Topik Terkait: Nafsu Dalam Alquran (halaman 30)
Tausyiah
Jum'at, 21 Januari 2022 - 10:17 WIB
Surat Yasin ayat 62 berisi peringatan bahwa setan adalah musuh yang nyata. Hendaknya umat manusia menggunakan akal pikirannya agar tidak tergoda tipu daya setan.
Tausyiah
Selasa, 18 Juli 2023 - 05:15 WIB
Sesungguhnya Al-Quran itu ingin menanamkan di dalam pikiran setiap mukmin dan di dalam hatinya rasa keindahan yang terbentang di seluruh penjuru dunia, baik dari atas, dari bawah maupun dari sekelilingnya.
Tausyiah
Rabu, 10 Januari 2024 - 09:45 WIB
Ikatan ini terjalin antara sang penguasa dengan Allah SWT di satu pihak dan dengan masyarakatnya di pihak lain. Perjanjian dengan Allah dinamai oleh-Nya dalam Al-Quran dengan ahd.
Muslimah
Minggu, 24 Oktober 2021 - 05:15 WIB
Fungsi niat sangatlah penting dalam melaksanakan amal ibadah. Karena itu, setiap muslim dan muslimah harus senantiasa memperbaiki dan selalu meluruskan niat dalam ibadahnya, yaitu ikhlas hanya untuk Allah semata.
Hikmah
Jum'at, 22 Oktober 2021 - 09:02 WIB
Ada sejumlah komoditas yang disebut dalam Al-Quran. Tak sedikit mereka yang menekuni bisnis yang terkait dengan komoditas tersebut menjadi kaya.
Tausyiah
Senin, 24 Oktober 2022 - 10:03 WIB
Kisah jin dan manusia bekerja sama menjelang kiamat dikisahkan Ibnu Katsir saat menafsirkan Al-Quran surat At-Takwir, ayat 1-14. Berikut penjelasannya.
Hikmah
Rabu, 07 Juni 2017 - 13:33 WIB
Kebutaan mata tidak menyurutkan semangat Ayu Fajar Lestari (17), hafizah tunanetra, untuk mengajak kaum muslim menghafal Alquran.
Muslimah
Senin, 02 Oktober 2023 - 09:35 WIB
Sebagai muslimah, sudah sepatutnya kita memahami adab dalam berhias. Adanya adab berhias dalam Islam ini semata-mata untuk memberikan kebaikan sekaligus menunjukkan salah satu karakter atau ciri-ciri beriman kepada Allah.
Hikmah
Rabu, 07 Februari 2024 - 15:56 WIB
Peran pemimpin sungguh sangat menentukan dalam kehidupan masyarakat, rusak rakyat karena rusak penguasa dan rusak penguasa karena rusak ulamanya.
Tausyiah
Selasa, 31 Januari 2023 - 15:41 WIB
Pengasuh Lembaga Pengembangan Dakwah Al-Bahjah Cirebon, KH Yahya Zainul Maarif atau yang akrab disapa Buya Yahya menjelaskan hukum membakar mushaf Al-Quran.
Hikmah
Kamis, 07 November 2024 - 17:02 WIB
Kisah Nabi Yusuf yang penuh dengan keteladanan menarik diketahui. Umat Muslim bisa ikut membacanya untuk menambah wawasan sekaligus mengambil hal-hal baik yang terkandung di dalamnya.
Tausyiah
Kamis, 24 November 2022 - 08:30 WIB
Gempa yang terjadi di beberapa tempat di dunia, merupakan tanda dan ayat-ayat kekuasaan Allah Taala yang digunakan sebagai peringatan bagi para hamba-Nya bahwa adalah Rabb yang Maha berkuasa atas segalanya
Tausyiah
Selasa, 12 Mei 2020 - 17:06 WIB
Sayyidina Ali berkata, barang siapa yang mengikuti hawa nafsunya, maka hawa nafsunya itu akan membutakannya, menulikannya, menghinakannya dan menyesatkannya.
Tausyiah
Minggu, 07 Mei 2023 - 08:40 WIB
Apalah artinya berukhuwah jika kamu tidak membantu saudaramu ketika memerlukan dan menolongnya ketika dia ditimpa oleh cobaan, serta belas kasihan kepadanya ketika ia lemah.
Tausyiah
Rabu, 30 Agustus 2023 - 07:01 WIB
Tadabbur ayat kali membahas tentang makanan yang dihalalkan Allah dalam Surat Al-Maidah ayat 4. Makanan yang halal ini adalah makanan yang baik-baik berdasarkan syariat.
Tausyiah
Selasa, 20 Desember 2022 - 11:30 WIB
Fadhilah surat Yasin ayat 82 sangat banyak. Sering membaca surah Yasin atau kalimat kun fayakun, akan memberikan banyak manfaat layaknya manfaat membaca Al Quran pada orang yang membacanya.
Muslimah
Kamis, 21 Oktober 2021 - 16:23 WIB
Bolehkan mencari teman curhat? Dalam faktanya, banyak orang ketika curhat atau curahan hati ini justru mencari orang lain untuk mendengarkannya. Ada yang mencari keluarga, teman bahkan teman lawan jenisnya.
Hikmah
Senin, 26 Juni 2023 - 06:16 WIB
Siapa saja yang menghendaki memiliki anak yang soleh solehah, maka biasakan membaca Surat Yusuf ayat ke-68 secara istiqamah dan ikhlas setelah selesai mendirikan salat fardhu.
Tausyiah
Sabtu, 11 Maret 2023 - 16:41 WIB
Lezaliman terbagi dua: Pertama, zalim seorang hamba terhadap dirinya sendiri dan kezaliman yang paling besar adalah syirik atau mempersekutukan Allah SWT. Kedua, kezaliman seorang hamba terhadap orang lain.
Hikmah
Jum'at, 18 Agustus 2023 - 09:21 WIB
Hendaklah dibaca di hadapan orang yang sakit, orang yang terkena sengatan binatang, dan orang yang terkena insomnia, insya Allah gangguan yang menimpa mereka akan hilang.