Topik Terkait: Sahabat Miskin (halaman 6)
Hikmah
Rabu, 04 Agustus 2021 - 05:00 WIB
Dalam Perang Badar yang berkecamuk antara kaum muslimin dan kaum musyrikin, Abbas Bin Abdul Muthalib yang berada di pihak musyrikin berhasil ditawan oleh Abui Yusr, Kaab bin Amru
Hikmah
Senin, 18 Oktober 2021 - 20:38 WIB
Gerakan oposisi yang masif membuat Khalifah Utsman bin Affan patah arang. Ia mengeluh, dan berkata: Aku rendahkan bahuku dan aku tahan tangan dan lidahku dari menyakiti kalian, tapi kalian jadi berani dan bersikap lancang kepadaku!
Tausyiah
Rabu, 03 April 2024 - 05:15 WIB
Jika waktu tersebut pendek tidak lama, maka tidak mengapa menyimpan zakat tersebut hingga dapat diberikan kepada sebagian orang fakir dari kaum kerabatnya atau orang yang sangat fakir dan membutuhkan.
Hikmah
Selasa, 15 Maret 2022 - 16:56 WIB
Para muarrikh dan ahli riwayat melukiskan semangat kepemudaannya dengan kalimat: Seorang warga kota Mekkah yang mempunyai nama paling harum.
Tausyiah
Rabu, 01 Maret 2023 - 17:13 WIB
Sikap Islam terhadap kehidupan dunia ini terekspresi dengan peringatan Allah di Surah Al-Baqarah: Dan bagimu di atas bumi ini kesenangan hingga pada batas tertentu (ilaa hiin).
Hikmah
Rabu, 18 November 2020 - 13:11 WIB
Kepada Gunung Uhud Rasulullah bersabda: Tenanglah (engkau) wahai Uhud, tidaklah yang di atasmu melainkan seorang Nabi, shiddiq dan dua orang syahid
Hikmah
Rabu, 18 Agustus 2021 - 05:00 WIB
Al-Barra bin Malik mendapat 80 luka tusukan dalam Perang Yamamah. Meski begitu, ia tak juga mendapatkan kematian sahid sebagaimana yang diimpikan.
Tausyiah
Selasa, 08 Februari 2022 - 08:17 WIB
Mengapa Abu Bakar berani sedekahkan 100% hartanya? Ini dijawab pada surat Al-Lail ayat 17-21 yang turun berkenaan dengan Abu Bakar Ash-Shiddiq. Mari kita simak.
Hikmah
Senin, 14 Maret 2022 - 18:57 WIB
Khalifah Umar bin Khatab memecat Khalid bin Walid diganti oleh Abu Ubaidah sebagai pimpinan militer di Syam. Benarkah ini sebagai langkah Khalifah menyelamatkan tauhid umat?
Hikmah
Rabu, 21 April 2021 - 13:40 WIB
Kisah ini termaktub dalam kitab Qishashul Anbiya. Ali bin Abu Thalib berkisah setelah ditanya seorang pendeta Yahudi yang ingin menguji kebenaran Islam.
Hikmah
Rabu, 09 November 2022 - 13:41 WIB
Tatkala Imran hendak meninggal, wasiatnya kepada kaum kerabat dan para sahabatnya ialah, Jika kalian telah kembali dari pemakamanku, sembelihlah hewan dan adakanlah jamuan makan.
Hikmah
Kamis, 16 April 2020 - 05:35 WIB
Sesudah melepas lelah, Ali berkata kepada Fatimah. Maaf sayangku, kali ini aku tidak membawa uang sepeserpun. Fatimah menyahut sambil tersenyum.
Hikmah
Senin, 16 Mei 2022 - 21:06 WIB
Rasulullah luluh karena kebaikan hati dan lemah lembut Zainab terhadap orang miskin. Rasulullah selalu mendahulukan kepentingan kaum Muslimin, termasuk kepentingan Sayyidah Zainab.
Hikmah
Jum'at, 12 Juni 2020 - 05:01 WIB
Hikmah
Senin, 20 Mei 2019 - 08:50 WIB
Ada satu kisah sahabat Nabi yang begitu menyentuh hati karena memilih berjihad bersama Rasulullah SAW, daripada kenikmatan dunia.
Hikmah
Selasa, 29 November 2022 - 08:12 WIB
Salah satu sebab utama ikhtilaf di antara para sahabat itu adalah prosedur penetapan hukum untuk masalah-masalah baru yang tidak terjadi pada zaman Rasulullah SAW.
Hikmah
Rabu, 13 Desember 2023 - 16:04 WIB
Jubair mendengar orang berkata dari gunung itu: Demi yang punya Kakbah, biar tahu, sesudah tahun ini Umar tidak akan pernah lagi dalam keadaan begini!
Tausyiah
Rabu, 21 Oktober 2020 - 09:05 WIB
Mari belajar dari uswah hasanah kita, Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam. Bagaimana cara Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam mengoreksi kesalahan sahabatnya. Indah sekali.
Hikmah
Rabu, 27 April 2022 - 03:00 WIB
Umar Bin Khattab punya kisah yang cukup memilukan. Beliau sempat dianggap gila atau setidak-tidaknya lupa ingatan. Kala itu, orang menduga-duga, itu akibat dosa-dosa Umar yang bertumpuk semasa muda.
Hikmah
Selasa, 12 Oktober 2021 - 16:09 WIB
Abu Dzar al-Ghifari sukses mengislamkan Bani Ghifar dan Bani Aslam. Dua suku ini dikenal sebagai komplotan perampok terbesar pada waktu itu. Rasulullah pun mendoakan dua suku tersebut.