Topik Terkait: Peristiwa Di Rabiul Akhir (halaman 10)
Hikmah
Senin, 27 Februari 2023 - 17:55 WIB
Cara Tarekat Naqsabandiyah untuk menentukan awal dan akhir bulan Ramadhan sejatinya tidak jauh berbeda dengan ormas Islam di Indonesia. Tarekat ini menggunakan metode hisab dan rukyat.
Dunia Islam
Selasa, 06 Desember 2022 - 22:17 WIB
Raut bahagia dan senyum ceria terlihat pada wajah ratusan warga Indonesia yang berkumpul di bangunan dua lantai di kawasan Neasden, tak jauh dari Stadion Wembley, London, Inggris.
Hikmah
Rabu, 31 Agustus 2022 - 13:01 WIB
Safar adalah bulan yang bersejarah. Pada era Nabi Muhammad SAW, terjadi peristiwa penting, yakni meletusnya Perang Khaibar yang pada ujungnya mengakhiri kekuasaan kaum Yahudi di Jazirah Arab.
Tausyiah
Sabtu, 04 Juni 2022 - 19:11 WIB
Tujuan utama kurban adalah mengagungkan syiar-syiar Allah. Syiar tidak akan terjadi, kecuali apabila dilakukan di dalam negeri tertentu, sehingga bisa dilihat oleh orang dewasa maupun anak-anak.
Tausyiah
Jum'at, 26 April 2024 - 08:10 WIB
Sedekah memiliki banyak keutamaan dan banyak ayat Al-Quran yang menjelaskannya. Dan khusus di hari Jumat, sedekah ini ternyata memiliki banyak keutamaan lainnya. Mengapa demikian dan apa alasannya?
Dunia Islam
Rabu, 02 Februari 2022 - 16:29 WIB
Banyak peristiwa bulan Rajab yang sangat bersejarah bagi umat Islam. seperti diketahui, Rajab adalah bulan ke tujuh dalam kalender Islam dan merupakan salah satu bulan dari empat bulan yang dimuliakan (bulan haram) oleh Allah Subhanahu wa taala.
Tips
Jum'at, 06 September 2024 - 13:29 WIB
Puasa sunnah di bulan Maulid Nabi atau Bulan Rabiul Awal ini, hendaknya jangan dilewatkan begitu saja karena memiliki banyak pahala. Pauasa sunnah apa saja?
Tips
Rabu, 18 Mei 2022 - 11:42 WIB
Hati yang lurus akan mengikuti kecintaan kepada Allah, tidak ada ketakutan selain hanya takut kepada Allah. Namun, terkadang ada beberapa hal yang membahayakan hati.
Dunia Islam
Selasa, 04 Juni 2024 - 16:16 WIB
Acara yang bertemakan Once Again ini akan menampilkan beragam pertunjukan seni dan budaya area hiburan ramah keluarga kegiatan olahraga pengalaman berbelanja.
Tausyiah
Rabu, 01 Februari 2023 - 21:35 WIB
Istilah Al-Ghuroba mungkin masih asing bagi sebagian umat Islam. Ghuroba memiliki makna orang-orang terasing atau disebut orang yang akan beruntung di dunia dan akhirat.
Tips
Rabu, 01 Desember 2021 - 17:46 WIB
Salah satu kenikmatan yang menanti bagi penghuni surga adalah makanan dan minuman yang tidak pernah habis. Begitu pula naungannya tidak fana dan tidak dihapus.
Hikmah
Rabu, 15 April 2020 - 16:12 WIB
Hari ini 15 April mengingatkan kita tentang kelahiran seorang ulama besar asal Mesir, Al-Allamah As-Sayyid As-Syarif Imam Muhammad Mutawalli As-Syarawy (1911-1998).
Hikmah
Sabtu, 17 Oktober 2020 - 21:43 WIB
Malam ini kita memasuki salah satu bulan istimewa selain Ramadhan dan bulan-bulan haram. Bulan ini dikenal dengan nama Rabiul Awwal, bulan ketiga dalam kalender Hijriyah terdiri dari 30 hari.
Tausyiah
Senin, 27 September 2021 - 18:13 WIB
Masih ada saja yang nyinyir ketika membahas boleh tidaknya membaca Al-Quran di kuburan. Ustaz Hanif Luthfi Lc MA meluruskan hukum baca Al-Quran dan kirim Al-Fatihah ini.
Tausyiah
Jum'at, 05 April 2024 - 09:35 WIB
Hari Tasyrik 2024 ini perlu diketahui kapan jatuhnya oleh setiap muslim, sebab pada hari itu umat Islam diharamkan untuk menunaikan ibadah puasa baik itu puasa sunnah maupun mengganti puasa Ramadan.
Hikmah
Minggu, 08 Oktober 2023 - 14:16 WIB
Di antara tanda-tanda Kiamat kecil yang disebutkan oleh Rasulullah SAW adalah tersebarnya berbagai macam fitnah di akhir zaman. Berikut 17 tanda Kiamat kecil setelah Rasulullah wafat.
Tips
Senin, 04 April 2022 - 15:34 WIB
Waktu sahur merupakan waktu mustajab untuk berdoa, salah satunya dianjurkan untuk memperbanyak istighfar. Sayangnya, amalan satu ini sering terabaikan atau dilalaikan, padahal manfaat dan efeknya sangat luar biasa bagi yang mengamalkannya.
Tips
Rabu, 06 Oktober 2021 - 21:17 WIB
Di era teknologi saat ini, banyak di antara umat Islam memanfaatkan HP untuk beraktivitas termasuk urusan ibadah. Bagaimana hukum membaca Al-Quran di HP?
Tips
Minggu, 10 Mei 2020 - 03:20 WIB
Ramadhan merupakan bulan prestasi bagi kaum muslimin. Ada banyak peristiwa bersejarah yang terjadi di bulan Ramadhan, di antaranya terjadi pada tanggal 17 Ramadhan.
Tips
Kamis, 29 September 2022 - 10:29 WIB
Rabiul Awal adalah bulan yang istimewa bagi kaum muslimin karena di bulan ini Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam dilahirkan tepatnya 12 Rabiul Awal menurut riwayat yang masyhur.