Topik Terkait: Puncak Haji (halaman 16)

  • Ambil Nafar Awal, Ribuan...
    Dunia Islam
    Jum'at, 30 Juni 2023 - 14:51 WIB
    Ribuan jemaah haji Indonesia mulai meninggalkan Mina menuju Makkah. Mereka adalah jemaah haji yang mengambil nafar awal atau memilih meninggalkan Mina 12 Zulhijah atau 30 Juni 2023.
  • Beri Semangat Pelayanan...
    Dunia Islam
    Selasa, 30 Mei 2023 - 15:49 WIB
    Kementerian Agama (Kemenag) merilis Mars Petugas Haji. Mars tersebut berisi pesan penyemangat kepada petugas yang akan melayani jemaah haji pada tahun ini.
  • Ingin Menjadi Haji Mabrur,...
    Dunia Islam
    Minggu, 18 Juni 2023 - 09:53 WIB
    Jelang puncak ibadah haji di Arafah, Muzdalifah, dan Mina (Armuzna), jemaah diminta mematuhi larangan berhaji. Larangan tersebut yakni menghindari Rafats, Fusuq, dan Jidal.
  • Tulisan Aguk Fitnah...
    Dunia Islam
    Jum'at, 14 Juni 2024 - 19:58 WIB
    Kemenag menyesalkan fitnah yang ditebar seorang penulis, Aguk Irawan terhadap petugas haji melalui tulisannya yang terbit di dua media online, duta.co dan kabarcirebon.
  • Kisah Haji Ibnu Jubair...
    Dunia Islam
    Selasa, 27 Juni 2023 - 08:34 WIB
    Kala itu, Timur Tengah sedang kacau di tengah runtuhnya Kekaisaran Fatimiyah dan pembentukan negara Muslim yang bersatu di bawah Salahuddin Al Ayyubi.
  • Tiba Tengah Malam, Jamaah...
    Dunia Islam
    Jum'at, 10 Juni 2022 - 11:44 WIB
    Di atas panggung itu, jamaah haji kloter 6 Embarkasi Padang kemudian mendapat siraman bunga mawar, percikan air dan terakhir diberi buah kurma.
  • 1 Juni Jemaah Haji Indonesia...
    Dunia Islam
    Selasa, 30 Mei 2023 - 11:11 WIB
    Jemaah haji Indonesia dijadwalkan tiba di Mekkah Al-Mukarramah pada Kamis, 1 Juni 2023. Para jemaah akan memulai rangkaian ibadah haji 1444 H/2023 M.
  • Rilis Aplikasi Kawal...
    Dunia Islam
    Senin, 27 Mei 2024 - 15:02 WIB
    Kementerian Agama (Kemenag) hari ini merilis sebuah aplikasi baru yang disebut Kawal Haji. Aplikasi tersebut sebagai upaya Kemenag memudahkan akses jemaah dalam beribadah.
  • Bertambah 9 Orang, 56...
    Dunia Islam
    Selasa, 13 Juni 2023 - 13:49 WIB
    Jumlah jemaah haji Indonesia yang wafat di Tanah Suci kembali bertambah 8 orang. Dengan penambahan ini, maka total jemaah haji yang meninggal dunia hingga saat ini sebanyak 56 orang.
  • Update Haji 2024: 137.342...
    Dunia Islam
    Kamis, 11 Juli 2024 - 20:25 WIB
    Operasional pemulangan jemaah haji ke Tanah Air hingga 10 Juli 2024 pukul 21.00 Waktu Arab Saudi, jemaah haji dan petugas yang diterbangkan ke Tanah Air berjumlah 137.342 orang.
  • Kereta Haramain Siapkan...
    Dunia Islam
    Kamis, 15 Juni 2023 - 06:11 WIB
    Kereta Cepat Haramain akan meningkatkan layanannya selama musim haji tahun ini dengan menyediakan lebih dari 3.400 perjalanan dan lebih dari 1,5 juta kursi untuk jemaah haji.
  • Belum Ada Pengumuman...
    Dunia Islam
    Rabu, 02 Juni 2021 - 07:28 WIB
    Dubes Indonesia untuk Arab Saudi Agus Maftuh Abegebriel menyatakan, belum ada pengumuman resmi terkait diperbolehkannya penggunaan Vaksin Sinovac untuk ibadah haji.
  • Sebanyak 296 Warga Malaysia...
    Dunia Islam
    Jum'at, 16 Juli 2021 - 09:35 WIB
    Seperti tahun lalu, ibadah haji tahun ini di Arab Saudi hanya boleh diikuti oleh warga lokal dan warga negara lain yang bermukim di Saudi dan memenuhi syarat.
  • Besuk Jemaah Haji Sakit,...
    Dunia Islam
    Minggu, 04 Juni 2023 - 01:07 WIB
    Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy menjenguk jemaah haji yang dirawat di Klinik Kesehatan Haji Indonesia (KKHI) Madinah.
  • Penjelasan Kemenag soal...
    Dunia Islam
    Minggu, 15 September 2024 - 09:03 WIB
    Kementerian Agama memastikan pengisian kuota haji 1445 H/2024 M sudah sesuai dengan ketentuan.
  • Arab Saudi Terapkan...
    Dunia Islam
    Sabtu, 24 Februari 2024 - 19:41 WIB
    Arab Saudi memperingatkan jemaah haji agar menghindari haji tanpa izin. Gulf News melaporkan Negeri penyelenggara haji ini menerapkan hukuman yang ketat untuk mengurangi potensi pelanggaran.
  • KKHI Madinah Sosialisasi...
    Dunia Islam
    Kamis, 18 Juli 2024 - 22:35 WIB
    Petugas Klinik Kesehatan Haji Indonesia (KKHI) Daker Madinah terus melakukan sosialisasi kesehatan kepada para jemaah haji yang masih berada di Madinah.
  • Timwas Usul Gelombang...
    Dunia Islam
    Kamis, 22 Juni 2023 - 07:51 WIB
    Jemaah Haji Indonesia khususnya gelombang kedua, diusulkan agar sebaiknya mendarat langsung di Jeddah, bukan Kota Madinah, karena ada beberapa alasan.
  • Menko PMK Sambangi Jemaah...
    Dunia Islam
    Minggu, 07 Juli 2024 - 10:10 WIB
    Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK), Muhadjir Effendy mengunjungi Klinik Kesehatan Haji Indonesia (KKHI) di Madinah.
  • Begini Alur Kedatangan...
    Dunia Islam
    Rabu, 24 Mei 2023 - 15:19 WIB
    Jemaah haji kelompok terbang (kloter) pertama akan tiba di Bandara Amir Muhammad bin Abdul Azis, pada Rabu (24/5/2023) pukul 06.20 waktu Arab Saudi.