Topik Terkait: Menggembirakan Hati Mukmin (halaman 22)
Tips
Minggu, 09 Juli 2023 - 03:59 WIB
Surah Al-Muminun ayat 97-98 bisa dijadikan wasilah atau doa menenangkan hati. Apabila sedang dalam keadaan ragu, gundah, galau dan gelisah, hendaklah membaca Surah Al-Muminun ayat 97-98.
Tausyiah
Rabu, 01 Februari 2023 - 22:47 WIB
Suka pujian, gila popularitas, pengen dikenal dan selalu ingin ditokohkan adalah salah satu penyakit yang berbahaya. Apabila tidak segera diobati maka dapat menyebabkan celaka.
Tausyiah
Minggu, 03 Mei 2020 - 14:00 WIB
Dai yang juga Penggagas Jurus Sehat Rasulullah (JRS) Ustaz Dokter (dr) Zaidul Akbar mengemukakan fadhillah (keutamaan) menahan lapar. Para ulama terdahulu memilih lapar daripada kenyang.
Muslimah
Senin, 07 November 2022 - 15:53 WIB
Jujur adalah kunci kebahagiaan, karenanya jika ingin anak-anak kita berbahagia di kehidupannya, maka menanamkan sikap jujur adalah kuncinya.
Tips
Sabtu, 25 Desember 2021 - 07:38 WIB
Salah satu cara setan menyesatkan manusia yakni dengan melalaikan manusia dari shalat. Setan akan senantiasa menggoda manusia agar salatnya tidak sempurna bahkan membujuk manusia agar ringan meninggalkan shalat.
Tausyiah
Kamis, 14 Mei 2020 - 03:19 WIB
Riya membatalkan amalan atau menghilangkan amalan-amalan kebaikan kita. Hal ini dikarenakan niat kita bukan dilakukan karena keikhlasan pada Allah.
Hikmah
Senin, 04 Oktober 2021 - 17:55 WIB
Hindun binti Utbah adalah arsitek pembunuh Hamzah bin Abdul Muthalib. Sejak peristiwa Perang Uhud, ia berjuluk Si Pemakan Hati. Di akhir hayatnya dia menjadi muslimah yang salehah.
Muslimah
Kamis, 14 Desember 2023 - 10:20 WIB
Zubaidah binti Abu Jafar al-Mansur, namanya memang tidak sepopuler suaminya yang seorang khalifah, yakni Khalifah Harun Al Rasyid. Namun perannya begitu berarti dibalik kesuksesan suaminya itu.
Tausyiah
Minggu, 13 Oktober 2024 - 13:41 WIB
Syaikh al-Qardhawi mengatakan sesungguhnya orang yang berbangga terhadap dirinya sendiri tidak akan dapat melihat aib yang ada pada dirinya walaupun aib itu sangat besar.
Tausyiah
Sabtu, 03 April 2021 - 19:55 WIB
Meskipun sebagian ahli menyebut hadis ini berstatus dhaif, kandungannya masih bisa diamalkan karena berkaitan dengan fadhailul amal (keutamaan amal).
Tips
Minggu, 07 Mei 2023 - 12:33 WIB
Penyakit ain adalah gangguan yang disebabkan oleh pandangan mata. Seorang yang memandang dapat menimbulkan gangguan pada yang dipandangnya. Berikut doa perlindungannya.
Muslimah
Jum'at, 07 Januari 2022 - 09:00 WIB
Dalam pandangan Islam, seorang anak adalah qurrota ayun atau penyejuk hati. Qurrotu ayun adalah menyejukkan pandangan mata karena sejak dini, anak telah diarahkan kepada jalan Allah Subhanahu wa Taala.
Muslimah
Selasa, 04 Agustus 2020 - 12:50 WIB
Firaun dikenal sebagai raja yang dihukumi Allah sebagai raja fasik yang mengaku sebagai tuhan. Tidak demikian dengan istrinya Asiyah. Ia justru mendapat rahmah dan.kasih sayang dari Allah sehingga dijamin masuk surga.
Muslimah
Rabu, 12 Agustus 2020 - 09:40 WIB
Sebagian dari kaum perempuan, ada yang mempunyai sifat seperti bunglon. Setiap hari selalu berubah warna. Dia datang kepada orang-orang dengan warna tertentu, kemudian pergi kepada orang lain dengan warna lainnya
Tausyiah
Senin, 23 Mei 2022 - 16:22 WIB
Seorang mukmin dalam kuburnya, ketika melihat surga yang disiapkan Allah, berkata, Ya Tuhan, segerakanlah terjadinya kiamat agar aku tidak kembali ke keluarga dan hartaku!
Tausyiah
Selasa, 16 Agustus 2022 - 06:30 WIB
Salah seorang masyaikh ditanya tentang apa Kalam terindah yang pernah ia baca. Kemudian beliau menjawab sebuah Kalam yang diriwayatkan Imam Ibnul Jauzy.
Dunia Islam
Minggu, 30 Juni 2024 - 10:59 WIB
Cahaya Hati Indonesia hari ini kembali hadir menyapa pemirsa di rumah dengan beragam tema menarik yang menginspirasi.
Tausyiah
Senin, 12 Juli 2021 - 07:15 WIB
Pengasuh Ponpes Al-Hawthoh Al-Jindaniyah Habib Ahmad bin Novel bin Salim Jindan berpesan agar jangan pernah menganggap diri kita lebih baik dari orang lain.
Muslimah
Kamis, 24 September 2020 - 17:37 WIB
Bentuk penyelewengan dalam masalah akidah ini, tanpa disadari sering dikerjakan oleh sebagian kaum perempuan yakni adalah tathayyur (menggantungkan nasib dengan burung) dan tasyaum (menganggap sial).
Dunia Islam
Jum'at, 13 Januari 2023 - 12:17 WIB
Kisah perang Hunain : sejarah, strategi, dan pelajaran untuk kaum muslimin menjadi kisah sejarah perang yang sangat heroik yang kisahnya diabadikan dalam Al-Quran.