masa Tabiin. Setiap tahun beliau bersedekah Rp7 Miliar untuk fakir miskin.
Hikmah
Rabu, 08 Mei 2019 - 21:27 WIB
Dalam Kitab Syarah &lsquoUqudullijain karya Syekh Muhammad bin Umar An-Nawawi diceritakan banyak kisah-kisah para Nabi, aulia dan perempuan salehah.
Hikmah
Rabu, 05 Agustus 2020 - 06:27 WIB
Mereka yang percaya bahwa kemajuan spiritual semata-mata tergantung pada penguasaan hal-hal pahala dan siksa, sering kali dikejutkan oleh kisah Sufi tentang Isa ini.
Hikmah
Sabtu, 04 September 2021 - 19:13 WIB
Seorang lelaki miskin dan buta bernama Bakhtiar Baba, menyusun siasat untuk memperoleh uang yang cukup untuk masa depan istrinya dengan cara menipu raja.
Hikmah
Minggu, 02 Agustus 2020 - 06:31 WIB
Aku merasakan suatu kekuatan yang memaksaku bangun, mencari roti dan air itu, dan memakannya saat itu juga di sana. Dan itulah yang kulakukan semalam.
Dunia Islam
Sabtu, 11 November 2023 - 21:24 WIB
Masih ingat sosok Khalifah Umar bin Khattab dan Shalahuddin al-Ayyubi? Keduanya dikenal sebagai pahlawan pembebas Al-Aqsha (Baitul Maqdis) dalam sejarah Islam.
Hikmah
Senin, 01 Juni 2020 - 08:16 WIB
Sultan pun berkata kepada pengurus istana, beri ia seratus ekor domba, jadikan ia gembala kerajaan, lalu suruh ke gunung dan biarkan ia melakukan pekerjaannya.
Hikmah
Rabu, 09 September 2020 - 06:06 WIB
Jangan biarkan dirimu terbujuk oleh gemerlap yang kaulihat. Selama tubuh nafsumu menentangmu, hati-hatilah. Kau harus melawan musuh ini, dengan pedang di tangan.
Hikmah
Senin, 02 Januari 2023 - 10:04 WIB
Burung gagak sering dianggap mistis karena selalu dikaitkan dengan perihal kematian. Dan tahukah Anda, bahwa burung ini ternyata sudah ada sejak zaman Nabi Adam diturunkan ke bumi?
Hikmah
Senin, 17 Januari 2022 - 05:15 WIB
Perawatan Kakbah pada mulanya ditangani Nabi Ibrahim AS. Selepas beliau wafat, tugas ini diambil alih Nabi Ismail AS dan keluarganya. Namun sepeninggal Nabi Ismail, terjadi kudeta kaum Jurhum.
Hikmah
Sabtu, 28 Mei 2022 - 19:05 WIB
Mendengar kejujuran al-Jilani gerombolan perampok tersungkur jatuh di kakinya. Dan diceritakan, bahwa pemimpin perampok itulah muridnya yang pertama kali.
Hikmah
Rabu, 09 Desember 2020 - 22:09 WIB
Dalam rangka menutupi konspirasi kejahatan yang mereka lakukan, para saudara Nabi Yusuf melucuti baju beliau dan kemudian melumurinya dengan darah palsu dari darah domba.
Hikmah
Rabu, 21 April 2021 - 13:40 WIB
Kisah ini termaktub dalam kitab Qishashul Anbiya. Ali bin Abu Thalib berkisah setelah ditanya seorang pendeta Yahudi yang ingin menguji kebenaran Islam.