Topik Terkait: Perkara Amal Shaleh Yang Tidak Boleh Ditunda (halaman 19)
Muslimah
Minggu, 18 Oktober 2020 - 07:02 WIB
Jika syariat untuk mewajibkan kaum perempuan menutup aurat tidak ada, pasti hawa nafsu akan semakin bergejolak, kerusakan akan semakin tersebar dan akan banyak lelaki yang terjerumus ke dalam kerusakan.
Muslimah
Senin, 10 Oktober 2022 - 09:16 WIB
Islam memiliki ketentuan bagi pasangan suami istri dalam menghadapi persoalan talak. Ada ketentuan-ketentuan dalam talak yang akan mewujudkan maslahat dan menjauhkan madharat dari mereka.
Tausyiah
Rabu, 06 Desember 2023 - 20:31 WIB
Di antara kasih sayang Allah terhadap manusia adalah amal kebaikan bisa menghapus keburukan, sedangkan keburukan tidak akan menghapus kebaikan.
Muslimah
Senin, 04 April 2022 - 10:04 WIB
Bagi orang beriman, berjumpa dengan bulan Ramadhan adalah sebuah kebahagiaan yang tiada terkira, tapi sebaliknya pasti ada pula orang-orang yang mengangggapnya biasa-biasa saja, dan sungguh betapa meruginya orang yang semacam ini.
Tausyiah
Senin, 30 Mei 2022 - 22:18 WIB
Para ulama mengatakan, orang yang meninggalkan amal ibadah karena takut riya, itulah riya. Riya termasuk syirik kecil dan penyakit yang dapat menghilangkan pahala amal saleh.
Tips
Jum'at, 27 Oktober 2023 - 06:50 WIB
Saat terjadi perang Badar yang tidak seimbang antara kaum muslimin dengan kaum musyrik, Rasulullah SAW berdoa kepada Allah SWT dengan diaminkan para pengikutnya memohon pertolongan, dan doa Rasulullah SAW tersebut sangat menggetarkan.
Tausyiah
Senin, 17 Januari 2022 - 17:57 WIB
Sholatmu adalah cerminan hidupmu. Ketika kita merasa terlambat mendapatkan nikmat dan kebaikan, bisa jadi ini disebabkan karena melalaikan sholat.
Tips
Jum'at, 17 Maret 2023 - 11:19 WIB
Tiada manusia yang sempurna, karena setiap orang mempunyai kelemahan. Seseorang yang beriman, tentu mempunyai kesalahan dan memiliki sifat buruk yang sukar dihilangkan. Tiada orang Mukmin yang murni atau sempurna
Tausyiah
Jum'at, 11 November 2022 - 17:44 WIB
Rasulullah SAW mengabarkan ada 7 golongan manusia yang akan dinaungi Allah pada Hari Kiamat. Jadilah satu di antara 7 golongan yang beruntung itu.
Muslimah
Selasa, 27 April 2021 - 18:24 WIB
Dalam aktivitas kehidupan sehari-hari, disadari atau tidak, manusia seringkali terjebak dalam amalan yang sia-sia (al-laghwu). Perbuatan yang kelak di hari kiamat tidak mendatangkan pahala.
Tausyiah
Selasa, 09 Juni 2020 - 08:42 WIB
Ada belasan ibadah yang sangat dicintai Allah. Dari yang belasan itu, urutan pertama dan yang paling utama adalah ibadah hati yakni iman kepada Allah.
Muslimah
Rabu, 09 September 2020 - 13:40 WIB
Salah satu kesenangan setan adalah menjebak kaum perempuan untuk berghibah. Walau tidak terang-terang membicarakan orang, namun tanpa disadari banyak model ghibah yang sering dilakukannya.
Muslimah
Senin, 24 Juli 2023 - 12:47 WIB
Dalam Islam, seorang muslimah itu adalah ratu, dan mereka memiliki mahkota yang sebenarnya layak disematkan bagi mereka yang dapat menjaga dan melindungi dirinya.
Tausyiah
Rabu, 20 Januari 2021 - 15:22 WIB
Mengerjakan salat di awal waktu adalah ibadah yang sangat dicintai Allah dan Rasul-Nya. Berikut waktu-waktu yang diharamkan untuk mengerjakan salat.
Muslimah
Kamis, 17 Maret 2022 - 09:44 WIB
Malam Nisfu Syaban menjadi malam yang istimewa bagi umat Islam. Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam dalam sabdanya mengatakan, bahwa ada 5 malam yang doanya tidak ditolak oleh Allah Subhanu wa taala
Tausyiah
Rabu, 23 Agustus 2023 - 14:31 WIB
Siapakah yang tidak wajib mempelajari qadar karena takut salah? Dia harus mendalami dan memohon pertolongan Allah agar mampu memahami dan meyakininya sehingga permasalahannya menjadi sangat jelas.
Hikmah
Jum'at, 23 Agustus 2024 - 18:42 WIB
Contoh ayat Muhkam tidaklah sulit. Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin mengemukaan ayat muhkam merupakan ciri Al-Quran secara keseluruhan.
Tausyiah
Minggu, 19 Juli 2020 - 16:48 WIB
Terkadang ada orang menilai dirinya orang yang mulia, ternyata di sisi Allah dia sangat buruk. Sebaliknya ada yang memandang dirinya hina, padahal di sisi Allah dia mulia.
Tausyiah
Minggu, 29 Oktober 2023 - 10:28 WIB
Dalam Islam, melakukan amal ibadah harus berdasarkan niat yang ikhlas karena Allah Taala, tanpa harus mengharapkan pahala. Benarkan demikian?
Tausyiah
Senin, 15 Juni 2020 - 22:45 WIB
Allah Taala akan memberi ganjaran dan pahala besar bagi para orangtua yang sabar mengajarkan kitabullah kepada anaknya. Berikut keutamaan orangtua yang mengajarkan Al-Quran kepada anaknya.