Topik Terkait: Perisai Tauhid (halaman 3)
Tausyiah
Kamis, 30 November 2023 - 15:14 WIB
Syaikh Abdul Muhsin mengatakan salah satu bentuk berdoa kepada selain Allah yang paling buruk, adalah menjadikan perantara-perantara khusus antara Allah dan makhluk-Nya.
Muslimah
Minggu, 07 Mei 2023 - 05:15 WIB
Surat Luqman merupakan salah satu surat dalam Al-Quran yang berisi nilai-nilai pelajaran untuk orang tua maupun anak. Dalam surat ini, berisi tentang wasiat yang disampaikan oleh Luqman kepada anaknya
Tausyiah
Jum'at, 01 Juli 2022 - 17:16 WIB
Al-Quran menempatkan kata huwa untuk menunjuk kepada Allah, padahal sebelumnya tidak pernah disebut dalam susunan redaksi ayat ini kata yang menunjuk kepada-Nya.
Hikmah
Kamis, 14 November 2024 - 19:24 WIB
Sura Al-Anbiya, Salah satunya pada ayat 1-30, mengandung berbagai informasi yang dapat menambah wawasan kita terhadap Islam. Surat ini mengingatkan kita untuk merenungkan tanda-tanda kebesaran Allah SWT
Muslimah
Rabu, 12 Agustus 2020 - 06:05 WIB
Islam membawa pengaruh yang luar biasa terhadap kedudukan perempuan. Dengan misi tauhidnya Islam mengajarkan bahwa semua manusia adalah setara di hadapan Tuhan.
Muslimah
Senin, 12 Juni 2023 - 21:42 WIB
Mengenalkan hadis-hadis Nabi Shallallahu alaihi wa sallan yang berisi nasihat-nasihat sangat perlu dilakukan orang tua kepada anak-anaknya, yang dimulai dengan hadis hadis ringan
Hikmah
Rabu, 26 Januari 2022 - 20:33 WIB
Mari kita simak sejenak kisah berikut betapa hebatnya kalimat Laa ilaaha illallaah (tiada Tuhan selain Allah) hingga menghalangi seorang laki-laki dari siksa neraka.
Tausyiah
Rabu, 27 Mei 2020 - 05:00 WIB
Mentauhidkan Allah ini tidaklah semudah percaya akan wujudnya Allah. Mentauhidkan Allah dengan ikhlas menghendaki suatu perjuangan yang sangat berat.
Hikmah
Senin, 25 Oktober 2021 - 15:35 WIB
Nabi Syuaib AS adalah nabi yang sedikit pengikutnya. Beliau diutus Allah SWT di tengah kaum Madyan. Nabi Syuaib berdakwah di kalangan pedagang yang nakal.
Tausyiah
Minggu, 21 Juli 2024 - 19:49 WIB
Adanya patung dalam suatu rumah, menyebabkan Malaikat akan jauh dari rumah itu, padahal Malaikat akan membawa rahmat dan keridhaan Allah untuk isi rumah tersebut.
Tausyiah
Selasa, 28 November 2023 - 16:16 WIB
Dialah sang Maha Pencipta yang mampu melakukan apapun. Dialah sang Mahakuasa yang ketinggian-Nya tidak akan pernah dapat dilampaui oleh apapun. Rezeki seluruh makhluk berada dalam genggaman-Nya.
Tips
Kamis, 04 Januari 2024 - 15:05 WIB
Zikir ringan yang amalannya paling berat di timbangan di Yaumul Hisab, adalah zikir kalimat tauhid. Satu kalimat yang sangat pendek dan singkat, namun paling berat timbangannya di akhirat kelak.
Tausyiah
Jum'at, 25 Juni 2021 - 15:19 WIB
Jika kita memikirkan kekuasaan Allah akan butuh waktu tahunan, sungguh sangat indah dan menganggumkan ciptaan Allah dalam kehidupan kita.
Hikmah
Senin, 09 Desember 2019 - 05:15 WIB
Syeikh Muhammad bin Abu Bakar Ushfury dalam Kitabnya Al-Mawaizh Al-Usfuriyah mengulas hal-hal yang menjauhkan seseorang dari neraka dan mendekatkannya dengan surga.
Tausyiah
Senin, 25 Januari 2021 - 14:37 WIB
Dalam kenyataannya, kebanyakan manusia di dunia ini bertuhan lebih dari satu. Al-Quran menamakan mereka ini musyrik, yaitu orang yang berbuat syirik.
Tausyiah
Selasa, 28 November 2023 - 15:58 WIB
Mengikhlaskan doa hanya untuk Allah semata merupakan tanda keimanan, bukti keyakinan, tali keselamatan, dan jalan keberuntungan. Ia merupakan ciri para nabi dan kaum mukminin
Tausyiah
Kamis, 03 September 2020 - 21:20 WIB
Allah Taala memerintahkan manusia untuk menyembah-Nya, bukan karena DIA butuh untuk disembah. Tetapi manusialah yang butuh kepada Allah Taala.
Dunia Islam
Senin, 30 Januari 2023 - 17:51 WIB
Tharick Chehab menunjukkan beberapa dalil dalam Bible bahwa Yesus adalah seorang hamba Allah Taala. Beliau senantiasa mendakwahkan keesaan Tuhan.
Tausyiah
Kamis, 13 Januari 2022 - 18:13 WIB
Berbagai upaya telah dilakukan Syekh Muhammad Arsyad Al-Banjari (1710-1812 M) demi menjaga ketauhidan orang Islam Banjar dari segala hal yang membawa kemusyrikan.
Tausyiah
Kamis, 14 September 2023 - 15:00 WIB
Allah telah melenyapkannya dari kami dan menyelamatkan kami dari apa yang kami takutkan dan kami hindari, yaitu kesusahan-kesusahan di dunia dan di akhirat