Topik Terkait: Sakit Gigi (halaman 3)
Tausyiah
Selasa, 21 Maret 2023 - 14:38 WIB
Sebagian ulama menyatakan bahwa penyakit apa pun yang diderita oleh seseorang, membolehkannya untuk berbuka. Ibnu Sirin, pernah ditemui makan di siang hari bukan Ramadan, dengan alasan jari telunjuknya sakit.
Hikmah
Sabtu, 12 Agustus 2023 - 17:44 WIB
Dan hendaklah diikatkan di atas tubuh orang yang sakit mata dan orang yang kesurupan. Dan jika ditulis di atas dinding rumah maka segala gangguan rumah itu akan hilang.
Hikmah
Senin, 31 Juli 2023 - 13:03 WIB
Adapun caranya yaitu dengan membaca Surat Al-Ghafir ayat 44 di hadapan orang yang sakit mata, namun lebih bagus lagi jika yang menderita sakit mata sendirilah yang membacanya.
Tausyiah
Jum'at, 12 November 2021 - 05:05 WIB
Dokter yang juga pendakwah, Ustaz Dokter Zaidul Akbar membeberkan tanda hati yang sakit dan nutrisi yang dapat mengobatinya. Berikut paparannya.
Tips
Jum'at, 23 Desember 2022 - 14:31 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengingatkan orang yang menjenguk orang sakit dari kalangan ahli kebaikan dan kebajikan agar mengingatkan si sakit segera bertobat kepada Allah Taala.
Tips
Kamis, 24 Maret 2022 - 17:21 WIB
Ramadhan tinggal beberapa hari lagi. Bagi orang-orang yang beriman, puasa adalah wajib. Lalu bagaimana bila dalam kondisi sakit? Bolehkah fidiyah dibayar dengan uang?
Muslimah
Jum'at, 22 Oktober 2021 - 12:43 WIB
Ummu Zufar al-Habasyiyah adalah perempuan berkulit hitam dan bertumbuh tinggi. Sosok muslimah yang gigih menutup auratnya walau dirinya mengalami sakit jiwa. Kisah hidupnya penuh hikmah bagi kalangan muslimah zaman ini.
Tips
Senin, 21 Februari 2022 - 07:15 WIB
Doa untuk kesembuhan orang tua sangat bermanfaat untuk kita amalkan. Apalagi mendoakan orang tua termasuk amalan Birrul Walidain (berbakti kepada kedua orang tua).
Tips
Senin, 20 November 2023 - 11:25 WIB
Ketika seorang muslim sakit, sangat dianjurkan untuk semaksimal mungkin ikhtiar lahir dan batin sekaligus agar penyakitnya disembuhkan, dan diangkat Allah subhanahu wa taala.
Tips
Senin, 28 Februari 2022 - 11:18 WIB
Rasulullah Shallallahu aliaihi wa sallam melarang umatnya untuk mencela suatu penyakit, termasuk sakit demam yang sering kali kita alami. Karena di balik rasa sakit itu selalu ada hikmah yang Allah berikan kepada hamba-hambanya.
Hikmah
Kamis, 07 September 2023 - 08:45 WIB
Barangsiapa yang membacanya tujuh kali dalam waktu salat maka salatnya akan diterima dan Allah akan menjadikannya termasuk orang-orang yang suka untuk mengerjakan salat pada waktunya.
Tips
Selasa, 04 Oktober 2022 - 11:07 WIB
Surat Al-Quran untuk anak sakit bisa diamalkan para orang tua muslim, dan tidak diragukan lagi kebenarannya. Selain mengobati segala penyakit, Al-Quran juga menjadi pelindung manusia dari segala keburukan dan gangguan setan.
Tips
Minggu, 05 Mei 2024 - 07:22 WIB
Doa menjenguk orang yang tengah sakit penting diketahui kaum muslim. Bahkan, ada sebagian ulama menegaskan bahwa kalau menjenguk orang sakit dia minta doa kepada orang yang sakit karena doanya mustajab.
Tips
Selasa, 08 Maret 2022 - 20:03 WIB
Tata cara sholat duduk bagi orang sakit dilakukan dengan membaca bacaan yang sama dengan sholat pada umumnya. Perbedaanya hanyalah pada beberapa gerakan sholat.
Tips
Selasa, 29 Oktober 2024 - 13:05 WIB
Ada beberapa ayat Al Quran yang disebut ayat penyembuh atau ayat Syifa. Di Al-Quran sendiri terdapat sedikitnya 6 ayat Syifa atau ayat penyembuh segala penyakit.
Tips
Selasa, 09 Agustus 2022 - 08:30 WIB
Memakai siwak (bersiwak) merupakan salah satu kesukaan Rasulullah shollallohu alaihi wasallam. Berikut tata cara bersiwak sesuai sunnah dan keutamaannya.
Tips
Selasa, 13 Desember 2022 - 09:20 WIB
Sudah selayaknya bagi seorang yang menjenguk saudaranya sesama muslim yang sakit untuk memberinya nasihat dengan jujur, menyuruhnya berbuat maruf dan mencegahnya dari kemunkaran.
Tips
Kamis, 04 Mei 2023 - 13:37 WIB
Ketika kita diuji dengan rasa sakit, dianjurkan membaca zikir dan doa agar Allah Subhanahu wa taala segera mengangkat dan menyembuhkan sakit kita. Allah-lah Yang Maha Menjaga makhluk-Nya, Ia Mahakuasa atas segala sesuatu
Tips
Rabu, 28 Desember 2022 - 14:33 WIB
Imam Nawawi mengatakan orang yang sedang menunggu orang yang akan meninggal dunia disukai membangkitkan harapannya kepada rahmat Allah, menganjurkannya untuk berbaik sangka kepada Allah.
Tips
Senin, 27 Februari 2023 - 11:32 WIB
Setiap manusia pasti akan mendapat ujian dari Allah Subhanahu wa taala. Salah satunya ketika diuji dengan sakit, entah sakit yang ringan atau sakit yang cukup berat. Nah, ketika diuji dengan rasa sakit ini , kita dianjurkan membaca zikir dan doa.