Topik Terkait: Malam Turunnya Alquran (halaman 23)
Tausyiah
Rabu, 12 Agustus 2020 - 05:00 WIB
Al-Quran tidak menyebut kata Dajjal baik secara eksplisit maupun implisit. Namun setidaknya ada empat pendapat dari para ulama perihal masalah ini.
Hikmah
Senin, 07 Agustus 2023 - 11:54 WIB
Surat Muhammad ayat 8-9, misalnya, dapat dijadikan wasilah atau doa agar dapat mengalahkan musuh. Adapun caranya yaitu dengan membaca ayat tersebut secara rutin dan istikamah.
Tips
Senin, 29 Juli 2024 - 20:22 WIB
Hukum Tajwid Surat Ibrahim ayat 1-4 antara lain: Mad lazim harfi musyba mukhaffaf, Mad ashli, Alif lam, dan sebagainya. Berikut ini hukum tajwid Surat Ibrahim ayat 1-4 dikutip dari laman Tahsin.
Hikmah
Rabu, 30 Agustus 2023 - 12:26 WIB
Khasiat dan keistimewaan Surat Al-Fajr: barangsiapa membacanya sebelas kali kemudian dia menggauli istrinya maka dia akan mendapatkan anak yang sangat menyenangkannya.
Tausyiah
Kamis, 09 Desember 2021 - 17:42 WIB
Surat Yasin ayat 30-31 mengingatkan akan pentingnya mengambil hikmah kisah-kisah terdahulu. Dua ayat ini menyinggung orang-orang yang mengolok-olok para utusan Allah SWT.
Muslimah
Selasa, 09 Maret 2021 - 14:50 WIB
Ada kisah-kisah dalam Al Quran yang berlatar di kota-kota yang juga mengandung hikmah sekaligus menjadi saksi bagaimana suatu kaum melewati sejarah kegemilangannya.
Tausyiah
Sabtu, 23 November 2024 - 19:38 WIB
Sebagian ulama menilai penganut Rasional sangat memperluas penggunaan metafora dengan menggunakan pemahaman tamsil atau perumpamaan bagi ayat-ayat al-Quran
Tausyiah
Sabtu, 04 September 2021 - 18:46 WIB
Dalam buku Dahsyatnya Hari Kiamat karya Ibnu Katsir dipaparkan sejumlah ayat dan hadis yang menceritakan turunnya Isa AS ke bumi sebelum kiamat datang.
Tausyiah
Selasa, 08 Maret 2022 - 16:28 WIB
Hadis pada umumnya disampaikan oleh orang per orang dan itu pun seringkali dengan redaksi yang sedikit berbeda dengan redaksi yang diucapkan oleh Nabi SAW.
Tausyiah
Senin, 10 Agustus 2020 - 05:00 WIB
Terdapat banyak ayat dalam Al Quran yang mengabarkan akan diterimanya tobat orang-orang yang melakukan tobat jika tobat mereka tulus, dengan banyak redaksi.
Tausyiah
Selasa, 29 September 2020 - 21:54 WIB
Dari 114 surah yang diabadikan dalam Al-Quran, ada satu surah yang agung dan sangat populer di kalangan umat Islam. Allah Taala mengawali surah itu dengan salah satu kalimat Asmaul Husna.
Muslimah
Kamis, 15 Oktober 2020 - 18:55 WIB
Dalam Islam, setiap perkawinan diikat dengan pemberian harta dari laki-laki kepada pihak perempuan. Pemberian itu sering disebut dengan istilah mahar atau maskawin. Adakah istilah mahar ini dalam Al-Quran?
Hikmah
Rabu, 25 September 2024 - 08:10 WIB
Kata basyar terambil dari akar kata yang pada mulanya berarti penampakan sesuatu dengan baik dan indah. Dari akar kata yang sama lahir kata basyarah yang berarti kulit.
Hikmah
Selasa, 15 Agustus 2023 - 11:40 WIB
Khusus keistimewaan Surat As-Shaf, Sayyid Muhammad Taqi Al-Muqaddam mengatakan, barangsiapa yang rajin membacanya saat bepergian maka dia akan dilindungi sampai dia kembali.
Tausyiah
Senin, 25 Juli 2022 - 18:45 WIB
Tatkala Muawiyah bin Abi Sufyan menggantikan Ali ibn Abi Thalib sebagai khalifah, ia menulis surat kepada salah seorang sahabat Nabi, menanyakan, Apakah doa yang dibaca Nabi setiap selesai sholat?
Tausyiah
Kamis, 13 Januari 2022 - 20:31 WIB
Surat Yasin ayat 53-54 termasuk dalam kelompok ayat yang membicarakan tentang keingkaran orang-orang kafir terhadap hari kebangkitan serta peneguhan kebenaran hari kebangkitan tersebut.
Hikmah
Kamis, 17 Agustus 2023 - 19:40 WIB
Barangsiapa yang membacanya, maka Allah akan menghindarkannya dari mati secara tiba-tiba. Ia menghadap penguasa yang zalim, maka Allah akan menghalangi keburukan penguasa itu darinya.
Muslimah
Minggu, 05 Juli 2020 - 16:17 WIB
Terlalu vegetarian atau terlalu berlebihan mengonsumsi makanan hewani bisa jadi tidak baik bagi tubuh. Al Quran telah menjelaskan semuanya tentang makanan sehat.
Hikmah
Selasa, 25 Juli 2023 - 17:07 WIB
Kali ini saya ingin menggambarkan sedikit situasi dua malam pertama Hijrah Rasulullah ? yang sangat menegangkan itu. Hijrah menjadi sangat penting dalam rentetan peristiwa sejarah Islam.
Tausyiah
Selasa, 25 Juni 2024 - 17:22 WIB
Makanan mempunyai pengaruh yang sangat besar terhadap pertumbuhan dan kesehatan jasmani manusia. Lalu bagaimana pengaruhnya terhadap jiwa manusia?