Topik Terkait: Penduduk Surga (halaman 5)
Muslimah
Rabu, 19 Agustus 2020 - 20:05 WIB
Sebaik-baik tempat bagi seorang Muslim adalah surga. Yang disediakan Allah bagi orang-orang yang beriman. Surga yang begitu nikmat, dan tidak ada bandingannya dengan kenikmatan di dunia.
Hikmah
Selasa, 03 Oktober 2023 - 14:41 WIB
Orang-orang yang dapat masuk ke dalam surga ini adalah golongan yang memiliki iman yang kuat, dapat mengamalkan ayat-ayat Al-Quran dalam kehidupan sehari-hari.
Tips
Senin, 13 Desember 2021 - 08:20 WIB
Ketika ada orang yang bertanya kepada kita, bagaimana jalan untuk menggapai surga, tentu kita akan menjawabnya sesuai dengan tuntunan Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam.
Muslimah
Kamis, 18 Juli 2024 - 10:39 WIB
Sejarah Islam pernah mencatat wanita-wanita mulia yang Allah Subhanahu wa taala jamin masuk surga. Bahkan ada yang tercantum dalam Al-Quran sebagai wanita mulia. Siapa saja mereka?
Tausyiah
Sabtu, 28 Oktober 2023 - 20:19 WIB
Dalam Hadis disebutkan ada tiga golongan manusia yang diancam tidak mendapatkan surga. Orang yang telah melakukan dosa ini tidak akan diampuni Allah kecuali taubat nashuha.
Tausyiah
Senin, 29 Juni 2020 - 05:00 WIB
Allah berfirman, mata tidak melihat, tidak pula telinga mendengarnya, tak pernah pula terlintas dalam hati manusia apa-apa yang disiapkan bagi orang-orang yang takwa.
Tausyiah
Kamis, 18 Maret 2021 - 16:34 WIB
Rasulullah SAW pernah berkisah tentang dua orang bersaudara dari kalangan Bani Israil. Yang satu sering berbuat dosa, sementara yang lain sebaliknya: sangat tekun beribadah.
Tausyiah
Kamis, 14 September 2023 - 12:58 WIB
Al Quran banyak menjelaskan tentang surga dalam ayat-ayatnya. Salah satunya bagaimana surga atau disebut juga Al-Jannah memiliki nama dan tingkatan, selain itu setiap surga berbeda pula kenikmatannya.
Tips
Jum'at, 25 Maret 2022 - 21:25 WIB
Kenikmatan surga, adalah puncak segala kebahagiaan dan kenikmatan bagi seorang yang beriman. Saking nikmatnya, kebahagiaan surga tak terjangkau bayangan dan dugaan manusia.
Tausyiah
Minggu, 08 November 2020 - 23:00 WIB
Dalam Hadis Al-Bukhari, sekiranya seorang bidadari surga diturunkan ke dunia, ia akan menyinari langit dan bumi dan memenuhi antara langit dan bumi dengan aroma yang harum semerbak.
Hikmah
Selasa, 09 Februari 2021 - 07:28 WIB
Jumlah anggota pasukan Khawarij lebih kurang 1.500 orang, termasuk anggota pasukan penunggang kuda. Kebanyakan mereka tewas dan tinggal 400 orang begitu perahg usai.
Muslimah
Minggu, 11 Oktober 2020 - 06:59 WIB
Soal jumlah perempuan yang mendominasi neraka, sering sekali dibicarakan. Lantas bagaimana dengan jumlah penghuni surga? Akankah perempuan juga mendominasi sebagai penghuni surga atau sebaliknya dari jumlah laki-laki?
Hikmah
Selasa, 22 September 2020 - 21:17 WIB
Dari ratusan ribu jumlah sahabat Nabi, ada 10 sahabat yang dijamin masuk surga lewat lisan Nabi Muhammad. Siapa saja mereka? Berikut sabda Nabi yang diriwayatkan Imam At-Tirmidzi.
Tips
Selasa, 07 Desember 2021 - 17:42 WIB
Menyambung silaturahmi atau silaturahim adalah termasuk salah satu kewajiban kaum muslimin yang harus ditunaikan. Banyak cara untuk menyambung tali silaturahmi tersebut.
Muslimah
Selasa, 04 Juli 2023 - 10:47 WIB
Sosok bidadari diciptakan tanpa celah, tiada bandingannya jika bersanding dengan perempuan-perempuan dunia, karena bidadari surga tak memiliki masa yang memudarkan kecantikannya.
Tausyiah
Selasa, 10 November 2020 - 07:30 WIB
Sewangi-wanginya aroma parfum di dunia tak ada yang dapat menandingi baunya surga. Dalam satu hadis, Rasulullah bersabda: Tanah surga itu licin putih, kasturi murni.
Tausyiah
Kamis, 20 Januari 2022 - 10:55 WIB
Surah Yasin ayat 58-59 menerangkan sambutan Allah untuk penguni surga sekaligus respon-Nya terhadap penghuni neraka. Di sini juga tergambar perpisahan penghuni surga dan para pendosa.
Tausyiah
Jum'at, 02 Oktober 2020 - 13:48 WIB
Barangsiapa meninggal dalam keadaan bertauhid, yaitu sebelum menghembuskan nafasnya yang terakhir dia berikrar dan mengucapkan dua kalimat Syahadat, maka dia berhak masuk surga-Nya.
Tausyiah
Jum'at, 11 Juni 2021 - 20:18 WIB
Hakekat akhirat itu tidak ada yang mengetahuinya melainkan Allah Taala. Namun, setiap orang akan menjumpai perkara akhirat pada hari kiamat apabila mereka menyaksikan secara langsung.
Muslimah
Selasa, 05 Juli 2022 - 07:48 WIB
Seorang muslimah memiliki amalan dasar yang akan memudahkannya masuk surga. Rasulullah SAW mengingatkan bahwa seorang perempuan bisa memilih masuk surga dari pintu mana saja, asalkan menunaikan amalan tersebut.