Topik Terkait: Penduduk Surga (halaman 10)
Tausyiah
Jum'at, 03 Desember 2021 - 19:07 WIB
Surat Yasin Ayat 28-29 menjelaskan tentang nasib orang-orang yang mendustakan Habib an-Najjar dan para rasul yang menyampaikan dakwah tentang kebenaran.
Tips
Jum'at, 17 November 2023 - 10:40 WIB
Berikut ini adalah hadis Arbain ke-22 dari 42 daftar hadis Arbain karangan Imam Nawawi . Meski bernama Arban (berarti 40), kitab ini tak memuat hadis dengan jumlah persis 40, melainkan 42 hadis.
Hikmah
Senin, 29 Mei 2023 - 08:59 WIB
Orang mukmin yang melaksanakan haji dengan cara tersebut, maka Allah akan mengampuni dosa-dosanya. Sebab ketika dia meninggalkan rafats dan perbuatan fasik, maka dia telah bertobat kepada Allah dengan taubatan nashuha.
Muslimah
Kamis, 20 Juli 2023 - 14:37 WIB
Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam mengabarkan kepada kaum wanita bahwa mereka bisa masuk surga lewat pintu mana saja, asalkan memenuhi kriteria. Selain itu, ada amalan bagi mereka yang ganjarannya langsung surga.
Tips
Senin, 03 April 2023 - 16:40 WIB
Buka puasa bersama atau bukber lazim diselenggarakan banyak pihak di masa Ramadan. Selain menggalang silaturahim, pahala memberi makan untuk berbuka puasa amat besar.
Tausyiah
Jum'at, 21 Oktober 2022 - 16:27 WIB
Ibnu Katsir dalam tafsirnya tatkala menafsirkan surat Maryam ayat 72 memberikan gambaran bagaimana proses penyelamatan orang-orang beriman yang sempat memasuki neraka.
Tips
Jum'at, 02 Februari 2024 - 09:18 WIB
Amalan yang paling dicintai Allah dan Rasul-Nya di hari Jumat adalah memperbanyak selawat. Ada nilai ketika seseorang memperbanyak selawat pada malam dan Hari Jumat.
Tausyiah
Kamis, 18 Maret 2021 - 05:00 WIB
Ternyata surga (Al-Jannah) tak sabar menanti kedatangan umat muslim dan kaum beriman. Surga menyampaikan seruan yang indah tatkala Nabi Muhammad melihat surga ketika Miraj ke Sidratul Muntaha.
Hikmah
Selasa, 05 Mei 2020 - 02:54 WIB
Tausyiah
Minggu, 28 April 2024 - 09:18 WIB
Bagaimana hukumnya orang yang semasa hidupnya selalu mengerjakan maksiat, akan tetapi pada akhir hayatnya (ketika sakaratul maut) dia mengucapkan dua kalimat Syahadat?
Hikmah
Sabtu, 11 September 2021 - 19:12 WIB
Kisah tobat sang pembunuh 100 orang ini membuat Malaikat Malik dan Malaikat Ridwan berebut. Malik hendak memasukkan ke neraka, sedangkan Ridwan berniat memasukkan ke Surga.
Hikmah
Minggu, 21 Mei 2023 - 09:27 WIB
Kisah sahabat Nabi satu ini dikenal tajir melintir. Harta Kekayaannya tak pernah habis walupun selalu dikeluarkannya di jalan Allah. Beliau dijamin surga namun masuk dalam cara merangkak,
Dunia Islam
Minggu, 30 Juni 2024 - 08:48 WIB
Jemaah maupun petugas yang sudah berjejer antre dari sekitar bab (pintu) 360 Masjid Nabawi pun segera masuk ke pintu Raudhah. Derap kaki yang bergegas terdengar seiring membaurnya jemaah mencari barisan antrean.
Tips
Minggu, 22 Mei 2022 - 20:47 WIB
Dalam satu unggahan video di kanal Youtube Mysharech, Syaikh Ali Jaber mengungkap rahasia membaca Surat Al-Ikhlas. Beliau memberikan amalan mengenai Surat Al-Ikhlas ini.
Muslimah
Kamis, 15 Oktober 2020 - 06:37 WIB
Apabila kaum muslimah seanng mengerjakan amalan-amalan agama, maka akan berpengaruh kepada anak-anak mereka. Sayangnya pada zaman ini anak- anak telah dididik dalam lingkungan yang jauh dari suasana itu.
Tips
Kamis, 25 Januari 2024 - 10:15 WIB
Ada banyak keutamaan dan manfaat puasa ayyamul bidh (puasa sunnah yang dilakukan pada pertengahan bulan hijriah). Tak hanya, manfaat fisik juga banyak faedahnya untuk psikis kita.
Hikmah
Selasa, 12 Januari 2021 - 11:14 WIB
Abdullah bin Salam radhiyallahu anhu adalah seorang Sahabat Nabi bernama asli Hushain bin Salam bin Harits. Beliau adalah seorang pemuka Yahudi yang memeluk Islam.
Hikmah
Jum'at, 18 Mei 2018 - 15:08 WIB
Kalimat Alhamdulillah (tahmid) memiliki keutamaan (fadillah) yang sangat besar. Allah SWT menjadikan kalimat ini salah satu ayat pembuka Alquran (Surah Al-Fatihah).
Tausyiah
Senin, 22 Mei 2023 - 15:18 WIB
Pengasuh Mahad Subuluna Bontang Kalimantan Timur Ustaz Ahmad Syahrin Thoriq menerangkan gambaran kenikmatan surga tak bisa dibayangkan oleh siapapun.
Hikmah
Rabu, 13 April 2022 - 15:05 WIB
Ia tergolong bagian dari Assabiqun Al-Awwalun. Perjuangan heroik Thalhah menyelamatkan Rasulullah SAW dalam perang Uhud mendapat pujian para sahabat Nabi lainnya.