Topik Terkait: Mainan Anak (halaman 12)
Tips
Sabtu, 04 Maret 2023 - 05:15 WIB
Memiliki keturunan pasti didambakan pasangan keluarga, apalagi yang baru menikah. Salah satu keinginan itu, yakni dikaruniai anak laki-laki
Tausyiah
Senin, 11 September 2023 - 12:45 WIB
Seorang anak yang durhaka kepada kedua orang tuanya kemudian kedua orang tuanya tersebut mendoakan kejelekan, maka doa kedua orang tua tersebut bisa dikabulkan oleh Allah Taala.
Muslimah
Senin, 22 Februari 2021 - 07:02 WIB
Bagi orang tua, keturunan atau anak yang shalih adalah harapan dan anugerah terindah dalam hidup. Terutama ketika orang tua telah tiada, ia akan terus mendapatkan manfaat dari anaknya.
Muslimah
Rabu, 30 Agustus 2023 - 09:22 WIB
Setiap nanusia akan melewati fase-fase kehidupan, artinya ada perkembangan yang terjadi. Demikian juga, dengan anak-anak kita mengalami fase-fase perkembangan tersebut.
Hikmah
Sabtu, 18 November 2023 - 13:01 WIB
Nabi Ibrahim as populer hanya memiliki 2 orang istri yakni Siti Hajar dan Siti Sarah dan memiliki 2 orang putra, Nabi Ismail dan Nabi Ishaq. Padahal sesungguhnya Kekasih Allah ini memiliki 4 orang istri, 13 orang anak.
Dunia Islam
Rabu, 27 Maret 2024 - 17:38 WIB
Anak-anak di Arab Saudi berdandan dan menyiapkan keranjang mereka untuk merayakan Gargeean, hari raya yang terjadi dua kali dalam satu tahun Islam pada tanggal 15 Syaban dan 15 Ramadan.
Tausyiah
Selasa, 14 Maret 2023 - 05:15 WIB
Setidaknya ada 5 konsep kisah al-Quran dalam meningkatkan spiritual anak, yakni konsep irsyad, konsep dialogis, konsep hikmah dan itibar, konsep dzikra, konsep takhwif dan tahdzir.
Tips
Minggu, 02 Januari 2022 - 07:16 WIB
Doa orang tua merupakan salah satu doa yang sangat mustajab, baik doa kebaikan maupun doa keburukan. Bila doa kebaikan, pasti anak akan bahagia. Bagaimana bila sebaliknya?
Muslimah
Selasa, 05 Januari 2021 - 19:00 WIB
Sering mencela dan mencaci anak itu akan menimbulkan penyesalan. Apalagi secara umum seorang mukmin bukanlah orang yang tukang mencela dan melaknat.
Hikmah
Jum'at, 13 November 2020 - 15:05 WIB
Perkara kedua yang diselewengkan adalah klaim Taurat bahwa kisah ini terjadi pada masa raja Sulaiman, setelah wafatnya Dawud. Yang benar adalah bahwa kisah ini terjadi pada zaman Dawud.
Muslimah
Sabtu, 17 Juni 2023 - 07:54 WIB
Generasi salaf adalah generasi terbaik dari umat Islam. Secara istilah, yang dimaksud salaf adalah tiga generasi awal umat Islam yang merupakan generasi terbaik, yaitu para sahabat Nabi, para tabiin, dan tabiut tabiin
Tausiyah
Jum'at, 19 Juni 2015 - 09:00 WIB
Saat menikah, saya terngiang akan sabda Baginda Rasulullah SAW yang berbunyi, &ldquoTazawwaju Al Waduuda Al Waluud&hellip., Nikahilah wanita yang penyayang dan punya anak banyak...
Hikmah
Minggu, 14 Agustus 2022 - 10:14 WIB
Ada tiga orang yang akan dibunuh dalam kejayaan kalian, dan semuanya anak khalifah, tetapi tidak seorang pun yang terkena, begitu penggalan sebuah hadis.
Muslimah
Selasa, 27 Oktober 2020 - 12:30 WIB
Mendidik karakter ikhlas kepada anak juga butuh kesungguhan, latihan, dan difahamkan terus menerus agar anak ikhlas dalam menuntut ilmu dan juga ikhlas dalam beribadah.
Muslimah
Senin, 01 Agustus 2022 - 09:30 WIB
Mendoakan anak agar tumbuh berkembang menjadi anak saleh adalah kewajiban orang tua. Apalagi semua dan setiap orang beriman menginginkan anaknya menjadi anak yang saleh.
Muslimah
Selasa, 24 Mei 2022 - 16:21 WIB
Dalam Islam, kewajiban menutup aurat hanya dibebankan bagi umat muslim yang telah mukallaf (seorang muslim yang dikenai kewajiban atau perintah dan menjauhi larangan agama), yakni mereka yang telah mencapai usia baligh dan berakal sehat (tidak gila).
Hikmah
Minggu, 26 November 2023 - 07:40 WIB
Qabil diperintahkan untuk menikahi kembaran Habil dan Habil diperintahkan menikahi saudara perempuan Qabil, namun Qabil lebih memilih saudara perempuan kembarannya sendiri.
Muslimah
Kamis, 05 Januari 2023 - 09:37 WIB
Banyak kasus anak yang bandel, susah diatur, memberontak, suka membantah dan perilaku yang tidak menyenangkan kedua orang tuanya. Bagaimana seharusnya sikap orang tua?
Hikmah
Sabtu, 22 Juli 2023 - 04:11 WIB
Bagi seseorang yang sedang hamil, agar memperoleh keturunan yang saleh dan salehah hendaknya ia berdoa kepada Allah dengan wasilah membaca Surat As-Sajadah ayat 7-9
Muslimah
Selasa, 16 Agustus 2022 - 08:02 WIB
Jadikan Al-Quran sebagai pegangan sekaligus pedoman hidup dalam keluarga. Karena dengan Al-Quran kita bisa menjadi pribadi yang dicintai Allah Taala.