Topik Terkait: Puasa Kaum Muslim (halaman 2)
Tips
Rabu, 24 Januari 2024 - 09:44 WIB
Bacaan niat puasa ayyamul bidh di bulan Rajab atau puasa di pertengahan bulan tanggal 13, 14 dan 15 bulan Rajab 1445 hijriah (24,25 dan 26 Januari 2024), penting diketahui umat muslim yang akan melaksanakan puasa sunnah tersebut.
Tips
Selasa, 25 Juli 2023 - 17:59 WIB
Jadwal dan niat Puasa Muharam 2023 ini perlu diketahui oleh setiap muslim yang ingin menunaikannya demi mendapat limpahan pahala dari Allah SWT.
Tips
Jum'at, 06 Mei 2022 - 09:14 WIB
Salah satu puasa sunnah yang dianjurkan dalam Islam adalah melakukan puasa selama enam hari di bulan Syawal. Puasa ini dimulai sejak 2 Syawal atau tepat selang sehari setelah Hari Raya Idul Fitri
Muslimah
Jum'at, 15 Januari 2021 - 07:11 WIB
Kegundahan dan kegelisahan akan selalu menyesakkan dada seorang perempuan yang beriman dan beramal saleh, sehingga tergeraklah hatinya untuk mencari tahu faktor-faktor apa saja yang bisa menyelamatkan dirinya dari azab Rabbnya
Tips
Minggu, 03 Mei 2020 - 04:15 WIB
Wanita yang hamil atau menyusui dan mampu berpuasa, lalu ia tidak berpuasa karena khawatir terhadap kesehatan anaknya, ia berkewajiban mengqadha dan membayar fidyah.
Tips
Sabtu, 02 Mei 2020 - 04:05 WIB
Berdasar hadis qudsi bahwa puasa mengandung fadhilah dan keistimewaan dibandingkan dengan ibadah lainnya. Allah telah mengkhususkan ibadah puasa ini untuk-Nya.
Dunia Islam
Selasa, 02 April 2024 - 13:50 WIB
Ramadan di Filipina bermakna waktu berkumpul bagi warga yang berbeda agama. Sekitar 80 persen dari 110 juta penduduk Filipina adalah penganut Katolik Roma, sedangkan Muslim berjumlah sekitar 10 persen.
Tausyiah
Rabu, 09 April 2025 - 05:15 WIB
Benarkah puasa Syawal atau puasa 6 hari di bulan Syawal harus berurutan? Tentang puasa sunnah ini penting diketahui umat Muslim agar tidak keliru dalam memahami dan melaksanakannya.
Tips
Rabu, 10 April 2024 - 16:45 WIB
Ada beberapa hal yang perlu diketahui umat Islam seputar puasa sunah Syawal. Hari ini kita baru emasuki 1 Syawal 1445 Hijriyah bertepatan Rabu, 10 April 2024.
Tausyiah
Rabu, 17 Februari 2021 - 17:43 WIB
Puasa qadha Ramadhan tergolong puasa wajib yang wajib ditentukan jenis puasanya, misalkan dengan niat Saya niat berpuasa qadha Ramadhan fardlu karena Allah.
Tips
Minggu, 20 Agustus 2023 - 13:15 WIB
Puasa Nazar adalah puasa yang wajib dilakukan oleh seseorang karena nazar atau janji yang dilakukan. Sehingga, jika nazar atau janjinya terpenuhi ia wajib berpuasa, tetapi jika janji atau nazarnya tidak terpenuhi maka tidak wajib berpuasa.
Tips
Senin, 03 Juli 2023 - 13:08 WIB
Bacaan niat puasa Senin-Kamis dalan bahasa Indonesia dan Arab ini, penting diketahui ketika berniat menjalankan ibadah puasa sunah tersebut. Dalam menjalankan Puasa Senin Kamis ini tidak ada yang berbeda seperti puasa sunah.
Tips
Senin, 15 Juli 2024 - 09:09 WIB
Bacaan dan niat puasa sunnah Asyura dan Tasua perlu dilafalkan untuk membedakan antara satu ibadah dengan ibadah yang lainnya, atau membedakan ibadah dengan adat kebiasaan. Itu adalah fungsi niat.
Muslimah
Minggu, 11 Juli 2021 - 05:00 WIB
Allah Subhanahu wa Taala mengingatkan agar seorang muslim dapat saling memberi nasehat tentang kebenaran syariat Islam. Allah Taala juga mencintai sesama muslim yang saling menasehati.
Muslimah
Jum'at, 23 Juni 2023 - 16:48 WIB
Selain mendapatkan pahala, puasa Daud juga bermanfaat bagi kesehatan, spriritualitas dan juga sosial. Manfaat-manfaat puasa Daud ini, justru sangat optimal bila diamalkan kaum muslimah.
Tips
Minggu, 03 Mei 2020 - 15:34 WIB
Tausyiah
Sabtu, 02 November 2024 - 05:15 WIB
Ada beberapa akhlak dasar seorang muslim yang hampir jarang ditemui lagi di zaman sekarang. Padahal akhlak dasar tersebut, harus mengejawantah dalam kehidupan sehari-hari setiap muslim. Akhlak dasar apa itu?
Tausyiah
Sabtu, 16 Mei 2020 - 08:02 WIB
Puasa itu arti mencegah (imsak) dan menahan. Artinya, menahan diri dari yang membatalkan puasa berupa makan, minum dan menyalurkan syahwat kepada pasangan yang sah.
Dunia Islam
Rabu, 31 Mei 2023 - 08:16 WIB
Beberapa bintang terang paling terkenal di langit Aldebaran, Algol, Arrakis, Deneb, Fomalhaut, Rigel, Thuban, Vega, dan Betelgeuse memiliki nama Arab.
Muslimah
Kamis, 27 Mei 2021 - 17:30 WIB
Melaksanakan puasa sunah 6 hari di bulan Syawal dan puasa sunah Senin dan Kamis secara bersamaan boleh atau tidak? Bagaimana hukumnya menggabungkan niat dua ibadah ini?