Topik Terkait: Puasa Arafah (halaman 65)
Tips
Selasa, 27 April 2021 - 09:24 WIB
Salah satu syarat agar ibadah puasa kita diterima Allah Subhanahu wa taala adalah menahan hawa nafsu. Hanya saja, kita terkadang tidak mampu mengendalikan amarah dan emosi yang ada di dalam benak.
Tips
Senin, 21 Maret 2022 - 15:21 WIB
Ibadah puasa Ramadhan menjadi ibadah dengan perkalian pahala yang unlimited. Begitu pula dengan amalan-amalan ringan lainnya, meski tidak sebesar pahala puasanya, namun amalan tersebut juga akan diganjar pahala berlipat-lipat
Tausyiah
Rabu, 10 Juli 2024 - 07:56 WIB
Bolehkah menggabungkan niat puasa sunah? Dan bagaimana hukumnya? Misalnya niat puasa sunnah Asyura (10 Muharram) yang bertepatan dengan hari Senin, apakah pahala puasa Senin-Kamis otomatis kita dapatkan?
Dunia Islam
Sabtu, 08 Juni 2024 - 00:12 WIB
Daya tampung Muzdalifah yang sempit untuk jemaah haji Indonesia menjadi salah satu pertimbangan diterapkannya skema Murur tahun ini. Murur dalam pengertian ini adalah melintas dan berhenti sebentar di Muzdalifah tanpa bermalam (mabit).
Tips
Kamis, 24 Maret 2022 - 17:21 WIB
Ramadhan tinggal beberapa hari lagi. Bagi orang-orang yang beriman, puasa adalah wajib. Lalu bagaimana bila dalam kondisi sakit? Bolehkah fidiyah dibayar dengan uang?
Tausiyah
Senin, 11 Juni 2018 - 17:26 WIB
Sungguh, perjalanan waktu yang sangatlah cepat. Ramadhan yang baru saja datang kepada kita, kini berada di ambang kepergiannya.
Dunia Islam
Jum'at, 22 Maret 2024 - 19:08 WIB
LPM Dompet Dhuafa dalam semarak program bulan Ramadan 1445 H menyalurkan Parsel Ramadan bagi lansia dan masyarakat dhuafa di tengah melambungnya harga kebutuhan pokok.
Hikmah
Sabtu, 13 Juli 2013 - 12:52 WIB
Ayat 183 dalam surah Al-Baqarah sudah tidak asing lagi. Hampir setiap bulan Ramadan ayat tersebut kerap kali dibacakan oleh penceramah. Berdasarkan Tafsir Jalalain karangan Imam Jalaluddin al-Mahalli dan Jalaluddin al-Suyuthi, puasa termasuk syariat yang manfaatnya begitu besar bagi umat manusia yang menjalankannya.
Tausyiah
Rabu, 06 Mei 2020 - 02:37 WIB
Di antara rahasia mendirikan salat 5 waktu di awal waktu dengan berjamaah akan menjadikan doa-doanya cepat diijabah. Sesungguhnya salat 5 waktu menghilangkan dosa-dosa.
Tausyiah
Kamis, 14 April 2022 - 03:05 WIB
Tak terasa kita telah melewati 10 hari pertama puasa Ramadhan 1443 Hijriyah. Umat muslim perlu mengetahui rahasia keberkahan puasa agar bernilai di sisi Allah.
Tips
Rabu, 21 April 2021 - 18:49 WIB
Kitab itu memberi pentunjuk jika awal puasa jatuh pada hari Selasa atau Jumat maka Lailatul Qadar jatuh pada malam ke-27. Seperti kita tahu, Ramadhan tahun ini jatuh pada hari Selasa 13 April 2021.
Dunia Islam
Senin, 26 Juni 2023 - 14:15 WIB
Hari ini, jemaah haji Indonesia mulai bergerak menuju Arafah. Bersama dengan 2,5 juta jemaah haji lainnya dari seluruh dunia, mereka akan menjalani puncak haji yang dimulai dari wukuf di Arafah.
Hikmah
Selasa, 12 April 2022 - 14:32 WIB
Syariat yang Allah Subhanahu wa taala turunkan kepada umat Nabi Shallallahu alaihi wa sallam tidak untuk menyulitkan. Justru sebaliknya. Allah Taala menjadikan ketetapan-Nya agar sesuai dengan kemampuan setiap orang.
Tausyiah
Sabtu, 07 Mei 2022 - 09:44 WIB
Setelah merayakan Idul Fitri, umat Islam dianjurkan mengamalkan 6 hari puasa Syawal. Banyak keistimewaan dan hikmah serta manfaat dari puasa Syawal ini. Apa saja hikmah dan manfaatnya?
Hikmah
Senin, 26 April 2021 - 18:29 WIB
Semua agama samawi, sama dalam prinsip-prinsip pokok akidah, syariat, serta akhlaknya. Ini berarti semua agama samawi mengajarkan tauhid, kenabian, dan keniscayaan hari kemudian.
Tausiyah
Kamis, 25 Juli 2013 - 07:15 WIB
Dalam sebuah Hadis Qudsi, Allah berfirman: &ldquoSemua amal anak Adam (manusia) untuk dirinya sendiri kecuali puasa sebab puasa itu untuk-Ku dan Aku sendiri yang akan membalasnya.&rdquo Ketika melaksanakan puasa, sebenarnya tidak ada yang dapat mengetahui apakah seseorang sedang berpuasa atau tidak.
Dunia Islam
Rabu, 27 Maret 2024 - 17:38 WIB
Anak-anak di Arab Saudi berdandan dan menyiapkan keranjang mereka untuk merayakan Gargeean, hari raya yang terjadi dua kali dalam satu tahun Islam pada tanggal 15 Syaban dan 15 Ramadan.
Tausyiah
Jum'at, 05 Agustus 2022 - 18:06 WIB
Mengapa Puasa Asyura (10 Muharram) hanya menghapus dosa satu tahun, sedangkan Puasa Arafah (9 Dzulhijjah) menggugurkan dosa 2 tahun? Berikut penjelasannya.
Dunia Islam
Senin, 19 Juli 2021 - 14:15 WIB
Puluhan ribu jamaah haji, termasuk dari Indonesia saat ini telah berada di Padang Arafah dan bersiap melaksanakan wukuf.
Tips
Jum'at, 16 Februari 2024 - 16:41 WIB
Persiapan menyambut Ramadan 2024 bagi umat Islam menjadi perlu agar bulan nan suci ini diwarnai dengan ibadah yang optimal. Berikut ini 11 Persiapan menyambut Ramadan.