Topik Terkait: Penyimpangan Agama (halaman 2)
Tausyiah
Minggu, 15 Januari 2023 - 14:52 WIB
Semua agama yang benar adalah agama yang mengajarkan sikap pasrah kepada Tuhan, maka tidak ada agama atau sikap keagamaan yang bakal diterima Tuhan selain sikap pasrah kepada Tuhan atau Islam itu.
Tausyiah
Kamis, 30 November 2023 - 15:36 WIB
Seseorang yang berdoa kepada orang yang sudah mati dengan harapan memperoleh manfaat atau dijauhkan dari bahaya, tidak akan menuai hasil apapun selain kerusakan agama (keyakinan) dan kesia-siaan belaka.
Tausyiah
Rabu, 09 September 2020 - 15:56 WIB
Sesungguhnya kata radikalisme atau ektremisme bukan hal baru dan asing. Bahkan dalam ajaran agama hal ini sejak awal telah diingatkan. Intinya, radikalisme itu adalah keluar dari batas-batas.
Muslimah
Senin, 05 Oktober 2020 - 16:14 WIB
Di zaman ini, banyak penyimpangan yang tersamar atau tidak nampak, bahkan banyak yang tidak disadari oleh pelakunya. Termasuk penyimpangan-penyimpangan di dalam masalah keimanan, ibadah atau akhlak.
Tausyiah
Senin, 26 September 2022 - 16:13 WIB
Banyak pernikahan beda agama di Indonesia dilakukan secara diam-diam atau terang-terangan, bahkan dicatatkan dalam dalam data kependudukan sebagai pasangan terdaftar.
Hikmah
Kamis, 07 September 2023 - 22:05 WIB
Perbuatan kaum Nabi Luth yang melampaui batas membuat murka Malaikat Jibril yang datang menyamar sebagai tamu. Kisah ini diabadikan Allah dalam Al-Quran.
Hikmah
Selasa, 12 Desember 2023 - 23:21 WIB
Al-Quran mengabadikan keyakinan keliru Ahli Kitab Yahudi dan Nasrani tentang ilmu Tauhid. Berikut ucapan yang keluar dari mulut mereka.
Tips
Senin, 29 April 2024 - 15:48 WIB
Berikut ini adalah tafsir Surat Yasin ayat 65: Pada hari ini Kami tutup mulut mereka tangan mereka akan berkata kepada Kami dan kaki mereka akan memberi kesaksian terhadap apa yang dahulu mereka kerjakan.
Hikmah
Sabtu, 27 Agustus 2022 - 14:13 WIB
Wahai pengembara, aku khawatir engkau tidak akan sampai ke Mekkah --sebab jalan yang kau tempuh menuju Turkistan, demikian Idries Shah menukil Syekh Sadi saat memulai tulisannya Pencari Ilmu.
Tausyiah
Selasa, 07 Maret 2023 - 19:24 WIB
Agama bukan hanya merupakan kebutuhan manusia, tetapi juga selalu relevan dengan kehidupannya. Begitu pendapat Quraish Shihab saat menjawab pertanyaan, apakah agama masih relevan dengan kehidupan masa kini?
Dunia Islam
Sabtu, 07 Oktober 2023 - 13:36 WIB
Prof Wilson Howland Guertin bertanya apakah Islam mempunyai patokan atau nasihat khusus mengenai pengujian akan kebenaran ajaran agama secara ilmu pengetahuan?
Hikmah
Jum'at, 07 Juli 2023 - 04:56 WIB
Kasus yang menyeret pimpinan Ponpes Al-Zaytun Indramayu terkait dugaan penistaan agama mengingatkan kita tentang peristiwa penyimpangan yang terjadi di zaman Rasulullah SAW.
Muslimah
Selasa, 01 Juni 2021 - 07:30 WIB
Dalam rumah tangga harus ada kasih sayang dari Qolbu di antara suami dan istri. Aktivitas keduanya selalu bernilai ibadah dan difokuskan untuk menjalankan syariat Allah Taala.
Dunia Islam
Selasa, 22 Oktober 2024 - 15:42 WIB
Nasaruddin Umar yang merupakan Imam Besar Masjid Istiqlal telah resmi menjadi Menteri Agama menggantikan Yaqut Cholil Qoumas setelah dilantik pada 21 Oktober 2024.
Muslimah
Jum'at, 09 Juli 2021 - 09:00 WIB
Kunci semua kebaikan di dunia ini adalah memahami ilmu agama. Sebab, ilmu ad-dien (agama) adalah penuntun bagi semua umat Islam menuju ketakwaan kepada Allah melalui sunnah-sunnah Nabi Muhammad SAW.
Hikmah
Minggu, 06 Agustus 2023 - 18:27 WIB
Dalam buku 100 Kisah Menarik Penuh Ibrah diceritakan sebuah kisah seorang ulama yang menyimpang menjadi Khawarij. Penyebabnya bukan karena kurangnya pemahaman agama.
Tausyiah
Senin, 09 Januari 2023 - 14:49 WIB
Nurcholish Madjid mengatakan tujuan seorang Rasul diutus kepada umat manusia antara lain untuk mengajarkan Kitab Suci dan hikmah kepada mereka. Lalu, apa itu hikmah?
Hikmah
Sabtu, 01 Juni 2019 - 10:30 WIB
Dalam Kitab An-Nashoihud Diniyah, Al-Habib Abdullah bin Alwi Al-Haddad (1634-1720) menyebutkan, umat ini telah terpecah sejak dahulu kala sesuai jumlah yang telah disebutkan Nabi.
Tausyiah
Jum'at, 12 Mei 2023 - 06:35 WIB
Peningkatan pemahaman beragama adalah keharusan bagi setiap muslim. Dengan memiliki pemahaman kuat, seseorang dapat menyikapi penafsiran agama atau pemberitaan dengan tabayyun.
Tausyiah
Sabtu, 24 Agustus 2024 - 17:01 WIB
Masalah talak, para pengikut agama Kristen berani melanggar agamanya dan melepaskan diri dari tuntunan Injil, bagaikan anak panah terlepas dari busurnya.